(0.10) | 1Raj 2:31 | Kata raja kepadanya: "Perbuatlah seperti yang dikatakannya; pancunglah dia dan kuburkanlah dia; dengan demikian engkau menjauhkan dari padaku dan dari pada kaumku noda darah t yang ditumpahkan Yoab dengan tidak beralasan. |
(0.10) | 1Raj 2:32 | Dan TUHAN akan menanggungkan u darahnya v kepadanya sendiri, karena ia telah membunuh dua orang yang lebih benar dan lebih baik w dari padanya. Ia membunuh mereka dengan pedang, dengan tidak diketahui ayahku Daud, yaitu Abner bin Ner, panglima Israel, dan Amasa x bin Yeter, panglima Yehuda. |
(0.10) | 1Raj 3:9 | Maka berikanlah kepada hamba-Mu ini hati yang faham 1 f menimbang perkara untuk menghakimi umat-Mu dengan dapat membedakan g antara yang baik dan yang jahat, sebab siapakah yang sanggup h menghakimi umat-Mu yang sangat besar ini?" |
(0.10) | 1Raj 3:22 | Kata perempuan yang lain itu: "Bukan! anakkulah yang hidup dan anakmulah yang mati." Tetapi perempuan yang pertama berkata pula: "Bukan! anakmulah yang mati dan anakkulah yang hidup." Begitulah mereka bertengkar di depan raja. |
(0.10) | 1Raj 13:6 | Lalu berbicaralah raja dan berkata kepada abdi Allah itu: "Mohonkanlah a belas kasihan TUHAN, Allahmu, dan berdoalah untukku, supaya tanganku dapat kembali." Dan abdi Allah itu memohonkan belas kasihan TUHAN, maka tangan raja itu dapat kembali dan menjadi seperti semula. |
(0.10) | 1Raj 18:26 | Mereka mengambil lembu yang diberikan kepada mereka, mengolahnya dan memanggil x nama Baal dari pagi sampai tengah hari, katanya: "Ya Baal, jawablah kami!" Tetapi tidak ada suara, y tidak ada yang menjawab. Sementara itu mereka berjingkat-jingkat di sekeliling mezbah yang dibuat mereka itu. |
(0.10) | 1Raj 21:6 | Lalu jawabnya kepadanya: "Sebab aku telah berkata kepada Nabot, orang Yizreel itu: Berikanlah kepadaku kebun anggurmu dengan bayaran uang atau jika engkau lebih suka, aku akan memberikan kebun anggur kepadamu sebagai gantinya. Tetapi sahutnya: Tidak akan kuberikan kepadamu kebun anggurku itu." |
(0.10) | 1Raj 12:16 | Setelah seluruh Israel melihat, bahwa raja tidak mendengarkan permintaan mereka, maka rakyat menjawab raja: "Bagian x apakah kita dapat dari pada Daud? Kita tidak memperoleh warisan dari anak Isai itu! Ke kemahmu, hai orang Israel! y Uruslah sekarang rumahmu sendiri, hai Daud!" Maka pergilah orang Israel ke kemahnya, z |