| (0.09) | Ul 4:32 | 
 | Sebab cobalah tanyakan, m dari ujung langit ke ujung langit, n tentang zaman dahulu, yang ada sebelum engkau, sejak waktu Allah menciptakan manusia di atas bumi, o apakah ada pernah terjadi sesuatu hal yang demikian besar p atau apakah ada pernah terdengar sesuatu seperti itu. | 
| (0.09) | Ul 6:3 | 
 | Maka dengarlah, hai orang Israel! Lakukanlah u itu dengan setia, supaya baik keadaanmu, dan supaya kamu menjadi sangat banyak, v seperti yang dijanjikan w TUHAN, Allah nenek moyangmu, kepadamu di suatu negeri yang berlimpah-limpah susu dan madunya. x | 
| (0.09) | Ul 9:3 | 
 | Maka ketahuilah pada hari ini, bahwa TUHAN, Allahmu, Dialah yang berjalan di depanmu m laksana api n yang menghanguskan; Dia akan memunahkan mereka dan Dia akan menundukkan mereka di hadapanmu. Demikianlah engkau akan menghalau dan membinasakan mereka dengan segera, o seperti yang dijanjikan kepadamu oleh TUHAN. | 
| (0.09) | Ul 9:12 | 
 | Lalu berfirmanlah TUHAN kepadaku: Bangunlah, turunlah dengan segera dari sini, sebab bangsamu, yang kaubawa keluar dari Mesir, telah berlaku busuk; l mereka segera m menyimpang dari jalan yang Kuperintahkan kepada mereka; mereka telah membuat patung tuangan. | 
| (0.09) | Ul 10:1 | 
 | "Pada waktu itu berfirmanlah TUHAN kepadaku: Pahatlah dua loh batu w yang serupa dengan yang mula-mula, naiklah kepada-Ku ke atas gunung, dan buatlah sebuah tabut dari kayu; | 
| (0.09) | Ul 12:20 | 
 | Apabila TUHAN, Allahmu, telah meluaskan daerahmu e nanti, seperti yang dijanjikan-Nya f kepadamu dan engkau berpikir: Aku mau makan daging, g karena engkau ingin makan daging, maka bolehlah engkau makan daging sesuka hatimu. | 
| (0.09) | Ul 15:6 | 
 | Apabila TUHAN, Allahmu, memberkati engkau, seperti yang dijanjikan-Nya kepadamu, maka engkau akan memberi pinjaman kepada banyak bangsa, tetapi engkau sendiri tidak akan meminta pinjaman; engkau akan menguasai banyak bangsa, tetapi mereka tidak akan menguasai engkau. z | 
| (0.09) | Ul 31:14 | 
 | Kemudian berfirmanlah TUHAN kepada Musa: "Sesungguhnya sudah dekat waktunya bahwa engkau akan mati; n maka panggillah Yosua o dan berdirilah bersama-sama dengan dia dalam Kemah Pertemuan, supaya Aku memberi perintah kepadanya. p " Lalu pergilah Musa dan Yosua berdiri dalam Kemah Pertemuan. q | 
| (0.09) | Ul 31:23 | 
 | Kepada Yosua bin Nun diberi-Nya perintah, k firman-Nya: "Kuatkan dan teguhkanlah hatimu, l sebab engkau akan membawa orang Israel ke negeri yang Kujanjikan dengan sumpah kepada mereka, dan Aku akan menyertai engkau." | 




