| (0.13) | Kej 39:8 |
| Tetapi Yusuf menolak q dan berkata kepada isteri tuannya itu: "Dengan bantuanku tuanku itu tidak lagi mengatur apa yang ada di rumah ini dan ia telah menyerahkan segala miliknya pada kekuasaanku, r |
| (0.13) | Kel 3:7 |
| Dan TUHAN berfirman: "Aku telah memperhatikan a dengan sungguh kesengsaraan b umat-Ku 1 di tanah Mesir, dan Aku telah mendengar seruan mereka yang disebabkan oleh pengerah-pengerah mereka, ya, Aku mengetahui c penderitaan d mereka. |
| (0.13) | Kel 6:13 |
| (6-12) Demikianlah TUHAN telah berfirman kepada Musa dan Harun, serta mengutus mereka kepada orang Israel dan kepada Firaun, raja Mesir, dengan membawa perintah supaya orang Israel dibawa keluar dari Mesir. j |
| (0.13) | Kel 9:14 |
| Sebab sekali ini Aku akan melepaskan segala tulah-Ku terhadap engkau sendiri, terhadap pegawai-pegawaimu dan terhadap rakyatmu, dengan maksud supaya engkau mengetahui, t bahwa tidak ada yang seperti u Aku di seluruh bumi. |
| (0.13) | Kel 28:1 |
| "Engkau harus menyuruh abangmu Harun f bersama-sama dengan anak-anaknya datang kepadamu, dari tengah-tengah orang Israel, untuk memegang jabatan imam g bagi-Ku 1 --Harun dan anak-anak Harun, yakni Nadab, Abihu, h Eleazar dan Itamar. i |
| (0.13) | Kel 30:4 |
| Haruslah kaubuat dua gelang o emas untuk mezbah itu di bawah bingkainya; pada kedua rusuknya haruslah kaubuat gelang itu, pada kedua bidang sisinya, dan haruslah gelang itu menjadi tempat memasukkan kayu pengusung, supaya dengan itu mezbah dapat diangkut. |
| (0.13) | Kel 34:4 |
| Lalu Musa memahat u dua loh batu sama dengan yang mula-mula; bangunlah ia pagi-pagi dan naiklah ia ke atas gunung Sinai, seperti yang diperintahkan TUHAN kepadanya, dan membawa kedua loh batu itu di tangannya. v |
| (0.13) | Im 8:35 |
| Di depan pintu Kemah Pertemuan haruslah kamu tinggal siang malam tujuh hari lamanya, dan kamu harus lakukan kewajibanmu u terhadap TUHAN dengan setia, supaya janganlah kamu mati, karena demikianlah diperintahkan kepadaku." |
| (0.13) | Bil 8:16 |
| Sebab mereka harus diserahkan dengan sepenuhnya kepada-Ku dari tengah-tengah orang Israel; ganti semua yang terdahulu lahir k dari kandungan, yakni semua anak sulung l yang ada pada orang Israel, telah Kuambil mereka bagi-Ku. |
| (0.13) | Bil 11:11 |
| Lalu berkatalah Musa kepada TUHAN: "Mengapa Kauperlakukan hamba-Mu ini dengan buruk o dan mengapa aku tidak mendapat kasih karunia di mata-Mu, sehingga Engkau membebankan kepadaku p tanggung jawab atas seluruh bangsa ini? |
| (0.13) | Bil 30:12 |
| Tetapi jika suaminya itu membatalkannya dengan tegas pada waktu mendengarnya, maka ucapan apapun yang keluar dari mulutnya, baik nazar maupun janji, tidak akan berlaku; a suaminya telah membatalkannya, dan TUHAN akan mengampuni isterinya itu. |
| (0.13) | Hak 18:10 |
| Apabila kamu memasukinya kamu mendapati rakyat yang hidup dengan tenteram, dan negeri itu luas ke sebelah kiri dan ke sebelah kanan. Sesungguhnya, Allah telah menyerahkannya ke dalam tanganmu; itulah tempat yang tidak kekurangan l apapun m yang ada di muka bumi." |
| (0.13) | 1Sam 10:19 |
| Tetapi sekarang kamu menolak s Allahmu yang menyelamatkan t kamu dari segala malapetaka dan kesusahanmu, dengan berkata: Tidak, angkatlah seorang raja u atas kami. v Maka sebab itu, berdirilah w kamu di hadapan TUHAN, menurut sukumu dan menurut kaummu." |
| (0.13) | 1Sam 14:17 |
| berkatalah Saul kepada tentara yang bersama-sama dengan dia itu: "Periksalah barisan dan lihatlah siapa yang pergi dari pada kita." Mereka memeriksa barisan, dan ternyata Yonatan dan pembawa senjatanya tidak ada. |
| (0.13) | 1Sam 19:18 |
| Setelah Daud melarikan diri dan luput, sampailah ia kepada Samuel di Rama g dan memberitahukan kepadanya segala yang dilakukan Saul kepadanya. Kemudian pergilah ia bersama-sama dengan Samuel dan tinggallah mereka di Nayot. |
| (0.13) | 1Sam 23:25 |
| Ketika Saul dengan orang-orangnya pergi mencari Daud, diberitahukanlah hal itu kepada Daud, lalu pergilah ia ke gunung batu dan tinggal di padang gurun Maon. Saul mendengar hal itu, lalu mengejar Daud di padang gurun Maon; |
| (0.13) | 2Sam 3:31 |
| Dan berkatalah Daud kepada Yoab dan kepada segala rakyat yang bersama-sama dengan dia: "Koyakkanlah pakaianmu dan lilitkanlah pada tubuhmu kain kabung j dan merataplah k di depan mayat Abner." Raja Daud sendiripun berjalan di belakang usungan mayat. |
| (0.13) | 2Sam 17:2 |
| Aku akan mendatangi dia, selagi ia lesu dan lemah g semangatnya, dan mengejutkan dia; seluruh rakyat yang ada bersama-sama dengan dia akan melarikan diri, maka aku dapat menewaskan raja h sendiri. |
| (0.13) | 2Sam 18:5 |
| Dan raja memerintahkan kepada Yoab, Abisai dan Itai, demikian: "Perlakukanlah Absalom, orang muda itu dengan lunak karena aku." Dan seluruh tentara mendengar, ketika raja memberi perintah itu kepada semua kepala pasukan mengenai Absalom. |
| (0.13) | 2Sam 18:31 |
| Maka datanglah orang Etiopia itu. Kata orang Etiopia itu: "Tuanku raja mendapat kabar yang baik, sebab TUHAN telah memberi keadilan kepadamu pada hari ini dengan melepaskan tuanku dari tangan semua orang yang bangkit menentang tuanku." |




