| (0.11) | Yoh 7:7 |
| Dunia tidak dapat membenci kamu, tetapi ia membenci Aku 1 , n sebab Aku bersaksi tentang dia, bahwa pekerjaan-pekerjaannya jahat. o |
| (0.11) | Yoh 10:8 |
| Semua orang yang datang sebelum Aku, s adalah pencuri dan perampok, t dan domba-domba itu tidak mendengarkan mereka. |
| (0.11) | Yoh 12:18 |
| Sebab itu orang banyak itu pergi menyongsong Dia, karena mereka mendengar, bahwa Ia yang membuat mujizat itu. d |
| (0.11) | Yoh 13:32 |
| Jikalau Allah dipermuliakan di dalam Dia, Allah akan mempermuliakan Dia juga di dalam diri-Nya, m dan akan mempermuliakan Dia dengan segera. |
| (0.11) | Yoh 15:8 |
| Dalam hal inilah Bapa-Ku dipermuliakan, f yaitu jika kamu berbuah banyak dan dengan demikian kamu adalah murid-murid-Ku. g " |
| (0.11) | Yoh 20:9 |
| Sebab selama itu mereka belum mengerti isi Kitab Suci r yang mengatakan, bahwa Ia harus bangkit 1 dari antara orang mati. s |
| (0.11) | Yoh 20:11 |
| Tetapi Maria berdiri dekat kubur itu dan menangis. Sambil menangis ia menjenguk ke dalam kubur itu, t |
| (0.11) | Yoh 21:9 |
| Ketika mereka tiba di darat, mereka melihat api arang n dan di atasnya ikan o dan roti. |
| (0.11) | Yoh 3:29 |
| Yang empunya mempelai perempuan, ialah mempelai laki-laki; r tetapi sahabat mempelai laki-laki, yang berdiri dekat dia dan yang mendengarkannya, sangat bersukacita mendengar suara mempelai laki-laki itu. Itulah sukacitaku, dan sekarang sukacitaku itu penuh. s |
| (0.11) | Yoh 3:32 |
| Ia memberi kesaksian tentang apa yang dilihat-Nya dan yang didengar-Nya, v tetapi tak seorangpun yang menerima kesaksian-Nya itu. w |
| (0.11) | Yoh 5:23 |
| supaya semua orang menghormati Anak sama seperti mereka menghormati Bapa. Barangsiapa tidak menghormati Anak, ia juga tidak menghormati Bapa, yang mengutus Dia. p |
| (0.11) | Yoh 5:37 |
| Bapa yang mengutus Aku, Dialah yang bersaksi tentang Aku. m Kamu tidak pernah mendengar suara-Nya, rupa-Nyapun n tidak pernah kamu lihat, |
| (0.11) | Yoh 5:43 |
| Aku datang dalam nama Bapa-Ku dan kamu tidak menerima Aku; jikalau orang lain datang atas namanya sendiri, kamu akan menerima dia. |
| (0.11) | Yoh 8:20 |
| Kata-kata itu dikatakan Yesus dekat perbendaharaan, q waktu Ia mengajar r di dalam Bait Allah. Dan tidak seorangpun yang menangkap Dia, karena saat-Nya belum tiba. s |
| (0.11) | Yoh 8:54 |
| Jawab Yesus: "Jikalau Aku memuliakan diri-Ku sendiri, h maka kemuliaan-Ku itu sedikitpun tidak ada artinya. Bapa-Kulah yang memuliakan Aku, i tentang siapa kamu berkata: Dia adalah Allah kami, |
| (0.11) | Yoh 9:18 |
| Tetapi orang-orang Yahudi k itu tidak percaya, bahwa tadinya ia buta dan baru dapat melihat lagi, sampai mereka memanggil orang tuanya |
| (0.11) | Yoh 11:4 |
| Ketika Yesus mendengar kabar itu, Ia berkata: "Penyakit itu tidak akan membawa kematian, tetapi akan menyatakan kemuliaan z Allah 1 , sebab oleh penyakit itu Anak Allah akan dimuliakan." |
| (0.11) | Yoh 11:57 |
| Sementara itu imam-imam kepala dan orang-orang Farisi telah memberikan perintah supaya setiap orang yang tahu di mana Dia berada memberitahukannya, agar mereka dapat menangkap Dia. |
| (0.11) | Yoh 12:47 |
| Dan jikalau seorang mendengar perkataan-Ku, tetapi tidak melakukannya, Aku tidak menjadi hakimnya, sebab Aku datang bukan untuk menghakimi dunia, melainkan untuk menyelamatkannya. t |
| (0.11) | Yoh 13:18 |
| Bukan tentang kamu semua q Aku berkata. Aku tahu, siapa yang telah Kupilih. r Tetapi haruslah genap nas ini: s Orang yang makan roti-Ku, t telah mengangkat tumitnya u terhadap Aku. v |




