| (0.09) | Ul 24:5 | 
  | Apabila baru saja seseorang mengambil isteri, janganlah ia keluar bersama-sama dengan tentara maju berperang atau dibebankan sesuatu pekerjaan; satu tahun lamanya ia harus dibebaskan untuk keperluan rumah tangganya dan menyukakan hati perempuan yang telah diambilnya menjadi isterinya. w "  | 
| (0.09) | Ul 28:15 | 
  | "Tetapi jika engkau tidak mendengarkan h suara TUHAN, Allahmu, dan tidak melakukan dengan setia segala perintah dan ketetapan-Nya, yang kusampaikan kepadamu pada hari ini, i maka segala kutuk ini akan datang kepadamu 1 dan mencapai engkau: j  | 
| (0.09) | Ul 29:20 | 
  | maka TUHAN tidak akan mau mengampuni e orang itu, tetapi murka dan cemburu f TUHAN akan menyala g atasnya pada waktu itu; segenap sumpah serapah yang tertulis dalam kitab ini akan menghinggapi dia, dan TUHAN akan menghapuskan h namanya dari kolong langit.  | 



