| (0.02) | 2Raj 6:5 |
| Dan terjadilah, ketika seorang sedang menumbangkan sebatang pohon, jatuhlah mata kapaknya 1 ke dalam air. Lalu berteriak-teriaklah ia: "Wahai tuanku! Itu barang pinjaman!" |
| (0.02) | 2Raj 18:35 |
| Siapakah di antara semua allah negeri-negeri yang telah melepaskan negeri mereka dari tanganku, sehingga TUHAN sanggup melepaskan Yerusalem dari tanganku? f " |
| (0.02) | 2Raj 19:30 |
| Dan orang-orang yang terluput n di antara kaum Yehuda, yaitu orang-orang yang masih tertinggal, akan berakar o pula ke bawah dan menghasilkan buah ke atas. |
| (0.02) | 2Raj 22:10 |
| Safan, panitera itu, memberitahukan juga kepada raja: "Imam Hilkia telah memberikan kitab kepadaku," lalu Safan membacakannya di depan raja. t |
| (0.02) | 2Raj 22:15 |
| Perempuan itu menjawab mereka: "Beginilah firman TUHAN, Allah Israel! Katakanlah kepada orang yang menyuruh kamu kepada-Ku! |
| (0.02) | 1Taw 4:32 |
| Dan desa-desanya ialah Etam, Ain, o Rimon, Tokhen dan Asan, p lima perkampungan; |
| (0.02) | 1Taw 5:7 |
| Saudara-saudaranya menurut kaum-kaumnya, h seperti tercatat dalam silsilah menurut keturunan mereka, ialah Yeiel, kepala, lalu Zakharia, |
| (0.02) | 1Taw 5:13 |
| Saudara-saudara mereka menurut puak-puak mereka ialah Mikhael, Mesulam, Syeba, Yorai, Yakan, Ziya dan Eber, tujuh orang. |
| (0.02) | 1Taw 5:22 |
| Banyak orang yang tewas karena mati terbunuh, sebab pertempuran x itu adalah dari pada Allah. Lalu mereka menduduki tempat orang-orang itu sampai waktu pembuangan. y |
| (0.02) | 1Taw 6:15 |
| Yozadak turut diangkut ketika TUHAN membiarkan orang Yehuda dan Yerusalem diangkut ke dalam pembuangan oleh Nebukadnezar. |
| (0.02) | 1Taw 6:64 |
| Jadi orang Israel memberikan kepada orang Lewi kota-kota z itu dengan tanah-tanah penggembalaannya. |
| (0.02) | 1Taw 6:77 |
| Keturunan Merari yang selebihnya mendapat dari suku Zebulon: Rimono dengan tanah-tanah penggembalaannya dan Tabor dengan tanah-tanah penggembalaannya; |
| (0.02) | 1Taw 7:3 |
| Keturunan Uzi ialah Yizrahya dan anak-anak Yizrahya ialah Mikhael, Obaja, Yoel dan Yisia, lima orang, semuanya mereka adalah kepala-kepala. |
| (0.02) | 1Taw 8:13 |
| Beria dan Sema adalah kepala-kepala puak penduduk Ayalon; o mereka telah menghalau penduduk Gat. p |
| (0.02) | 1Taw 9:14 |
| Dari orang-orang Lewi ialah Semaya bin Hasub bin Azrikam bin Hasabya, dari keturunan Merari; |
| (0.02) | 1Taw 11:21 |
| Di antara ketiga puluh orang itu ia paling dihormati. Memang ia menjadi pemimpin mereka, tetapi ia tidak dapat menyamai triwira itu. |
| (0.02) | 1Taw 13:12 |
| Pada waktu itu Daud menjadi takut kepada Allah, lalu katanya: "Bagaimanakah aku dapat membawa tabut Allah itu ke tempatku?" |
| (0.02) | 1Taw 18:15 |
| Yoab, g anak Zeruya, menjadi panglima; Yosafat bin Ahilud menjadi bendahara; |
| (0.02) | 1Taw 23:10 |
| Anak-anak Simei ialah Yahat, Ziza, Yeush dan Beria; itulah anak-anak Simei, empat orang. |
| (0.02) | 1Taw 26:11 |
| Hilkia, anak yang kedua, Tebalya, anak yang ketiga dan Zakharia, anak yang keempat. Semua anak dan saudara Hosa itu ada tiga belas orang. |




