| (0.02) | Ams 7:2 |
| Berpeganglah pada perintahku, dan engkau akan hidup; a simpanlah ajaranku seperti biji matamu. |
| (0.02) | Ams 7:3 |
| Tambatkanlah semuanya itu pada jarimu, dan tulislah itu pada loh hatimu. b |
| (0.02) | Ams 10:31 |
| Mulut orang benar mengeluarkan hikmat, m tetapi lidah bercabang n akan dikerat. |
| (0.02) | Ams 11:11 |
| Berkat orang jujur memperkembangkan kota, h tetapi mulut orang fasik meruntuhkannya. i |
| (0.02) | Ams 15:7 |
| Bibir orang bijak menaburkan pengetahuan, e tetapi hati orang bebal tidak jujur. |
| (0.02) | Ams 18:6 |
| Bibir orang bebal menimbulkan perbantahan, b dan mulutnya berseru meminta pukulan. |
| (0.02) | Ams 18:7 |
| Orang bebal dibinasakan oleh mulutnya, bibirnya adalah jerat c bagi nyawanya. d |
| (0.02) | Ams 18:20 |
| Perut orang dikenyangkan oleh hasil mulutnya, ia dikenyangkan q oleh hasil bibirnya. |
| (0.02) | Ams 20:15 |
| Sekalipun ada emas dan permata banyak, tetapi yang paling berharga ialah bibir yang berpengetahuan. |
| (0.02) | Ams 23:15 |
| Hai anakku, jika hatimu bijak, hatiku juga bersukacita. |
| (0.02) | Ams 24:26 |
| Siapa memberi jawaban yang tepat mengecup bibir. |
| (0.02) | Ams 25:23 |
| Angin utara membawa hujan, bicara secara rahasia muka marah. |
| (0.02) | Ams 29:12 |
| Kalau pemerintah u memperhatikan kebohongan, semua pegawainya menjadi fasik. v |
| (0.02) | Kid 1:7 |
| Ceriterakanlah kepadaku, jantung hatiku, di mana kakanda menggembalakan domba, di mana kakanda membiarkan domba-domba n berbaring pada petang hari. Karena mengapa aku akan jadi serupa pengembara o dekat kawanan-kawanan domba teman-temanmu? |
| (0.02) | Yes 16:13 |
| Itulah firman yang diucapkan TUHAN tentang Moab pada waktu yang lalu. |
| (0.02) | Yes 58:3 |
| "Mengapa kami berpuasa h dan Engkau tidak memperhatikannya juga? Mengapa kami merendahkan i diri dan Engkau tidak mengindahkannya j juga?" Sesungguhnya, pada hari puasamu 1 engkau masih tetap mengurus urusanmu, k dan kamu mendesak-desak semua buruhmu. |
| (0.02) | Yer 10:1 |
| Dengarlah firman yang disampaikan TUHAN kepadamu, hai kaum Israel! |
| (0.02) | Yer 11:1 |
| Firman yang datang kepada Yeremia dari TUHAN, bunyinya: |
| (0.02) | Yer 11:19 |
| Tetapi aku dulu seperti anak domba jinak yang dibawa untuk disembelih, s aku tidak tahu bahwa mereka mengadakan persepakatan t jahat terhadap aku 1 : "Marilah kita binasakan pohon ini dengan buah-buahnya! Marilah kita melenyapkannya dari negeri orang-orang yang hidup, u sehingga namanya tidak diingat v orang lagi!" |
| (0.02) | Yer 14:1 |
| Firman TUHAN yang datang kepada Yeremia mengenai musim kering 1 . t |




