(0.92) | Luk 11:18 | Jikalau Iblis p itu juga terbagi-bagi dan melawan dirinya sendiri, bagaimanakah kerajaannya dapat bertahan? Sebab kamu berkata, bahwa Aku mengusir setan dengan kuasa Beelzebul. |
(0.92) | Luk 11:30 | Sebab seperti Yunus menjadi tanda untuk orang-orang Niniwe, demikian pulalah Anak Manusia akan menjadi tanda untuk angkatan ini. |
(0.92) | Luk 11:49 | Sebab itu hikmat r Allah berkata: Aku akan mengutus kepada mereka nabi-nabi dan rasul-rasul dan separuh dari antara nabi-nabi dan rasul-rasul itu akan mereka bunuh dan mereka aniaya, s |
(0.92) | Luk 12:18 | Lalu katanya: Inilah yang akan aku perbuat; aku akan merombak lumbung-lumbungku dan aku akan mendirikan yang lebih besar dan aku akan menyimpan di dalamnya segala gandum dan barang-barangku. |
(0.92) | Luk 12:28 | Jadi, jika rumput di ladang, yang hari ini ada dan besok dibuang ke dalam api demikian didandani Allah, terlebih lagi kamu, hai orang yang kurang percaya! r |
(0.92) | Luk 14:3 | Lalu Yesus berkata kepada ahli-ahli Taurat b dan orang-orang Farisi itu, kata-Nya: "Diperbolehkankah menyembuhkan orang pada hari Sabat atau tidak? c " |
(0.92) | Luk 14:15 | 1 Mendengar itu berkatalah seorang dari tamu-tamu itu kepada Yesus: "Berbahagialah orang yang akan dijamu i dalam Kerajaan Allah. j " |
(0.92) | Luk 14:28 | 1 Sebab siapakah di antara kamu yang kalau mau mendirikan sebuah menara tidak duduk dahulu membuat anggaran biayanya, kalau-kalau cukup uangnya untuk menyelesaikan pekerjaan itu? |
(0.92) | Luk 14:33 | Demikian pulalah tiap-tiap orang di antara kamu, yang tidak melepaskan dirinya dari segala miliknya, tidak dapat menjadi murid-Ku. o |
(0.92) | Luk 15:13 | Beberapa hari kemudian anak bungsu itu menjual seluruh bagiannya itu lalu pergi ke negeri yang jauh 1 . Di sana ia memboroskan harta miliknya itu d dengan hidup berfoya-foya. |
(0.92) | Luk 15:17 | Lalu ia menyadari keadaannya 1 , katanya: Betapa banyaknya orang upahan bapaku yang berlimpah-limpah makanannya, tetapi aku di sini mati kelaparan. |
(0.92) | Luk 15:24 | Sebab anakku ini telah mati dan menjadi hidup kembali, k ia telah hilang 1 dan didapat kembali. Maka mulailah mereka bersukaria. l |
(0.92) | Luk 16:5 | Lalu ia memanggil seorang demi seorang yang berhutang kepada tuannya. Katanya kepada yang pertama: Berapakah hutangmu kepada tuanku? |
(0.92) | Luk 16:28 | sebab masih ada lima orang saudaraku, supaya ia memperingati mereka o dengan sungguh-sungguh, agar mereka jangan masuk kelak ke dalam tempat penderitaan ini. |
(0.92) | Luk 17:34 | Aku berkata kepadamu: Pada malam itu ada dua orang di atas satu tempat tidur, yang seorang akan dibawa dan yang lain akan ditinggalkan. |
(0.92) | Luk 17:37 | Kata mereka kepada Yesus: "Di mana, Tuhan?" Kata-Nya kepada mereka: "Di mana ada mayat, di situ berkerumun e burung nasar 1 ." |
(0.92) | Luk 18:3 | Dan di kota itu ada seorang janda yang selalu datang kepada hakim itu dan berkata: Belalah hakku g terhadap lawanku. |
(0.92) | Luk 18:4 | Beberapa waktu lamanya hakim itu menolak. Tetapi kemudian ia berkata dalam hatinya: Walaupun aku tidak takut akan Allah dan tidak menghormati seorangpun, |
(0.92) | Luk 18:30 | akan menerima kembali lipat ganda 1 pada masa ini juga, dan pada zaman yang akan datang d ia akan menerima hidup yang kekal. e " |
(0.92) | Luk 18:39 | Maka mereka, yang berjalan di depan, menegor dia supaya ia diam. Namun semakin keras ia berseru: "Anak Daud, kasihanilah aku! s " |