| (0.09) | Yos 19:17 |
| Bagi suku Isakhar x keluarlah undian yang keempat, yakni bagi bani Isakhar menurut kaum-kaum mereka. |
| (0.09) | Yos 19:24 |
| Undian yang kelimapun keluarlah bagi suku bani Asyer g menurut kaum-kaum mereka. |
| (0.09) | Yos 5:7 |
| Tetapi anak-anak mereka yang telah dijadikan-Nya ganti mereka, mereka itulah yang disunat Yosua, sebab mereka belum bersunat, karena mereka tidak disunat dalam perjalanan. |
| (0.09) | Yos 5:11 |
| Lalu pada hari sesudah Paskah mereka makan hasil negeri j itu, yakni roti yang tidak beragi k dan bertih gandum, l pada hari itu juga. |
| (0.09) | Yos 13:12 |
| seluruh kerajaan Og di Basan i , yang memerintah di Asytarot j dan Edrei, k dialah yang tinggal hidup dari sisa-sisa orang Refaim l yang telah dikalahkan dan dihalau m oleh Musa. |
| (0.09) | Yos 17:3 |
| Tetapi Zelafehad bin Hefer s bin Gilead bin Makhir bin Manasye tidak mempunyai anak laki-laki, tetapi hanya anak perempuan. t Inilah nama anak-anaknya itu: Mahla, Noa, Hogla, Milka dan Tirza. |
| (0.09) | Yos 18:11 |
| Maka keluarlah undian suku bani Benyamin menurut kaum-kaum mereka, dan daerah yang diundikan kepada mereka terdapat antara daerah bani Yehuda dan daerah bani Yusuf. |
| (0.09) | Yos 19:1 |
| Undian yang keduapun keluarlah bagi suku Simeon, untuk suku bani Simeon menurut kaum-kaum mereka. Milik pusaka mereka ada di tengah-tengah milik pusaka bani Yehuda. x |
| (0.09) | Yos 20:7 |
| Lalu orang Israel mengkhususkan sebagai kota perlindungan: Kedesh i di Galilea, di pegunungan Naftali dan Sikhem, j di pegunungan Efraim, dan Kiryat-Arba, k itulah Hebron, l di pegunungan Yehuda. m |
| (0.09) | Yos 23:3 |
| dan kamu ini telah melihat segala yang dilakukan TUHAN, Allahmu, kepada semua bangsa di sini demi kamu, sebab TUHAN, Allahmu, Dialah yang telah berperang bagi kamu. p |
| (0.09) | Yos 23:5 |
| Dan TUHAN, Allahmu, Dialah yang akan mengusir t dan menghalau u mereka dari depanmu, sehingga kamu menduduki negeri mereka, seperti yang dijanjikan kepadamu v oleh TUHAN, Allahmu. |
| (0.09) | Yos 23:10 |
| Satu orang saja dari pada kamu dapat mengejar seribu e orang, sebab TUHAN Allahmu, Dialah yang berperang bagi kamu, f seperti yang dijanjikan-Nya kepadamu. |
| (0.09) | Yos 12:8 |
| di Pegunungan, di Daerah Bukit, di Araba-Yordan, di Lereng Gunung, di Padang Gurun dan di Tanah Negeb, d yakni di negeri orang Het, orang Amori, orang Kanaan, orang Feris, orang Hewi dan orang Yebus e --: |
| (0.09) | Yos 5:4 |
| Inilah sebabnya Yosua menyunat mereka: semua orang yang keluar dari Mesir, yakni yang laki-laki, semua prajurit, z telah mati di padang gurun di tengah jalan, setelah mereka keluar dari Mesir. a |
| (0.09) | Yos 12:7 |
| Inilah raja negeri yang dikalahkan oleh Yosua dan oleh orang Israel di sebelah barat sungai Yordan, dari Baal-Gad di lembah gunung Libanon c sampai Pegunungan Gundul, yang mendaki ke arah Seir--negeri ini diberikan Yosua kepada suku-suku Israel menjadi miliknya, menurut pembagiannya, |
| (0.09) | Yos 13:6 |
| semua orang yang diam di pegunungan, mulai dari gunung Libanon sampai ke Misrefot-Maim; v semua orang Sidon. Aku sendiri akan menghalau w mereka 1 dari depan orang Israel; hanya undikanlah dahulu negeri itu di antara orang Israel menjadi milik pusaka mereka, seperti yang Kuperintahkan x kepadamu. |
| (0.09) | Yos 13:21 |
| selanjutnya segala kota di dataran tinggi d itu dan seluruh kerajaan Sihon, raja orang Amori, yang memerintah di Hesybon, yang dikalahkan oleh Musa; bersama-sama dia juga dikalahkannya raja-raja e Midian, yakni Ewi, Rekem, Zur, Hur dan Reba, f raja-raja bawahan Sihon, penduduk negeri itu. |
| (0.09) | Yos 13:27 |
| dan di lembah: Bet-Haram, Bet-Nimra, p Sukot q dan Zafon, r sisa kerajaan Sihon, raja Hesybon; sungai Yordan dengan daerah pinggirnya, sampai ke ujung danau Kineret, s di sebelah timur sungai Yordan. |
| (0.09) | Yos 14:1 |
| Inilah semuanya yang diterima oleh orang Israel sebagai milik pusaka g di tanah Kanaan, yang telah dibagikan h kepada orang Israel i oleh imam Eleazar, j dan Yosua bin Nun dan para kepala kaum keluarga dari suku-suku mereka, k |
| (0.09) | Yos 14:6 |
| Bani Yehuda datang menghadap Yosua di Gilgal. s Pada waktu itu berkatalah Kaleb bin Yefune, t orang Kenas itu, kepadanya: "Engkau tahu firman yang diucapkan TUHAN kepada Musa, abdi Allah u itu, tentang aku v dan tentang engkau di Kadesh-Barnea. w |




