| (0.22) | 1Sam 10:24 |
| Dan Samuel berkata kepada seluruh bangsa itu: "Kamu lihatkah orang yang dipilih a TUHAN itu? Sebab tidak ada seorangpun yang sama seperti b dia di antara seluruh bangsa itu." Lalu bersoraklah seluruh bangsa itu, demikian: "Hidup c raja!" |
| (0.22) | 1Sam 10:27 |
| Tetapi orang-orang dursila i berkata: "Masakan orang ini dapat menyelamatkan kita!" Mereka menghina dia dan tidak membawa persembahan j kepadanya. Tetapi ia pura-pura tuli. |
| (0.22) | 1Sam 13:19 |
| Seorang tukang besi m tidak terdapat di seluruh negeri Israel, sebab orang Filistin berkata: "Jangan-jangan orang Ibrani membuat pedang atau tombak. n " |
| (0.22) | 1Sam 13:22 |
| sehingga pada hari pertempuran itu sebilah pedang atau lembingpun o tidak terdapat pada seluruh rakyat yang ada bersama Saul dan Yonatan. p Tetapi Saul dan Yonatan, anaknya itu, masih mempunyainya. |
| (0.22) | 1Sam 14:17 |
| berkatalah Saul kepada tentara yang bersama-sama dengan dia itu: "Periksalah barisan dan lihatlah siapa yang pergi dari pada kita." Mereka memeriksa barisan, dan ternyata Yonatan dan pembawa senjatanya tidak ada. |
| (0.22) | 1Sam 14:39 |
| Sebab demi TUHAN yang hidup, k yang menyelamatkan orang Israel, sekalipun itu disebabkan oleh Yonatan, l anakku, maka ia pasti akan mati. m " Tetapi seorangpun dari seluruh rakyat tidak ada yang menjawabnya. |
| (0.22) | 1Sam 16:11 |
| Lalu Samuel berkata kepada Isai: "Inikah anakmu semuanya? m " Jawabnya: "Masih tinggal yang bungsu, tetapi sedang menggembalakan kambing domba. n " Kata Samuel kepada Isai: "Suruhlah memanggil dia, sebab kita tidak akan duduk makan, sebelum ia datang ke mari." |
| (0.22) | 1Sam 17:39 |
| Lalu Daud mengikatkan pedangnya di luar baju perangnya, kemudian ia berikhtiar berjalan, sebab belum pernah dicobanya. Maka berkatalah Daud kepada Saul: "Aku tidak dapat berjalan dengan memakai ini, sebab belum pernah aku mencobanya." Kemudian ia menanggalkannya. |
| (0.22) | 1Sam 17:50 |
| Demikianlah Daud mengalahkan orang Filistin 1 itu dengan umban j dan batu; ia mengalahkan orang Filistin itu dan membunuhnya, tanpa pedang di tangan. |
| (0.22) | 1Sam 17:55 |
| Ketika Saul melihat Daud o pergi menemui orang Filistin itu, berkatalah ia kepada Abner, panglima tentaranya: "Anak siapakah orang muda itu, Abner? p " Jawab Abner: "Demi tuanku hidup, ya raja, sesungguhnya aku tidak tahu." |
| (0.22) | 1Sam 20:31 |
| Sebab sesungguhnya selama anak Isai itu hidup di muka bumi, engkau dan kerajaanmu t tidak akan kokoh. Dan sekarang suruhlah orang memanggil dan membawa dia kepadaku, sebab ia harus mati." |
| (0.22) | 1Sam 20:34 |
| Sebab itu Yonatan bangkit dan meninggalkan perjamuan itu dengan kemarahan yang bernyala-nyala. Pada hari yang kedua bulan baru itu ia tidak makan apa-apa, sebab ia bersusah hati karena Daud, sebab ayahnya telah menghina Daud. |
| (0.22) | 1Sam 21:8 |
| Berkatalah Daud kepada Ahimelekh: "Tidak adakah padamu di sini tombak atau pedang? Sebab baik pedangku maupun senjataku, tidak dapat kubawa, karena perintah raja itu mendesak." |
| (0.22) | 1Sam 24:12 |
| (24-13) TUHAN kiranya menjadi hakim b di antara aku dan engkau, TUHAN kiranya membalaskan c aku kepadamu, tetapi tanganku tidak akan memukul engkau; |
| (0.22) | 1Sam 24:18 |
| (24-19) Telah kautunjukkan pada hari ini, betapa engkau telah melakukan yang baik kepadaku: walaupun TUHAN telah menyerahkan p aku ke dalam tanganmu, engkau tidak membunuh aku. |
| (0.22) | 1Sam 26:20 |
| Sebab itu, janganlah kiranya darahku d tertumpah ke tanah, jauh dari hadapan TUHAN. Sebab raja Israel keluar untuk mencabut nyawaku, seperti orang memburu seekor ayam hutan e f di gunung-gunung." |
| (0.22) | 1Sam 26:23 |
| TUHAN akan membalas i kebenaran j dan kesetiaan setiap orang, sebab TUHAN menyerahkan k engkau pada hari ini ke dalam tanganku, tetapi aku tidak mau menjamah orang yang diurapi TUHAN. |
| (0.22) | 1Sam 27:9 |
| Apabila Daud memusnahkan negeri itu, seorangpun tidak dibiarkannya hidup, w baik laki-laki maupun perempuan; ia merampas kambing domba, lembu, keledai, unta dan pakaian, kemudian pulanglah ia dan kembali kepada Akhis. |
| (0.22) | 1Sam 28:18 |
| Karena engkau tidak mendengarkan b suara TUHAN dan tidak melaksanakan murka-Nya c yang bernyala-nyala itu atas Amalek, d itulah sebabnya TUHAN melakukan hal itu kepadamu pada hari ini. |
| (0.22) | 1Sam 30:12 |
| dan memberikan kepadanya sepotong kue ara dan dua buah kue kismis, dan setelah dimakannya, ia segar m kembali, sebab ia tidak makan dan minum selama tiga hari tiga malam. |




