| (0.10) | Ibr 12:16 | 
  | Janganlah ada orang yang menjadi cabul g atau yang mempunyai nafsu yang rendah seperti Esau, yang menjual hak kesulungannya h untuk sepiring makanan.  | 
| (0.10) | Ibr 9:20 | 
  | sambil berkata: "Inilah darah perjanjian yang ditetapkan t Allah bagi kamu."  | 
| (0.10) | Ibr 4:6 | 
  | Jadi sudah jelas, bahwa ada sejumlah orang akan masuk ke tempat perhentian itu, sedangkan mereka yang kepadanya lebih dahulu diberitakan kabar kesukaan itu, tidak masuk karena ketidaktaatan b mereka.  | 
| (0.10) | Ibr 4:10 | 
  | Sebab barangsiapa telah masuk ke tempat perhentian-Nya, ia sendiri telah berhenti dari segala pekerjaannya, f sama seperti Allah berhenti dari pekerjaan-Nya. g  | 
| (0.10) | Ibr 6:9 | 
  | Tetapi, hai saudara-saudaraku n yang kekasih, sekalipun kami berkata demikian tentang kamu, kami yakin, bahwa kamu memiliki sesuatu yang lebih baik 1 , yang mengandung keselamatan.  | 
| (0.10) | Ibr 9:25 | 
  | Dan Ia bukan masuk untuk berulang-ulang mempersembahkan diri-Nya sendiri, sebagaimana Imam Besar setiap tahun masuk ke dalam tempat kudus a dengan darah yang bukan darahnya sendiri. b  | 
| (0.10) | Ibr 10:12 | 
  | Tetapi Ia, setelah mempersembahkan hanya satu korban saja karena dosa, h Ia duduk untuk selama-lamanya di sebelah kanan Allah, i  | 
| (0.10) | Ibr 11:21 | 
  | Karena iman maka Yakub, ketika hampir waktunya akan mati, memberkati kedua anak u Yusuf, lalu menyembah sambil bersandar pada kepala tongkatnya.  | 
| (0.10) | Ibr 11:22 | 
  | Karena iman maka Yusuf menjelang matinya memberitakan tentang keluarnya orang-orang Israel dan memberi pesan tentang tulang-belulangnya. v  | 
| (0.10) | Ibr 12:17 | 
  | Sebab kamu tahu, bahwa kemudian, ketika ia hendak menerima berkat itu, ia ditolak, sebab ia tidak beroleh kesempatan untuk memperbaiki kesalahannya, sekalipun ia mencarinya dengan mencucurkan air mata. i  | 
| (0.10) | Ibr 13:2 | 
  | Jangan kamu lupa memberi tumpangan kepada orang, l sebab dengan berbuat demikian beberapa orang dengan tidak diketahuinya m telah menjamu malaikat-malaikat.  | 
| (0.10) | Ibr 8:5 | 
  | Pelayanan mereka adalah gambaran z dan bayangan a dari apa yang ada di sorga, sama seperti yang diberitahukan b kepada Musa, ketika ia hendak mendirikan kemah: "Ingatlah," demikian firman-Nya, "bahwa engkau membuat semuanya itu menurut contoh yang telah ditunjukkan kepadamu di atas gunung itu. c "  | 
| (0.10) | Ibr 3:2 | 
  | yang setia kepada Dia yang telah menetapkan-Nya, sebagaimana Musapun setia dalam segenap rumah-Nya. w  | 
| (0.10) | Ibr 11:10 | 
  | Sebab ia menanti-nantikan kota 1 a yang mempunyai dasar, b yang direncanakan dan dibangun oleh Allah. c  | 
| (0.10) | Ibr 11:20 | 
  | Karena iman maka Ishak, sambil memandang jauh ke depan, t memberikan berkatnya kepada Yakub dan Esau.  | 
| (0.10) | Ibr 11:25 | 
  | karena ia lebih suka menderita sengsara z dengan umat Allah dari pada untuk sementara menikmati kesenangan dari dosa 1 .  | 
| (0.10) | Ibr 13:16 | 
  | Dan janganlah kamu lupa berbuat baik dan memberi bantuan, p sebab korban-korban q yang demikianlah yang berkenan kepada Allah.  | 
| (0.10) | Ibr 2:10 | 
  | Sebab memang sesuai dengan keadaan Allah--yang bagi-Nya dan oleh-Nya segala sesuatu dijadikan y --,yaitu Allah yang membawa banyak orang kepada kemuliaan, juga menyempurnakan Yesus, yang memimpin mereka kepada keselamatan, dengan penderitaan 1 . z  | 
| (0.10) | Ibr 10:29 | 
  | Betapa lebih beratnya hukuman yang harus dijatuhkan atas dia, yang menginjak-injak k Anak Allah 1 , l yang menganggap najis darah perjanjian m yang menguduskannya, n dan yang menghina Roh o kasih karunia? p  | 
| (0.10) | Ibr 11:37 | 
  | Mereka dilempari, y digergaji, dibunuh dengan pedang; z mereka mengembara dengan berpakaian kulit domba dan kulit kambing a sambil menderita kekurangan, kesesakan dan siksaan.  | 




