| (0.05) | Mat 27:34 |
| Lalu mereka memberi Dia minum anggur bercampur empedu. n Setelah Ia mengecapnya, Ia tidak mau meminumnya. |
| (0.05) | Mat 27:41 |
| Demikian juga imam-imam kepala bersama-sama ahli-ahli Taurat dan tua-tua mengolok-olokkan Dia dan mereka berkata: |
| (0.05) | Mrk 1:30 |
| Ibu mertua Simon terbaring karena sakit demam. Mereka segera memberitahukan keadaannya kepada Yesus. |
| (0.05) | Mrk 3:31 |
| Lalu datanglah r ibu dan saudara-saudara Yesus. Sementara mereka berdiri di luar, mereka menyuruh orang memanggil Dia. |
| (0.05) | Mrk 5:10 |
| Ia memohon dengan sangat supaya Yesus jangan mengusir roh-roh itu keluar dari daerah itu. |
| (0.05) | Mrk 6:6 |
| Ia merasa heran atas ketidakpercayaan 1 mereka. |
| (0.05) | Mrk 7:1 |
| Pada suatu kali serombongan orang Farisi dan beberapa ahli Taurat dari Yerusalem datang menemui Yesus. |
| (0.05) | Mrk 7:26 |
| Perempuan itu seorang Yunani bangsa Siro-Fenisia. Ia memohon kepada Yesus untuk mengusir setan itu dari anaknya. |
| (0.05) | Mrk 7:28 |
| Tetapi perempuan itu menjawab: "Benar, Tuhan. Tetapi anjing yang di bawah meja juga makan remah-remah yang dijatuhkan anak-anak." |
| (0.05) | Mrk 8:4 |
| Murid-murid-Nya menjawab: "Bagaimana di tempat yang sunyi ini orang dapat memberi mereka roti sampai kenyang?" |
| (0.05) | Mrk 9:10 |
| Mereka memegang pesan tadi sambil mempersoalkan di antara mereka apa yang dimaksud dengan "bangkit dari antara orang mati." |
| (0.05) | Mrk 12:13 |
| Kemudian disuruh beberapa orang Farisi dan Herodian c kepada Yesus untuk menjerat Dia d dengan suatu pertanyaan. |
| (0.05) | Mrk 13:4 |
| "Katakanlah kepada kami, bilamanakah itu akan terjadi, dan apakah tandanya, kalau semuanya itu akan sampai kepada kesudahannya." |
| (0.05) | Mrk 14:45 |
| Dan ketika ia sampai di situ ia segera maju mendapatkan Yesus dan berkata: "Rabi, h " lalu mencium Dia. |
| (0.05) | Luk 1:9 |
| Sebab ketika diundi, l sebagaimana lazimnya, untuk menentukan imam yang bertugas, dialah yang ditunjuk untuk masuk ke dalam Bait Suci dan membakar ukupan m di situ. |
| (0.05) | Luk 1:31 |
| Sesungguhnya engkau akan mengandung dan akan melahirkan seorang anak laki-laki dan hendaklah engkau menamai Dia Yesus. m |
| (0.05) | Luk 4:33 |
| Di dalam rumah ibadat itu ada seorang yang kerasukan setan 1 dan ia berteriak dengan suara keras: |
| (0.05) | Luk 9:38 |
| Seorang dari orang banyak itu berseru, katanya: "Guru, aku memohon supaya Engkau menengok anakku, sebab ia adalah satu-satunya anakku. |
| (0.05) | Luk 12:13 |
| Seorang dari orang banyak itu berkata kepada Yesus: "Guru, katakanlah kepada saudaraku supaya ia berbagi warisan dengan aku." |
| (0.05) | Luk 22:33 |
| Jawab Petrus: "Tuhan, aku bersedia masuk penjara dan mati s bersama-sama dengan Engkau!" |




