| (0.10) | Mat 26:33 |
| Petrus menjawab-Nya: "Biarpun mereka semua tergoncang imannya karena Engkau, aku sekali-kali tidak." |
| (0.10) | Mat 26:44 |
| Ia membiarkan mereka di situ lalu pergi dan berdoa untuk ketiga kalinya dan mengucapkan doa yang itu juga. |
| (0.10) | Mat 26:70 |
| Tetapi ia menyangkalnya di depan semua orang, katanya: "Aku tidak tahu, apa yang engkau maksud." |
| (0.10) | Mat 27:5 |
| 1 Maka iapun melemparkan uang perak itu ke dalam Bait Suci, i lalu pergi dari situ dan menggantung diri. j |
| (0.10) | Mat 27:66 |
| Maka pergilah mereka dan dengan bantuan penjaga-penjaga itu mereka memeterai n kubur o itu dan menjaganya. p |
| (0.10) | Mat 28:18 |
| Yesus mendekati mereka dan berkata: "Kepada-Ku telah diberikan f segala kuasa 1 di sorga dan di bumi. |
| (0.10) | Mat 4:21 |
| Dan setelah Yesus pergi dari sana, dilihat-Nya pula dua orang bersaudara, yaitu Yakobus anak Zebedeus dan Yohanes t saudaranya, bersama ayah mereka, Zebedeus, sedang membereskan jala di dalam perahu. Yesus memanggil mereka |
| (0.10) | Mat 9:2 |
| Maka dibawa oranglah kepada-Nya seorang lumpuh l yang terbaring di tempat tidurnya. Ketika Yesus melihat iman m mereka, berkatalah Ia kepada orang lumpuh itu: "Percayalah, n hai anak-Ku, dosamu sudah diampuni. o " |
| (0.10) | Mat 19:12 |
| Ada orang yang tidak dapat kawin karena ia memang lahir demikian dari rahim ibunya, dan ada orang yang dijadikan demikian oleh orang lain, dan ada orang yang membuat dirinya demikian karena kemauannya sendiri oleh karena Kerajaan Sorga. Siapa yang dapat mengerti hendaklah ia mengerti." |
| (0.10) | Mat 2:6 |
| Dan engkau Betlehem, tanah Yehuda, engkau sekali-kali bukanlah yang terkecil di antara mereka yang memerintah Yehuda, karena dari padamulah akan bangkit seorang pemimpin, yang akan menggembalakan umat-Ku Israel. e " |
| (0.10) | Mat 2:15 |
| dan tinggal di sana hingga Herodes mati. Hal itu terjadi supaya genaplah m yang difirmankan Tuhan oleh nabi: "Dari Mesir Kupanggil Anak-Ku. n " |
| (0.10) | Mat 2:20 |
| "Bangunlah, ambillah Anak itu serta ibu-Nya dan berangkatlah ke tanah Israel, karena mereka yang hendak membunuh Anak itu, sudah mati. t " |
| (0.10) | Mat 2:23 |
| Setibanya di sana iapun tinggal di sebuah kota yang bernama Nazaret. w Hal itu terjadi supaya genaplah x firman yang disampaikan oleh nabi-nabi, bahwa Ia akan disebut: Orang Nazaret. y |
| (0.10) | Mat 4:18 |
| Dan ketika Yesus sedang berjalan menyusur danau Galilea, p Ia melihat dua orang bersaudara, yaitu Simon yang disebut Petrus, q dan Andreas, saudaranya. Mereka sedang menebarkan jala di danau, sebab mereka penjala ikan. |
| (0.10) | Mat 5:24 |
| tinggalkanlah persembahanmu di depan mezbah itu dan pergilah berdamai dahulu dengan saudaramu, lalu kembali untuk mempersembahkan persembahanmu itu. |
| (0.10) | Mat 6:7 |
| Lagipula dalam doamu itu janganlah kamu bertele-tele k seperti kebiasaan orang yang tidak mengenal Allah. Mereka menyangka bahwa karena banyaknya kata-kata l doanya akan dikabulkan. |
| (0.10) | Mat 9:6 |
| Tetapi supaya kamu tahu, bahwa di dunia ini Anak Manusia r berkuasa mengampuni dosa" --lalu berkatalah Ia kepada orang lumpuh itu--:"Bangunlah, angkatlah tempat tidurmu dan pulanglah ke rumahmu!" |
| (0.10) | Mat 9:16 |
| Tidak seorangpun menambalkan secarik kain yang belum susut pada baju yang tua, karena jika demikian kain penambal itu akan mencabik baju itu, lalu makin besarlah koyaknya. |
| (0.10) | Mat 9:33 |
| Dan setelah setan itu diusir, dapatlah orang bisu itu berkata-kata. Maka heranlah orang banyak, katanya: "Yang demikian belum pernah dilihat orang di Israel. t " |
| (0.10) | Mat 10:11 |
| Apabila kamu masuk kota atau desa, carilah di situ seorang yang layak dan tinggallah padanya sampai kamu berangkat. |




