(0.58) | Kis 5:42 | Dan setiap hari mereka melanjutkan pengajaran mereka di Bait Allah<x id="a" /> dan di rumah-rumah orang dan memberitakan Injil<x id="b" /> tentang Yesus yang adalah Mesias.<x id="c" /> |
(0.58) | Kis 11:14 | Ia akan menyampaikan suatu berita<x id="d" /> kepada kamu, yang akan mendatangkan keselamatan bagimu dan bagi seluruh isi rumahmu.<x id="e" /> |
(0.58) | Kis 16:31 | Jawab mereka: "Percayalah<x id="n" /> kepada Tuhan Yesus Kristus dan engkau akan selamat,<x id="o" /> engkau dan seisi rumahmu.<x id="p" />" |
(0.58) | Kis 16:34 | Lalu ia membawa mereka ke rumahnya dan menghidangkan makanan kepada mereka. Dan ia<x id="s" /> sangat bergembira, bahwa ia dan seisi rumahnya telah menjadi percaya kepada Allah. |
(0.58) | Kis 20:20 | Sungguhpun demikian aku tidak pernah melalaikan apa<x id="h" /> yang berguna bagi kamu<n id="1" />. Semua kuberitakan dan kuajarkan kepada kamu, baik di muka umum maupun dalam perkumpulan-perkumpulan di rumah kamu; |
(0.58) | 1Kor 1:16 | Juga keluarga<x id="d" /> Stefanus<x id="e" /> aku yang membaptisnya. Kecuali mereka aku tidak tahu, entahkah ada lagi orang yang aku baptis. |
(0.58) | 1Tim 3:5 | Jikalau seorang tidak tahu mengepalai keluarganya sendiri, bagaimanakah ia dapat mengurus Jemaat<x id="h" /> Allah? |
(0.58) | Tit 1:11 | Orang-orang semacam itu harus ditutup mulutnya, karena mereka mengacau banyak keluarga<x id="c" /> dengan mengajarkan yang tidak-tidak untuk mendapat untung yang memalukan. |
(0.58) | Flm 1:2 | dan kepada Apfia saudara perempuan kita dan kepada Arkhipus,<x id="e" /> teman seperjuangan<x id="f" /> kita dan kepada jemaat di rumahmu<n id="1" />:<x id="g" /> |
(0.58) | Ibr 3:5 | Dan Musa memang setia dalam segenap rumah<x id="z" /> Allah sebagai pelayan<x id="a" /> untuk memberi kesaksian tentang apa yang akan diberitakan kemudian, |
(0.50) | Mat 11:8 | <span class="red">Atau untuk apakah kamu pergi? Melihat orang yang berpakaian halus? Orang yang berpakaian halus itu tempatnya di istana raja.span> |
(0.50) | Mat 12:44 | <span class="red">Lalu ia berkata: Aku akan kembali ke rumah yang telah kutinggalkan itu. Maka pergilah ia dan mendapati rumah itu kosong, bersih tersapu dan rapih teratur.span> |
(0.50) | Mrk 7:30 | Perempuan itu pulang ke rumahnya, lalu didapatinya anak itu berbaring di tempat tidur, sedang setan itu sudah keluar. |
(0.50) | Mrk 8:3 | <span class="red">Dan jika mereka Kusuruh pulang ke rumahnya dengan lapar, mereka akan rebah di jalan, sebab ada yang datang dari jauh."span> |
(0.50) | Mrk 9:28 | Ketika Yesus sudah di rumah, dan murid-murid-Nya sendirian<x id="f" /> dengan Dia, bertanyalah mereka: "Mengapa kami tidak dapat mengusir roh itu?" |
(0.50) | Luk 5:25 | Dan seketika itu juga bangunlah ia, di depan mereka, lalu mengangkat tempat tidurnya dan pulang ke rumahnya sambil memuliakan Allah. |
(0.50) | Luk 7:36 | Seorang Farisi mengundang Yesus untuk datang makan di rumahnya. Yesus datang ke rumah orang Farisi itu, lalu duduk makan. |
(0.50) | Luk 9:61 | Dan seorang lain lagi berkata: "Aku akan mengikut Engkau, Tuhan, tetapi izinkanlah aku pamitan dahulu dengan keluargaku.<x id="o" />" |
(0.50) | Luk 11:51 | <span class="red">mulai dari darah Habel<x id="t" /> sampai kepada darah Zakharia<x id="u" /> yang telah dibunuh di antara mezbah dan Rumah Allah. Bahkan, Aku berkata kepadamu: Semuanya itu akan dituntut dari angkatan ini.<x id="v" />span> |
(0.50) | Luk 14:1 | Pada suatu hari Sabat Yesus datang ke rumah salah seorang pemimpin dari orang-orang Farisi<x id="z" /> untuk makan di situ. Semua yang hadir mengamat-amati<x id="a" /> Dia dengan saksama. |