| (0.03) | 1Raj 7:38 |
| Lagipula dibuatnya sepuluh bejana v pembasuhan dari tembaga: setiap bejana dapat memuat empat puluh bat air, setiap bejana empat hasta besarnya dan ada satu bejana di atas setiap kereta dari kesepuluh kereta penopang itu. |
| (0.03) | 1Raj 8:16 |
| Sejak Aku membawa umat-Ku Israel keluar dari Mesir, k tidak ada kota yang Kupilih di antara segala suku Israel untuk mendirikan rumah di sana sebagai tempat kediaman nama-Ku, l tetapi Aku telah memilih m Daud n untuk berkuasa atas umat-Ku Israel." |
| (0.03) | 2Raj 2:16 |
| Mereka berkata: "Coba lihat! Di antara hamba-hambamu ini ada lima puluh orang laki-laki, orang-orang tangkas. Biarlah mereka itu pergi mencari tuanmu, jangan-jangan ia diangkat w oleh Roh x TUHAN dan dilemparkan-Nya ke atas salah satu gunung atau ke dalam salah satu lembah." Elisa menjawab: "Janganlah suruh pergi!" |
| (0.03) | 2Raj 18:32 |
| sampai aku datang dan membawa kamu ke suatu negeri seperti negerimu ini, suatu negeri yang bergandum dan berair anggur, suatu negeri yang beroti dan berkebun anggur, suatu negeri yang berpohon zaitun, berminyak dan bermadu; dengan demikian kamu hidup b dan tidak mati. Tetapi janganlah dengarkan Hizkia, sebab ia membujuk kamu dengan mengatakan: TUHAN akan melepaskan kita! |
| (0.03) | 1Taw 17:6 |
| Selama Aku mengembara bersama-sama seluruh orang Israel, pernahkah Aku mengucapkan firman kepada salah seorang hakim orang Israel, yang Kuperintahkan menggembalakan umat-Ku, demikian: Mengapa kamu tidak mendirikan bagi-Ku rumah dari kayu aras? f |
| (0.03) | 1Taw 21:26 |
| Lalu Daud mendirikan di sana mezbah bagi TUHAN, mempersembahkan korban bakaran dan korban keselamatan dan memanggil TUHAN. Maka TUHAN menjawab dia dengan menurunkan api s dari langit ke atas mezbah korban bakaran itu. |
| (0.03) | 1Taw 29:16 |
| Ya TUHAN, Allah kami, segala kelimpahan bahan-bahan yang kami sediakan ini untuk mendirikan bagi-Mu rumah bagi nama-Mu yang kudus adalah dari tangan-Mu sendiri dan punya-Mulah segala-galanya. |
| (0.03) | Dan 2:39 |
| Tetapi sesudah tuanku akan muncul suatu kerajaan lain, yang kurang besar dari kerajaan tuanku 1 ; kemudian suatu kerajaan lagi, yakni yang ketiga, dari tembaga, yang akan berkuasa atas seluruh bumi. x |
| (0.03) | Dan 2:44 |
| Tetapi pada zaman raja-raja, Allah semesta langit akan mendirikan suatu kerajaan yang tidak akan binasa 1 sampai selama-lamanya, dan kekuasaan tidak akan beralih lagi kepada bangsa lain: kerajaan itu akan meremukkan z segala kerajaan a dan menghabisinya, tetapi kerajaan itu sendiri akan tetap untuk selama-lamanya, b |
| (0.03) | Am 4:7 |
| "Akupun telah menahan j hujan dari padamu, ketika tiga bulan lagi sebelum panen; Aku menurunkan hujan ke atas kota yang satu dan tidak menurunkan hujan ke atas kota yang lain; k ladang yang satu kehujanan, dan ladang, yang tidak kena hujan, menjadi kering; |
| (0.03) | Za 3:9 |
| Sebab sesungguhnya permata yang telah Kuserahkan kepada Yosua l --satu permata m yang bermata tujuh 1 n --sesungguhnya Aku akan mengukirkan ukiran di atasnya, demikianlah firman TUHAN semesta alam, dan Aku akan menghapuskan kesalahan o negeri ini dalam satu hari saja. |
| (0.03) | Mat 24:2 |
| Ia berkata kepada mereka: "Kamu melihat semuanya itu? Aku berkata kepadamu, sesungguhnya tidak satu batupun di sini akan dibiarkan terletak di atas batu yang lain; g semuanya akan diruntuhkan." |
| (0.03) | Mrk 14:13 |
| Lalu Ia menyuruh dua orang murid-Nya dengan pesan: "Pergilah ke kota; di sana kamu akan bertemu dengan seorang yang membawa kendi berisi air. Ikutilah dia |
| (0.03) | Luk 12:52 |
| Karena mulai dari sekarang akan ada pertentangan antara lima orang di dalam satu rumah, tiga melawan dua dan dua melawan tiga. |
| (0.03) | Luk 19:11 |
| Untuk mereka yang mendengarkan Dia di situ, Yesus melanjutkan perkataan-Nya dengan suatu perumpamaan, sebab Ia sudah dekat Yerusalem dan mereka menyangka, bahwa Kerajaan Allah e akan segera kelihatan. f |
| (0.03) | Ibr 13:10 |
| Kita mempunyai suatu mezbah dan orang-orang yang melayani kemah c tidak boleh makan d dari apa yang di dalamnya. |
| (0.02) | Mat 21:33 |
| 1 "Dengarkanlah suatu perumpamaan yang lain. Adalah seorang tuan tanah membuka y kebun anggur dan menanam pagar sekelilingnya. Ia menggali lobang tempat memeras anggur dan mendirikan menara jaga z di dalam kebun itu. Kemudian ia menyewakan kebun itu kepada penggarap-penggarap lalu berangkat ke negeri lain. a |
| (0.02) | Mat 12:25 |
| Tetapi Yesus mengetahui pikiran u mereka lalu berkata kepada mereka: "Setiap kerajaan yang terpecah-pecah pasti binasa dan setiap kota atau rumah tangga yang terpecah-pecah tidak dapat bertahan. |
| (0.02) | Mat 23:34 |
| Sebab itu, lihatlah, Aku mengutus kepadamu nabi-nabi, orang-orang bijaksana dan ahli-ahli Taurat: separuh di antara mereka akan kamu bunuh dan kamu salibkan, v yang lain akan kamu sesah di rumah-rumah ibadatmu w dan kamu aniaya dari kota ke kota, x |
| (0.02) | Luk 10:34 |
| Ia pergi kepadanya lalu membalut luka-lukanya, sesudah ia menyiraminya dengan minyak dan anggur. Kemudian ia menaikkan orang itu ke atas keledai tunggangannya sendiri lalu membawanya ke tempat penginapan dan merawatnya. |




