| (0.60) | Mat 13:48 |
| Setelah penuh, pukat itupun diseret orang ke pantai, lalu duduklah mereka dan mengumpulkan ikan yang baik ke dalam pasu dan ikan yang tidak baik mereka buang. |
| (0.60) | Mat 15:26 |
| Tetapi Yesus menjawab: "Tidak patut mengambil roti yang disediakan bagi anak-anak dan melemparkannya kepada anjing." |
| (0.60) | Mat 25:27 |
| Karena itu sudahlah seharusnya uangku itu kauberikan kepada orang yang menjalankan uang, supaya sekembaliku aku menerimanya serta dengan bunganya. |
| (0.60) | Mat 27:6 |
| Imam-imam kepala mengambil uang perak itu dan berkata: "Tidak diperbolehkan memasukkan uang ini ke dalam peti persembahan, sebab ini uang darah." |
| (0.60) | Mrk 1:16 |
| Ketika Yesus sedang berjalan menyusur danau Galilea, Ia melihat Simon dan Andreas, saudara Simon. Mereka sedang menebarkan jala di danau, sebab mereka penjala ikan. |
| (0.60) | Mrk 7:27 |
| Lalu Yesus berkata kepadanya: "Biarlah anak-anak kenyang dahulu, sebab tidak patut mengambil roti yang disediakan bagi anak-anak 1 dan melemparkannya kepada anjing." |
| (0.60) | Mrk 7:30 |
| Perempuan itu pulang ke rumahnya, lalu didapatinya anak itu berbaring di tempat tidur, sedang setan itu sudah keluar. |
| (0.60) | Mrk 7:33 |
| Dan sesudah Yesus memisahkan dia dari orang banyak, sehingga mereka sendirian, Ia memasukkan jari-Nya ke telinga orang itu, lalu Ia meludah d dan meraba lidah orang itu. |
| (0.60) | Mrk 9:22 |
| Dan seringkali roh itu menyeretnya ke dalam api ataupun ke dalam air untuk membinasakannya. Sebab itu jika Engkau dapat berbuat sesuatu, tolonglah kami dan kasihanilah kami." |
| (0.60) | Luk 3:9 |
| Kapak sudah tersedia pada akar pohon dan setiap pohon yang tidak menghasilkan buah yang baik, akan ditebang dan dibuang ke dalam api. s " |
| (0.60) | Luk 12:28 |
| Jadi, jika rumput di ladang, yang hari ini ada dan besok dibuang ke dalam api demikian didandani Allah, terlebih lagi kamu, hai orang yang kurang percaya! r |
| (0.60) | Luk 13:8 |
| Jawab orang itu: Tuan, biarkanlah dia tumbuh tahun ini lagi, aku akan mencangkul tanah sekelilingnya dan memberi pupuk kepadanya, |
| (0.60) | Luk 23:25 |
| Dan ia melepaskan orang yang dimasukkan ke dalam penjara karena pemberontakan dan pembunuhan itu sesuai dengan tuntutan mereka, tetapi Yesus diserahkannya kepada mereka untuk diperlakukan semau-maunya 1 . |
| (0.60) | Luk 23:34 |
| 1 Yesus berkata: "Ya Bapa, s ampunilah mereka, sebab mereka tidak tahu apa yang mereka perbuat. t " Dan mereka membuang undi u untuk membagi pakaian-Nya. |
| (0.60) | Yoh 8:7 |
| Dan ketika mereka terus-menerus bertanya kepada-Nya, Iapun bangkit berdiri lalu berkata kepada mereka: "Barangsiapa di antara kamu tidak berdosa 1 , hendaklah ia yang pertama melemparkan batu z kepada perempuan itu. a " |
| (0.60) | Yoh 12:6 |
| Hal itu dikatakannya bukan karena ia memperhatikan nasib orang-orang miskin, melainkan karena ia adalah seorang pencuri; ia sering mengambil uang yang disimpan dalam kas q yang dipegangnya. |
| (0.60) | Yoh 13:5 |
| kemudian Ia menuangkan air ke dalam sebuah basi, dan mulai membasuh kaki f murid-murid-Nya 1 lalu menyekanya dengan kain yang terikat pada pinggang-Nya itu. |
| (0.60) | Kis 16:24 |
| Sesuai dengan perintah itu, kepala penjara memasukkan mereka ke ruang penjara yang paling tengah dan membelenggu kaki mereka dalam pasungan d yang kuat. |
| (0.60) | Yak 3:3 |
| Kita mengenakan kekang pada mulut kuda, sehingga ia menuruti kehendak kita, dengan jalan demikian kita dapat juga mengendalikan seluruh tubuhnya. l |
| (0.60) | Why 2:22 |
| Lihatlah, Aku akan melemparkan dia ke atas ranjang orang sakit dan mereka yang berbuat zinah p dengan dia akan Kulemparkan ke dalam kesukaran besar, jika mereka tidak bertobat dari perbuatan-perbuatan perempuan itu. |




