| (0.10) | Hak 5:17 |
| Orang Gilead y tinggal diam di seberang sungai Yordan; dan suku Dan, mengapa mereka tinggal dekat kapal-kapal? Suku Asyer z duduk di tepi pantai laut, a tinggal diam di teluk-teluknya. |
| (0.10) | Hak 6:17 |
| Maka jawabnya kepada-Nya: "Jika sekiranya aku mendapat kasih karunia di mata-Mu, maka berikanlah kepadaku tanda, l bahwa Engkau sendirilah yang berfirman kepadaku. |
| (0.10) | Hak 6:22 |
| Maka tahulah s Gideon, bahwa itulah Malaikat TUHAN, lalu katanya: "Celakalah aku, Tuhanku ALLAH! sebab memang telah kulihat Malaikat TUHAN dengan berhadapan muka. t " |
| (0.10) | Hak 9:31 |
| Ia mengirim utusan kepada Abimelekh di Aruma dengan pesan: "Gaal bin Ebed dan saudara-saudaranya telah datang ke Sikhem dan ketahuilah mereka menghasut kota itu melawan engkau. |
| (0.10) | Hak 9:35 |
| Ketika Gaal bin Ebed pergi ke luar dan berdiri di depan pintu gerbang x kota itu, Abimelekh kebetulan bangun dari tempat penghadangannya y beserta rakyat yang bersama-sama dengan dia. |
| (0.10) | Hak 9:36 |
| Ketika Gaal melihat rakyat itu, berkatalah ia kepada Zebul: "Lihat, ada orang banyak turun dari puncak gunung." Jawab Zebul kepadanya: "Itu bayang-bayang gunung, yang kausangka manusia." |
| (0.10) | Hak 9:37 |
| Kata Gaal sekali lagi: "Lihat, ada orang banyak turun dari gunung Pusat Tanah dan satu kelompok datang dari jalan Pohon Tarbantin Peramal." |
| (0.10) | Hak 16:8 |
| Lalu raja-raja kota orang Filistin membawa tujuh tali busur yang baru yang belum kering kepada perempuan itu dan ia mengikat Simson dengan tali-tali itu, |
| (0.10) | Hak 16:14 |
| Kemudian perempuan itu mengokohkan lagi tenunan itu dengan patok, lalu berserulah ia kepadanya: "Orang-orang Filistin menyergap engkau, d Simson." Tetapi ketika ia terjaga dari tidurnya, disentaknya lepas patok tenunan dan lungsin itu. |
| (0.10) | Hak 16:27 |
| Adapun gedung itu penuh dengan laki-laki dan perempuan; segala raja kota orang Filistin ada di sana, dan di atas sotoh w ada kira-kira tiga ribu orang laki-laki dan perempuan, yang menonton lawak Simson itu. |
| (0.10) | Hak 17:8 |
| Lalu orang itu keluar dari kota Betlehem-Yehuda untuk menetap sebagai pendatang di mana saja ia mendapat tempat; dan dalam perjalanannya itu sampailah ia ke pegunungan Efraim di rumah Mikha. |
| (0.10) | Hak 20:8 |
| Kemudian bangunlah seluruh bangsa itu dengan serentak, sambil berkata: "Seorangpun dari pada kita takkan pergi ke kemahnya, seorangpun dari pada kita takkan pulang ke rumahnya. |
| (0.10) | Hak 21:7 |
| Apakah yang dapat kita lakukan kepada orang-orang yang tinggal 1 itu dalam hal mencarikan isteri, karena kitalah yang bersumpah k demi TUHAN untuk tidak memberikan seorangpun dari anak-anak perempuan kita kepada mereka menjadi isterinya?" |
| (0.10) | Hak 3:19 |
| tetapi ia sendiri berhenti pada batu-batu berpahat yang di dekat Gilgal, dan kembali menghadap raja. Berkatalah ia: "Ada pesan rahasia yang kubawa untuk tuanku, ya raja." Kata Eglon: "Diamlah dahulu!" Maka semua orang yang berdiri di depannya itu pergi ke luar. |
| (0.10) | Hak 4:21 |
| Tetapi Yael, f isteri Heber, mengambil patok kemah, diambilnya pula palu, mendekatinya diam-diam, lalu dilantaknyalah patok itu masuk ke dalam pelipisnya sampai tembus ke tanah--sebab ia telah tidur nyenyak g karena lelahnya--maka matilah h orang itu. |
| (0.10) | Hak 5:30 |
| "Bukankah mereka mendapat jarahan t dan membagi-baginya, gadis seorang dua untuk setiap orang jarahan kain berwarna sehelai dua untuk Sisera, jarahan u kain sulaman v aneka warna sehelai dua untuk leherku?" |
| (0.10) | Hak 6:21 |
| Dan Malaikat TUHAN mengulurkan tongkat q yang ada di tangan-Nya; dengan ujungnya disinggung-Nya daging dan roti r itu; maka timbullah api dari batu itu dan memakan habis daging dan roti itu. Kemudian hilanglah Malaikat TUHAN dari pandangannya. |
| (0.10) | Hak 7:5 |
| Lalu Gideon menyuruh rakyat itu turun minum air, dan berfirmanlah TUHAN kepadanya: "Barangsiapa yang menghirup air dengan lidahnya seperti anjing menjilat, haruslah kaukumpulkan tersendiri, demikian juga semua orang yang berlutut untuk minum." |
| (0.10) | Hak 7:13 |
| Ketika Gideon sampai ke situ, kebetulan ada seorang menceritakan mimpinya kepada temannya, katanya: "Aku bermimpi: tampak sekeping roti jelai terguling masuk ke perkemahan orang Midian; setelah sampai ke kemah ini, dilanggarnyalah kemah ini, sehingga roboh, dan dibongkar-bangkirkannya, demikianlah kemah ini habis runtuh." |
| (0.10) | Hak 8:10 |
| Sementara itu Zebah dan Salmuna ada di Karkor bersama-sama dengan tentara mereka, kira-kira lima belas ribu orang banyaknya, yakni semua orang yang masih tinggal hidup dari seluruh tentara orang-orang dari sebelah timur; banyaknya yang tewas z ada seratus dua puluh ribu orang yang bersenjatakan pedang. |




