| (0.24) | 2Sam 23:20 |
| Selanjutnya Benaya m bin Yoyada, anak seorang yang gagah perkasa, yang besar jasanya, yang berasal dari Kabzeel; n ia menewaskan kedua pahlawan besar dari Moab. Juga pernah ia turun ke dalam lobang dan membunuh seekor singa pada suatu hari bersalju. |
| (0.24) | Bil 26:56 |
| seperti yang ditunjukkan undian haruslah dibagikan milik pusaka setiap suku, di antara yang besar dan yang kecil jumlahnya." |
| (0.24) | 2Taw 16:8 |
| Bukankah tentara orang Etiopia l dan Libia besar jumlahnya, kereta dan orang berkudanya sangat banyak? m Namun TUHAN telah menyerahkan n mereka ke dalam tanganmu, karena engkau bersandar kepada-Nya. |
| (0.24) | Neh 3:1 |
| Maka bersiaplah imam besar Elyasib x dan para imam, saudara-saudaranya, lalu membangun y kembali pintu gerbang Domba. z Mereka mentahbiskannya dan memasang pintu-pintunya. Mereka mentahbiskannya sampai menara Mea, menara Hananeel. a |
| (0.24) | Mzm 21:1 |
| Untuk pemimpin biduan. Mazmur Daud. (21-2) TUHAN, karena kuasa-Mulah a raja bersukacita; betapa besar kegirangannya karena kemenangan yang dari pada-Mu! b |
| (0.23) | Ul 7:23 |
| Demikianlah TUHAN, Allahmu, akan menyerahkan mereka kepadamu dan akan mengacaukan mereka sama sekali, sampai mereka punah. j |
| (0.23) | Nah 3:15 |
| Di sana api t akan memakan engkau habis, pedang u akan membabat engkau, akan memakan engkau seperti belalang v pelompat. Sekalipun engkau berjumlah besar seperti belalang pelompat, berjumlah besar seperti belalang pindahan, |
| (0.23) | 2Raj 22:4 |
| "Pergilah kepada imam besar Hilkia; n suruhlah ia menyerahkan seluruh uang yang telah dibawa ke dalam rumah TUHAN yang telah dikumpulkan o dari pihak rakyat oleh penjaga-penjaga pintu; |
| (0.23) | Ezr 4:22 |
| Dan ingatlah baik-baik supaya jangan kamu perbuat suatu kelalaian dalam perkara ini. Apakah gunanya kerusakan yang menjadi kerugian t raja-raja itu bertambah besar?" |
| (0.23) | Yeh 31:6 |
| Pada rantingnya diam bersarang segala burung yang di udara, di bawah cabangnya segala binatang di hutan, melahirkan u anaknya; dan semuanya bangsa besar duduk bernaung v di bawahnya. |
| (0.23) | Yeh 48:28 |
| Perbatasan wilayah Gad di sebelah selatan ialah dari Tamar p sampai mata air Meriba dekat Kadesh, terus ke sungai Mesir, terus ke laut besar. q |
| (0.23) | Luk 8:39 |
| "Pulanglah ke rumahmu dan ceriterakanlah segala sesuatu yang telah diperbuat Allah atasmu." Orang itupun pergi mengelilingi seluruh kota dan memberitahukan segala apa yang telah diperbuat Yesus atas dirinya. |
| (0.23) | 1Taw 11:22 |
| Selanjutnya Benaya bin Yoyada, anak seorang yang gagah perkasa, yang besar jasanya, yang berasal dari Kabzeel; d ia menewaskan kedua pahlawan besar dari Moab. Juga pernah ia turun ke dalam lobang dan membunuh seekor singa e pada suatu hari bersalju. |
| (0.23) | 2Sam 17:28 |
| tempat tidur, pasu, periuk belanga, juga gandum, jelai, tepung, bertih gandum, kacang babi, kacang merah besar, kacang merah kecil, |
| (0.23) | 2Taw 32:29 |
| Ia mendirikan kota-kota, memperoleh banyak kambing domba dan lembu sapi, karena Allah mengaruniakan dia harta milik f yang amat besar. |
| (0.23) | Yer 14:1 |
| Firman TUHAN yang datang kepada Yeremia mengenai musim kering 1 . t |
| (0.23) | 2Kor 7:15 |
| Dan kasihnya bertambah besar terhadap kamu, apabila ia mengingat ketaatan d kamu semua, bagaimana kamu menyambut kedatangannya dengan takut dan gentar. e |
| (0.23) | Yos 14:15 |
| Nama Hebron dahulu ialah Kiryat-Arba; r Arba s ialah orang yang paling besar di antara orang Enak. Dan amanlah t negeri itu, berhenti berperang. |
| (0.23) | 2Raj 22:8 |
| Berkatalah imam besar Hilkia, kepada Safan, panitera itu: "Telah kutemukan kitab Taurat 1 s itu di rumah TUHAN!" Lalu Hilkia memberikan kitab itu kepada Safan, dan Safan terus membacanya. |
| (0.23) | 2Raj 25:26 |
| Maka bangkitlah seluruh rakyat, dari yang kecil sampai yang besar, serta panglima-panglima tentara, lalu larilah mereka ke Mesir, q sebab mereka takut terhadap orang Kasdim itu. |




