| (0.10) | 1Raj 1:13 |
| Pergilah masuk menghadap raja Daud dan katakan kepadanya: Bukankah tuanku sendiri, ya rajaku, telah bersumpah t kepada hambamu ini: Anakmu Salomo, akan menjadi raja sesudah aku dan dialah yang akan duduk di atas takhtaku? Mengapakah sekarang Adonia menjadi raja? |
| (0.10) | 1Raj 3:9 |
| Maka berikanlah kepada hamba-Mu ini hati yang faham 1 f menimbang perkara untuk menghakimi umat-Mu dengan dapat membedakan g antara yang baik dan yang jahat, sebab siapakah yang sanggup h menghakimi umat-Mu yang sangat besar ini?" |
| (0.10) | 1Raj 13:6 |
| Lalu berbicaralah raja dan berkata kepada abdi Allah itu: "Mohonkanlah a belas kasihan TUHAN, Allahmu, dan berdoalah untukku, supaya tanganku dapat kembali." Dan abdi Allah itu memohonkan belas kasihan TUHAN, maka tangan raja itu dapat kembali dan menjadi seperti semula. |



