| (0.13) | Bil 36:1 |
| Mendekatlah kepala-kepala puak dari kaum bani Gilead j bin Makhir k bin Manasye, salah satu dari kaum-kaum keturunan Yusuf, l dan berbicara di depan Musa dan pemimpin-pemimpin, m kepala-kepala suku orang Israel, |
| (0.13) | Neh 3:17 |
| Di sampingnya orang-orang Lewi mengadakan perbaikan, yakni Rehum bin Bani, dan berdekatan dengan dia Hasabya, penguasa setengah wilayah Kehila q yang satu, untuk wilayahnya. |
| (0.13) | Kis 27:29 |
| Dan karena takut, bahwa kami akan terkandas di salah satu batu karang, mereka membuang empat sauh di buritan, dan kami sangat berharap mudah-mudahan hari lekas siang. |
| (0.12) | Yes 30:17 |
| Seribu orang akan lari melihat ancaman satu orang, terhadap ancaman lima h orang kamu akan lari, i sampai kamu ditinggalkan j seperti tonggak isyarat di atas puncak gunung dan seperti panji-panji k di atas bukit. |
| (0.12) | Yes 34:16 |
| Carilah di dalam kitab d TUHAN dan bacalah: Satupun dari semua makhluk itu tidak ada yang ketinggalan e dan yang satu tidak kehilangan yang lain; sebab begitulah perintah f yang keluar dari mulut g TUHAN, dan Roh TUHAN sendiri telah mengumpulkan mereka. |
| (0.12) | Yeh 21:19 |
| "Hai engkau anak manusia, gambarlah dua jalan yang akan dilalui oleh pedang b raja Babel 1 ; keduanya mulai dari satu negeri. Buatlah sebuah papan penunjuk c jalan pada awal jalan yang menuju ke masing-masing kota. |
| (0.12) | Yeh 48:23 |
| Mengenai suku-suku yang lain: dari perbatasan sebelah timur sampai perbatasan sebelah barat, terdapat bagian Benyamin. k |
| (0.12) | Yeh 48:27 |
| Berbatasan dengan wilayah Zebulon, dari perbatasan sebelah timur sampai perbatasan sebelah barat, terdapat bagian Gad. o |
| (0.12) | 1Tim 2:5 |
| Karena Allah f itu esa dan esa pula Dia yang menjadi pengantara 1 g antara Allah dan manusia, yaitu manusia Kristus Yesus, h |
| (0.12) | Za 14:13 |
| Maka pada waktu itu akan terjadi kegemparan g besar dari pada TUHAN di antara mereka, sehingga masing-masing memegang tangan temannya dan mengangkat tangannya melawan tangan temannya. h |
| (0.12) | Hak 20:11 |
| Demikianlah orang Israel berkumpul melawan kota itu, semuanya bersekutu dengan serentak. j |
| (0.12) | Kej 32:16 |
| Diserahkannyalah semuanya itu kepada budak-budaknya untuk dijaga, tiap-tiap kumpulan tersendiri, dan ia berkata kepada mereka: "Berjalanlah kamu lebih dahulu dan jagalah supaya ada jarak antara kumpulan x yang satu dengan kumpulan yang lain." |
| (0.12) | Kej 37:20 |
| Sekarang, marilah kita bunuh dia dan kita lemparkan ke dalam salah satu sumur ini, i lalu kita katakan: seekor binatang buas j telah menerkamnya. k Dan kita akan lihat nanti, bagaimana jadinya mimpinya l itu!" |
| (0.12) | Kel 26:19 |
| Dan haruslah kaubuat empat puluh alas c perak di bawah kedua puluh papan itu, dua alas di bawah satu papan untuk kedua pasaknya, dan seterusnya dua alas di bawah setiap papan untuk kedua pasaknya. |
| (0.12) | Kel 36:29 |
| Kedua papan itu kembar pasaknya di sebelah bawah dan seperti itu juga kembar pasaknya di sebelah atas, di dekat gelang yang satu itu, demikianlah dibuat orang dengan kedua papan yang untuk kedua sudutnya itu. |
| (0.12) | Kel 39:14 |
| Sesuai dengan nama para anak Israel, permata itu adalah dua belas n banyaknya; dan pada tiap-tiap permata ada diukirkan seperti meterai, nama salah satu suku dari yang dua belas itu. |
| (0.12) | Im 7:7 |
| Seperti halnya dengan korban penghapus dosa, f demikian juga halnya dengan korban penebus salah; g satu hukum berlaku atas keduanya: imam h yang mengadakan pendamaian dengan korban itu, i bagi dialah korban itu. |
| (0.12) | Im 14:12 |
| Dan ia harus mengambil domba jantan yang seekor dan mempersembahkannya sebagai tebusan salah b bersama-sama dengan minyak yang satu log itu, dan ia harus mempersembahkannya sebagai persembahan unjukan c di hadapan TUHAN. |
| (0.12) | Bil 17:2 |
| "Katakanlah kepada orang Israel dan suruhlah mereka memberikan kepadamu satu tongkat untuk setiap suku. p Semua pemimpin mereka harus memberikannya, suku demi suku, seluruhnya dua belas tongkat. q Lalu tuliskanlah nama setiap pemimpin pada tongkatnya. |
| (0.12) | Yeh 40:13 |
| Lalu ia mengukur pintu gerbang itu dari dinding belakang kamar jaga yang satu sampai dinding belakang kamar jaga yang lain, melalui kedua pintu sekatan itu: lebarnya dua puluh lima hasta. |




