| (0.10) | Yer 12:9 |
| Negeri milik-Ku sudah menjadi seperti burung belang bagi-Ku; burung-burung buas mengerumuninya. Ayo, kumpulkanlah segala binatang di padang, bawalah untuk menghabiskannya! d |
| (0.10) | Yer 17:21 |
| Beginilah firman TUHAN: Berawas-awaslah demi nyawamu! Janganlah mengangkut barang-barang pada hari Sabat d dan membawanya melalui pintu-pintu gerbang Yerusalem! |
| (0.10) | Yer 19:1 |
| Beginilah pula firman TUHAN kepadaku: "Pergilah membeli buli-buli yang dibuat dari tanah 1 , p lalu ajaklah bersama-sama engkau beberapa orang tua-tua q bangsa itu dan beberapa orang imam yang tertua, |
| (0.10) | Yer 20:7 |
| 1 Engkau telah membujuk m aku 2 , ya TUHAN, dan aku telah membiarkan diriku dibujuk; Engkau terlalu kuat bagiku dan Engkau menundukkan n aku. Aku telah menjadi tertawaan o sepanjang hari, semuanya mereka mengolok-olokkan aku. p |
| (0.10) | Yer 25:15 |
| Beginilah firman TUHAN, Allah Israel, kepadaku: "Ambillah dari tangan-Ku piala r berisi anggur kehangatan amarah 1 ini dan minumkanlah isinya kepada segala bangsa yang kepadanya Aku mengutus s engkau, |
| (0.10) | Yer 26:4 |
| Jadi katakanlah kepada mereka: Beginilah firman TUHAN: Jika kamu tidak mau mendengarkan s Aku, tidak mau mengikuti Taurat-Ku t yang telah Kubentangkan di hadapanmu, |
| (0.10) | Yer 28:8 |
| Nabi-nabi yang ada sebelum aku dan sebelum engkau dari dahulu kala telah bernubuat kepada banyak negeri dan terhadap kerajaan-kerajaan yang besar tentang perang dan malapetaka dan penyakit sampar. p |
| (0.10) | Yer 29:8 |
| Sungguh, beginilah firman TUHAN semesta alam, Allah Israel: Janganlah kamu diperdayakan m oleh nabi-nabimu n yang ada di tengah-tengahmu dan oleh juru-juru tenungmu, dan janganlah kamu dengarkan mimpi-mimpi o yang mereka mimpikan! p |
| (0.10) | Yer 31:21 |
| Dirikanlah bagimu rambu-rambu jalan, pasanglah bagimu tanda-tanda jalan; d perhatikanlah jalan e raya baik-baik, yakni jalan yang telah kautempuh! Kembalilah, f hai anak dara g Israel, kembalilah ke kota-kotamu ini! |
| (0.10) | Yer 33:20 |
| "Beginilah firman TUHAN: Jika kamu dapat mengingkari perjanjian-Ku dengan siang c dan perjanjian-Ku dengan malam, sehingga siang dan malam tidak datang lagi pada waktunya, d |
| (0.10) | Yer 42:15 |
| maka dengarkanlah sekarang firman Allah, t hai sisa Yehuda: Beginilah firman TUHAN semesta alam, Allah Israel: Jika kamu sungguh-sungguh berniat hendak pergi ke Mesir, dan memang kamu pergi dan tinggal sebagai orang asing di sana, |
| (0.10) | Yer 42:21 |
| Tetapi, sekalipun aku memberitahukannya kepadamu pada hari ini, kamu tidak mendengarkan suara TUHAN, Allahmu, yaitu tidak menuruti segala sesuatu yang disuruh-Nya kusampaikan kepadamu. i |
| (0.10) | Yer 48:15 |
| Pembinasa Moab telah maju menyerang dia, teruna-terunanya d yang pilihan telah turun ke pembantaian, e demikianlah firman Raja f yang nama-Nya TUHAN semesta alam. g |
| (0.10) | Yer 48:17 |
| Ratapilah dia, hai semua yang ada di sekitarnya, hai semua yang mengenal namanya! i Katakanlah: Sungguh, sudah patah tampuk kekuasaan, tongkat keagungan itu! j |
| (0.10) | Yer 48:19 |
| Berdirilah di tepi jalan dan tinjaulah, hai penduduk Aroer! n Tanyakanlah kepada orang yang lari dan yang terluput, katakanlah: Apakah yang telah terjadi? |
| (0.10) | Yer 49:14 |
| Suatu kabar telah kudengar dari TUHAN, seorang utusan telah disuruh ke tengah-tengah bangsa-bangsa: "Berkumpullah, pergilah menyerangnya, bersiaplah untuk bertempur! |
| (0.10) | Yer 49:23 |
| Mengenai Damsyik 1 . j "Hamat k dan Arpad l telah menjadi malu, sebab mereka mendengar kabar buruk; hati mereka gemetar karena kecemasan, tidak dapat menjadi tenang. m |
| (0.10) | Yer 49:28 |
| Mengenai Kedar u dan mengenai kerajaan-kerajaan Hazor 1 v yang dipukul kalah oleh Nebukadnezar, w raja Babel. Beginilah firman TUHAN: "Bersiaplah, majulah melawan Kedar, binasakanlah orang-orang di sebelah timur! x |
| (0.10) | Yer 50:15 |
| Bertempiksoraklah l menyerangnya dari segala pihak! Dia sudah menyerah, tonggak-tonggaknya sudah rebah, pagar-pagarnya m sudah runtuh! Sungguh, itulah pembalasan TUHAN! Laksanakanlah pembalasan n terhadapnya, lakukanlah o kepadanya seperti yang dilakukannya p sendiri! |
| (0.10) | Yer 50:18 |
| Sebab itu beginilah firman TUHAN semesta alam, Allah Israel: Sesungguhnya, Aku menghukum raja a Babel dan negerinya, seperti Aku telah menghukum raja Asyur. b |




