| (0.10) | Kis 6:5 |
| Usul itu diterima baik oleh seluruh jemaat, lalu mereka memilih Stefanus, n seorang yang penuh iman dan Roh Kudus, o dan Filipus, p Prokhorus, Nikanor, Timon, Parmenas dan Nikolaus, seorang penganut agama Yahudi dari Antiokhia. |
| (0.10) | Rm 12:3 |
| Berdasarkan kasih karunia yang dianugerahkan kepadaku, m aku berkata kepada setiap orang di antara kamu: Janganlah kamu memikirkan hal-hal yang lebih tinggi dari pada yang patut kamu pikirkan, tetapi hendaklah kamu berpikir begitu rupa, sehingga kamu menguasai diri menurut ukuran iman, yang dikaruniakan Allah kepada kamu masing-masing. |
| (0.10) | 1Kor 13:2 |
| Sekalipun aku mempunyai karunia untuk bernubuat o dan aku mengetahui segala rahasia p dan memiliki seluruh pengetahuan; q dan sekalipun aku memiliki iman r yang sempurna untuk memindahkan gunung, s tetapi jika aku tidak mempunyai kasih, aku sama sekali tidak berguna 1 . |
| (0.09) | Flp 1:27 |
| Hanya, hendaklah hidupmu berpadanan l dengan Injil Kristus, supaya, apabila aku datang aku melihat, dan apabila aku tidak datang aku mendengar, bahwa kamu teguh berdiri m dalam satu roh 1 , dan sehati sejiwa berjuang n untuk iman yang timbul dari Berita Injil, |
| (0.09) | Ibr 4:6 |
| Jadi sudah jelas, bahwa ada sejumlah orang akan masuk ke tempat perhentian itu, sedangkan mereka yang kepadanya lebih dahulu diberitakan kabar kesukaan itu, tidak masuk karena ketidaktaatan b mereka. |
| (0.09) | Kis 20:24 |
| Tetapi aku tidak menghiraukan nyawaku sedikitpun 1 , o asal saja aku dapat mencapai garis akhir p dan menyelesaikan pelayanan q yang ditugaskan oleh Tuhan Yesus kepadaku r untuk memberi kesaksian tentang Injil kasih karunia s Allah. |
| (0.08) | 2Kor 9:4 |
| supaya, apabila orang-orang Makedonia a datang bersama-sama dengan aku, jangan mereka mendapati kamu belum siap sedia, sehingga kami--untuk tidak mengatakan kamu--merasa malu atas keyakinan kami itu. |
| (0.08) | 1Tim 1:15 |
| Perkataan d ini benar dan patut diterima sepenuhnya: "Kristus Yesus datang ke dunia untuk menyelamatkan orang berdosa, e " dan di antara mereka akulah yang paling berdosa. |
| (0.08) | Kis 28:23 |
| Lalu mereka menentukan suatu hari untuk Paulus. Pada hari yang ditentukan itu datanglah mereka dalam jumlah besar ke tempat tumpangannya. Ia menerangkan dan memberi kesaksian kepada mereka tentang Kerajaan Allah; k dan berdasarkan hukum Musa dan kitab para nabi l ia berusaha meyakinkan mereka tentang Yesus. m Hal itu berlangsung dari pagi sampai sore. |
| (0.08) | 1Tes 3:6 |
| Tetapi sekarang, setelah Timotius g datang kembali dari kamu h dan membawa kabar yang menggembirakan tentang imanmu dan kasihmu, i dan bahwa kamu selalu menaruh kenang-kenangan yang baik akan kami dan ingin untuk berjumpa dengan kami, seperti kami juga ingin untuk berjumpa dengan kamu, j |
| (0.08) | 2Sam 10:10 |
| Selebihnya dari rakyat itu ditempatkannya di bawah pimpinan Abisai, f adiknya, yang mengatur barisan mereka berhadapan dengan bani Amon itu. |
| (0.08) | 1Taw 19:11 |
| Selebihnya dari rakyat itu ditempatkannya di bawah pimpinan Abisai, p adiknya, dan mereka mengatur barisannya berhadapan dengan bani Amon itu. |
| (0.08) | Ayb 19:19 |
| Semua teman x karibku merasa muak terhadap aku; y dan mereka yang kukasihi, berbalik melawan aku. z |
| (0.08) | Ams 12:17 |
| Siapa mengatakan kebenaran, menyatakan apa yang adil, tetapi saksi dusta menyatakan tipu daya. c |
| (0.08) | Ams 14:26 |
| Dalam takut akan TUHAN ada ketenteraman c yang besar, bahkan ada perlindungan d bagi anak-anak-Nya. |
| (0.08) | Yes 20:5 |
| Maka orang akan terkejut dan malu j karena Etiopia, k pokok pengharapan l mereka, dan karena Mesir, m kebanggaan mereka. |
| (0.08) | Hos 5:9 |
| Efraim akan menjadi tandus, q pada hari penghukuman; r mengenai suku-suku Israel Aku memberitahu apa yang pasti. s |
| (0.07) | Bil 12:7 |
| Bukan demikian hamba-Ku Musa, p seorang yang setia dalam segenap rumah-Ku. q |
| (0.07) | Ul 28:66 |
| Hidupmu akan terkatung-katung, siang dan malam engkau akan terkejut dan kuatir akan hidupmu. |
| (0.07) | 2Taw 32:10 |
| "Beginilah titah Sanherib, raja Asyur: Apakah yang kamu harapkan, k maka kamu tinggal saja di Yerusalem yang terkepung ini? |




