| (0.89) | 2Taw 35:24 |
| Orang-orangnya mengangkatnya dari keretanya, lalu mengangkutnya dengan kereta cadangannya lalu membawanya ke Yerusalem. Kemudian matilah ia, lalu dikuburkan di pekuburan nenek moyangnya. Seluruh Yehuda dan Yerusalem berkabung karena Yosia. |
| (0.88) | 2Taw 32:15 |
| Sekarang, janganlah Hizkia memperdayakan o dan membujuk kamu seperti ini! Janganlah percaya kepadanya, karena tidak ada allah dari bangsa atau kerajaan manapun yang dapat melepaskan p bangsanya dari tanganku dan dari tangan nenek moyangku, q lebih-lebih lagi Allahmu itu takkan dapat melepaskan kamu dari tanganku!" |
| (0.88) | 2Taw 34:28 |
| maka sesungguhnya Aku akan mengumpulkan engkau kepada nenek moyangmu, o dan engkau akan dikebumikan ke dalam kuburmu dengan damai, dan matamu tidak akan melihat segala malapetaka yang akan Kudatangkan atas tempat ini dan atas penduduknya. p " Lalu mereka menyampaikan jawab itu kepada raja. |
| (0.88) | 2Taw 30:8 |
| Sekarang, janganlah tegar tengkuk z seperti nenek moyangmu. Serahkanlah dirimu kepada TUHAN 1 dan datanglah ke tempat kudus yang telah dikuduskan-Nya untuk selama-lamanya, serta beribadahlah kepada TUHAN, Allahmu, supaya murka-Nya a yang menyala-nyala undur dari padamu. |
| (0.87) | 2Taw 7:22 |
| Maka orang akan berkata: Sebab mereka meninggalkan TUHAN, Allah nenek moyang mereka, yang membawa mereka keluar dari tanah Mesir, dan sebab mereka berpegang pada allah lain dan sujud menyembah kepadanya dan beribadah kepadanya. i Itulah sebabnya Ia mendatangkan segala malapetaka ini ke atas mereka." |
| (0.87) | 2Taw 34:21 |
| "Pergilah, mintalah petunjuk TUHAN bagiku, bagi yang masih tinggal di Israel dan di Yehuda tentang perkataan kitab yang ditemukan ini, sebab hebat kehangatan murka TUHAN yang dicurahkan g kepada kita, oleh karena nenek moyang kita tidak memelihara firman TUHAN dengan berbuat tepat seperti yang tertulis dalam kitab ini!" |
| (0.86) | 2Taw 28:9 |
| Tetapi di sana ada seorang nabi TUHAN yang bernama Oded. Ia pergi menemui tentara yang pulang ke Samaria dan berkata kepada mereka: "Lihatlah, karena kehangatan murka-Nya s kepada Yehuda, TUHAN, Allah nenek moyangmu, menyerahkan mereka ke dalam tanganmu, dan kamu telah mengadakan pembunuhan di antara mereka dengan kegeraman yang sampai ke langit. t |
| (0.86) | 2Taw 6:38 |
| apabila mereka berbalik kepada-Mu dengan segenap hatinya dan dengan segenap jiwanya di negeri orang-orang yang mengangkut mereka tertawan, dan apabila mereka berdoa kepada-Mu dengan berkiblat ke negeri mereka yang telah Kauberikan kepada nenek moyang mereka, ke kota yang telah Kaupilih dan ke rumah yang telah kudirikan bagi nama-Mu, |
| (0.41) | 2Taw 9:31 |
| Kemudian Salomo mendapat perhentian bersama-sama dengan nenek moyangnya, dan ia dikuburkan di kota Daud, z ayahnya. Maka Rehabeam, anaknya, menjadi raja menggantikan dia. |
| (0.41) | 2Taw 15:16 |
| Bahkan raja Asa memecat Maakha, z neneknya, dari pangkat ibu a suri, karena neneknya itu membuat patung Asyera b yang keji. Asa merobohkan patung yang keji itu, menumbuknya sampai halus dan membakarnya di lembah Kidron. c |
| (0.41) | 2Taw 17:4 |
| melainkan mencari c Allah ayahnya. Ia hidup menurut perintah-perintah-Nya dan tidak berbuat seperti Israel. |
| (0.10) | 2Taw 35:5 |
| Berdirilah di halaman tempat kudus menurut golongan puak saudara-saudaramu yang lain, yakni kaum awam, dengan satu rombongan puak orang Lewi untuk tiap golongan saudara-saudaramu itu. |
| (0.09) | 2Taw 35:4 |
| Bersiaplah menurut puak-puakmu dan menurut rombonganmu x sebagaimana yang dituliskan Daud, raja Israel, dan Salomo, anaknya. |
| (0.09) | 2Taw 29:2 |
| Ia melakukan apa yang benar di mata TUHAN, tepat seperti yang dilakukan Daud, z bapa leluhurnya. |
| (0.09) | 2Taw 24:17 |
| Sesudah Yoyada mati 1 , pemimpin-pemimpin Yehuda datang menyembah kepada raja. Sejak itu raja mendengarkan mereka. |
| (0.09) | 2Taw 29:4 |
| Ia mendatangkan para imam dan orang-orang Lewi, dan mengumpulkan mereka di halaman sebelah timur. |
| (0.09) | 2Taw 34:2 |
| Ia melakukan apa yang benar di mata TUHAN dan hidup seperti Daud, q bapa leluhurnya, dan tidak menyimpang ke kanan atau ke kiri. |
| (0.09) | 2Taw 6:37 |
| dan apabila mereka sadar kembali dalam hatinya k di negeri tempat mereka tertawan, dan mereka berbalik, dan memohon kepada-Mu di negeri tempat mereka tertawan, dengan berkata: Kami telah berdosa, bersalah, dan berbuat fasik, |
| (0.09) | 2Taw 20:10 |
| Sekarang, lihatlah, bani Amon dan Moab, dan orang-orang dari pegunungan Seir ini! Ketika orang Israel datang dari tanah Mesir, p Engkau melarang mereka memasuki negerinya. Oleh sebab itu mereka menjauhinya dan tidak memusnahkannya. |
| (0.09) | 2Taw 21:12 |
| Lalu sampailah kepadanya sebuah surat dari nabi Elia b yang bunyinya: "Beginilah firman TUHAN, Allah Daud, bapa c leluhurmu: Karena engkau tidak hidup mengikuti jejak Yosafat, ayahmu, dan Asa, d raja Yehuda, |





untuk membuka halaman teks alkitab saja. [