| (0.35) | Kis 20:18 |
| Sesudah mereka datang, berkatalah ia kepada mereka: "Kamu tahu, bagaimana aku hidup di antara kamu<x id="d" /> sejak hari pertama aku tiba di Asia<x id="e" /> ini: |
| (0.35) | Kis 21:24 |
| Bawalah mereka bersama-sama dengan engkau, lakukanlah pentahiran<x id="z" /> dirimu bersama-sama dengan mereka dan tanggunglah biaya mereka, sehingga mereka dapat mencukurkan rambutnya;<x id="a" /> maka semua orang akan tahu, bahwa segala kabar yang mereka dengar tentang engkau sama sekali tidak benar, melainkan bahwa engkau tetap memelihara hukum Taurat. |
| (0.35) | Kis 22:29 |
| Maka mereka yang harus menyesah dia,<x id="q" /> segera mundur; dan kepala pasukan itu juga takut, setelah ia tahu, bahwa Paulus, yang ia suruh ikat itu,<x id="r" /> adalah orang Rum.<x id="s" /> |
| (0.35) | Kis 23:23 |
| Kemudian kepala pasukan memanggil dua perwira dan berkata: "Siapkan dua ratus orang prajurit untuk berangkat ke Kaisarea<x id="z" /> beserta tujuh puluh orang berkuda dan dua ratus orang bersenjata lembing, kira-kira pada jam sembilan malam ini.<x id="a" /> |
| (0.35) | Kis 25:10 |
| Tetapi kata Paulus: "Aku sekarang berdiri di sini di hadapan pengadilan Kaisar dan di sinilah aku harus dihakimi. Seperti engkau sendiri tahu benar-benar, sedikitpun aku tidak berbuat salah terhadap orang Yahudi.<x id="v" /> |
| (0.35) | Kis 25:26 |
| Tetapi tidak ada apa-apa yang pasti yang harus kutulis kepada Kaisar tentang dia. Itulah sebabnya aku menghadapkan dia di sini kepada kamu semua, terutama kepadamu, raja Agripa, supaya, setelah diadakan pemeriksaan, aku dapat menuliskan sesuatu. |
| (0.35) | Kis 26:14 |
| Kami semua rebah ke tanah dan aku mendengar suatu suara<x id="j" /> yang mengatakan kepadaku dalam bahasa Ibrani:<x id="k" /> <span class="red">Saulus, Saulus, mengapa engkau menganiaya Aku? Sukar bagimu menendang ke galah rangsang.span> |
| (0.35) | Kis 27:39 |
| Dan ketika hari mulai siang, mereka melihat suatu teluk yang rata pantainya.<x id="f" /> Walaupun mereka tidak mengenal daratan itu, mereka memutuskan untuk sedapat mungkin mendamparkan kapal itu ke situ. |
| (0.35) | Rm 1:13 |
| Saudara-saudara,<x id="b" /> aku mau, supaya kamu mengetahui,<x id="c" /> bahwa aku telah sering berniat untuk datang kepadamu--tetapi hingga kini<x id="d" /> selalu aku terhalang--agar di tengah-tengahmu aku menemukan buah, seperti juga di tengah-tengah bangsa bukan Yahudi yang lain. |
| (0.35) | Rm 11:22 |
| Sebab itu perhatikanlah kemurahan<x id="g" /> Allah dan juga kekerasan-Nya, yaitu kekerasan atas orang-orang yang telah jatuh, tetapi atas kamu kemurahan-Nya, yaitu jika kamu tetap<x id="h" /> dalam kemurahan-Nya; jika tidak, kamupun akan dipotong<x id="i" /> juga<n id="1" />. |
| (0.35) | Rm 12:20 |
| Tetapi, jika seterumu lapar, berilah dia makan; jika ia haus, berilah dia minum! Dengan berbuat demikian kamu menumpukkan bara api di atas kepalanya.<x id="o" /> |
| (0.35) | Rm 16:7 |
| Salam kepada Andronikus dan Yunias, saudara-saudaraku<x id="m" /> sebangsa, yang pernah dipenjarakan bersama-sama dengan aku,<x id="n" /> yaitu orang-orang yang terpandang di antara para rasul<n id="1" /> dan yang telah menjadi Kristen<x id="o" /> sebelum aku. |
| (0.35) | 1Kor 2:9 |
| Tetapi seperti ada tertulis: "Apa yang tidak pernah dilihat oleh mata, dan tidak pernah didengar oleh telinga, dan yang tidak pernah timbul di dalam hati manusia: semua yang disediakan Allah untuk mereka yang mengasihi Dia.<x id="b" />" |
| (0.35) | 1Kor 4:17 |
| Justru itulah sebabnya aku mengirimkan kepadamu<x id="a" /> Timotius,<x id="b" /> yang adalah anakku<x id="c" /> yang kekasih dan yang setia dalam Tuhan. Ia akan memperingatkan kamu akan hidup yang kuturuti dalam Kristus Yesus, seperti yang kuajarkan di mana-mana dalam setiap jemaat.<x id="d" /> |
| (0.35) | 1Kor 7:12 |
| Kepada orang-orang lain aku, bukan Tuhan,<x id="x" /> katakan<n id="1" />: kalau ada seorang saudara beristerikan seorang yang tidak beriman dan perempuan itu mau hidup bersama-sama dengan dia, janganlah saudara itu menceraikan dia. |
| (0.35) | 1Kor 7:39 |
| Isteri terikat selama suaminya hidup.<x id="x" /> Kalau suaminya telah meninggal, ia bebas untuk kawin dengan siapa saja yang dikehendakinya, asal orang itu adalah seorang yang percaya.<x id="y" /> |
| (0.35) | 1Kor 16:12 |
| Tentang saudara Apolos:<x id="k" /> telah berulang-ulang aku mendesaknya untuk bersama-sama dengan saudara-saudara lain mengunjungi kamu, tetapi ia sama sekali tidak mau datang sekarang. Kalau ada kesempatan baik nanti, ia akan datang. |
| (0.35) | 2Kor 7:8 |
| Jadi meskipun aku telah menyedihkan hatimu dengan suratku<x id="v" /> itu, namun aku tidak menyesalkannya. Memang pernah aku menyesalkannya, karena aku lihat, bahwa surat itu menyedihkan hatimu--kendatipun untuk seketika saja lamanya--, |
| (0.35) | 2Kor 7:11 |
| Sebab perhatikanlah betapa justru dukacita yang menurut kehendak Allah itu mengerjakan pada kamu kesungguhan yang besar, bahkan pembelaan diri, kejengkelan, ketakutan, kerinduan, kegiatan,<x id="x" /> penghukuman! Di dalam semuanya itu kamu telah membuktikan, bahwa kamu tidak bersalah di dalam perkara itu. |
| (0.35) | 2Kor 8:7 |
| Maka sekarang, sama seperti kamu kaya dalam segala sesuatu,<x id="p" /> --dalam iman, dalam perkataan, dalam pengetahuan,<x id="q" /> dalam kesungguhan untuk membantu, dan dalam kasihmu terhadap kami--demikianlah juga hendaknya kamu kaya dalam pelayanan kasih ini. |




