| (0.20) | Mrk 1:44 |
| "Ingatlah, janganlah engkau memberitahukan apa-apa tentang hal ini kepada siapapun, r tetapi pergilah, perlihatkanlah dirimu kepada imam s dan persembahkanlah untuk pentahiranmu t persembahan, yang diperintahkan oleh Musa, sebagai bukti bagi mereka." |
| (0.20) | Mrk 13:11 |
| Dan jika kamu digiring dan diserahkan, janganlah kamu kuatir akan apa yang harus kamu katakan, tetapi katakanlah apa yang dikaruniakan kepadamu pada saat itu juga, sebab bukan kamu yang berkata-kata, melainkan Roh Kudus. f |
| (0.20) | Mrk 14:3 |
| Ketika Yesus berada di Betania, d di rumah Simon si kusta, dan sedang duduk makan, datanglah seorang perempuan membawa suatu buli-buli pualam berisi minyak narwastu murni yang mahal harganya. Setelah dipecahkannya leher buli-buli itu, dicurahkannya minyak itu ke atas kepala e Yesus. |



