| (0.41) | Mat 6:8 |
| Jadi janganlah kamu seperti mereka, karena Bapamu mengetahui apa yang kamu perlukan, m sebelum kamu minta kepada-Nya. |
| (0.41) | Yeh 26:19 |
| Sebab beginilah firman Tuhan ALLAH: Pada saat Aku menjadikan engkau kota reruntuhan, seperti kota-kota yang tidak berpenduduk lagi, kalau Aku menaikkan pasang samudera raya s atasmu dan air banjir menutupi engkau, t |
| (0.41) | Mrk 7:7 |
| Percuma mereka beribadah kepada-Ku, sedangkan ajaran yang mereka ajarkan ialah perintah manusia. k |
| (0.41) | 2Raj 23:5 |
| Ia memberhentikan para imam dewa asing yang telah diangkat oleh raja-raja Yehuda untuk membakar korban q di bukit pengorbanan di kota-kota Yehuda dan di sekitar Yerusalem, juga orang-orang yang membakar korban untuk Baal, untuk dewa matahari, untuk dewa bulan, untuk rasi-rasi bintang dan untuk segenap tentara langit. r s |
| (0.41) | Ef 5:32 |
| Rahasia ini besar, tetapi yang aku maksudkan ialah hubungan Kristus dan jemaat. |
| (0.41) | Dan 11:11 |
| Maka menggeramlah raja negeri Selatan itu, lalu maju berperang melawan raja negeri Utara, yang telah mengerahkan sejumlah tentara besar, dan tentara besar itu akan jatuh u ke tangan musuhnya. |
| (0.41) | Kis 15:24 |
| Kami telah mendengar, bahwa ada beberapa orang di antara kami, yang tiada mendapat pesan dari kami, telah menggelisahkan dan menggoyangkan hatimu dengan ajaran w mereka. |
| (0.41) | Rut 4:7 |
| Beginilah kebiasaan dahulu di Israel dalam hal menebus b dan menukar: setiap kali orang hendak menguatkan sesuatu perkara, maka yang seorang menanggalkan kasutnya c sebelah dan memberikannya kepada yang lain. Demikianlah caranya orang mensahkan perkara d di Israel. e |
| (0.41) | Yer 16:16 |
| Sesungguhnya, Aku mau menyuruh banyak penangkap ikan, demikianlah firman TUHAN, yang akan menangkap mereka, t sesudah itu Aku mau menyuruh banyak pemburu u yang akan memburu mereka dari atas segala gunung dan dari atas segala bukit dan dari celah-celah bukit batu. v |
| (0.41) | Im 22:3 |
| Katakanlah kepada mereka: Setiap orang di antara kamu turun-temurun, yakni dari antara segala keturunanmu yang datang mendekat kepada persembahan-persembahan kudus yang dikuduskan orang Israel bagi TUHAN, v sedang ia dalam keadaan najis, maka orang itu akan dilenyapkan dari hadapan-Ku; w Akulah TUHAN. |
| (0.41) | Yos 13:21 |
| selanjutnya segala kota di dataran tinggi d itu dan seluruh kerajaan Sihon, raja orang Amori, yang memerintah di Hesybon, yang dikalahkan oleh Musa; bersama-sama dia juga dikalahkannya raja-raja e Midian, yakni Ewi, Rekem, Zur, Hur dan Reba, f raja-raja bawahan Sihon, penduduk negeri itu. |
| (0.41) | 1Raj 9:7 |
| maka Aku akan melenyapkan orang Israel dari atas tanah d yang telah Kuberikan kepada mereka, dan rumah yang telah Kukuduskan bagi nama-Ku e itu, akan Kubuang 1 dari hadapan-Ku, maka Israel akan menjadi kiasan f dan sindiran g di antara segala bangsa. |
| (0.41) | Yer 34:5 |
| Engkau akan mati dengan damai. Dan sebagaimana dinyalakan api y untuk menghormati bapa-bapa leluhurmu, raja-raja dahulu, yang hidup sebelum engkau, demikianlah orang akan menyalakan api untuk menghormati engkau, dan akan meratapi engkau dengan berkata: Aduhai, z tuan! Sungguh, Akulah yang mengucapkan firman ini, demikianlah firman TUHAN." |
| (0.41) | Yl 2:20 |
| Yang datang dari utara m itu akan Kujauhkan dari padamu, dan akan Kuusir ke suatu negeri kering dan tandus, barisan mukanya ke laut timur, dan barisan belakangnya ke laut barat, n maka bau busuknya dan bau anyirnya o akan naik, sebab ia telah melakukan perkara yang besar. |
| (0.41) | Kis 26:22 |
| Tetapi oleh pertolongan Allah aku dapat hidup sampai sekarang dan memberi kesaksian kepada orang-orang kecil dan orang-orang besar. Dan apa yang kuberitakan itu tidak lain dari pada yang sebelumnya telah diberitahukan b oleh para nabi dan juga oleh Musa, |
| (0.41) | Kej 12:1 |
| Berfirmanlah TUHAN kepada Abram: "Pergilah dari negerimu 1 dan dari sanak saudaramu dan dari rumah d bapamu ini ke negeri e yang akan Kutunjukkan kepadamu; f |
| (0.41) | Kej 30:41 |
| Dan setiap kali, apabila berkelamin s kambing domba yang kuat, maka Yakub meletakkan dahan-dahan itu ke dalam palungan di depan mata kambing domba itu, supaya berkelamin dekat dahan-dahan t itu. |
| (0.41) | Kej 42:20 |
| Tetapi saudaramu yang bungsu itu haruslah kamu bawa kepadaku, c supaya perkataanmu itu ternyata benar dan kamu jangan mati." Demikianlah diperbuat mereka. |
| (0.41) | Bil 15:26 |
| Segenap umat Israel akan beroleh pengampunan, juga orang asing yang tinggal di tengah-tengahmu, karena hal itu dilakukan oleh seluruh bangsa itu dengan tidak sengaja. e |
| (0.41) | Hak 12:14 |
| Ia mempunyai empat puluh anak laki-laki dan tiga puluh cucu laki-laki, p yang mengendarai tujuh puluh ekor keledai q jantan. Ia memerintah atas orang Israel delapan tahun lamanya. |




