| (0.40) | Kel 36:19 |
| Juga dibuatlah untuk kemah itu tudung dari kulit domba jantan yang diwarnai merah, dan tudung dari kulit lumba-lumba di atasnya lagi. |
| (0.40) | Im 7:38 |
| yang diperintahkan TUHAN kepada Musa u di atas gunung Sinai v pada hari TUHAN memerintahkan kepada orang Israel mempersembahkan persembahan mereka kepada TUHAN w di padang gurun Sinai. |
| (0.40) | Im 14:45 |
| Rumah itu haruslah dirombak, yakni batunya, kayunya dan segala lepa rumah itu, lalu dibawa semuanya ke luar kota ke suatu tempat yang najis. |
| (0.40) | Im 16:22 |
| Demikianlah kambing jantan itu harus mengangkut segala kesalahan o Israel ke tanah yang tandus, dan kambing itu harus dilepaskan di padang gurun. |
| (0.40) | Im 17:7 |
| Janganlah mereka mempersembahkan lagi korban mereka kepada jin-jin 1 , sebab menyembah jin-jin y itu adalah zinah. z Itulah yang harus menjadi ketetapan a untuk selama-lamanya bagi mereka turun-temurun. b |
| (0.40) | Yos 14:8 |
| Sedang saudara-saudaraku, yang bersama-sama pergi ke sana dengan aku, membuat tawar hati a bangsa itu, aku tetap mengikuti TUHAN, Allahku, dengan sepenuh hati. b |
| (0.40) | 1Sam 9:14 |
| Maka naiklah mereka ke kota, dan ketika mereka masuk kota, Samuel yang berjalan keluar untuk naik ke bukit, berpapasan dengan mereka. |
| (0.40) | 1Sam 15:28 |
| Kemudian berkatalah Samuel kepadanya: "TUHAN telah mengoyakkan j dari padamu jabatan raja k atas Israel pada hari ini dan telah memberikannya kepada orang lain yang lebih baik dari padamu. l |
| (0.40) | 1Raj 9:13 |
| Sebab itu ia berkata: "Macam apakah kota-kota yang telah kauberikan kepadaku ini, hai saudaraku?" Maka orang menyebutkannya tanah Kabul n sampai hari ini. |
| (0.40) | 1Raj 18:30 |
| Kata Elia kepada seluruh rakyat itu: "Datanglah dekat kepadaku!" Maka mendekatlah seluruh rakyat itu kepadanya. Lalu ia memperbaiki mezbah d TUHAN yang telah diruntuhkan itu. |
| (0.40) | 1Taw 23:3 |
| Lalu dihitunglah d orang-orang Lewi, yang berumur tiga puluh tahun ke atas, e dan jumlah orang-orang mereka, dihitung satu demi satu, ada tiga puluh delapan ribu f orang. |
| (0.40) | 2Taw 24:9 |
| lalu menyuruh mengumumkan di Yehuda dan di Yerusalem, bahwa orang harus membawa bagi TUHAN pajak yang dikenakan Musa, hamba Allah itu, kepada orang Israel di padang gurun. |
| (0.40) | 2Taw 34:2 |
| Ia melakukan apa yang benar di mata TUHAN dan hidup seperti Daud, q bapa leluhurnya, dan tidak menyimpang ke kanan atau ke kiri. |
| (0.40) | Est 5:5 |
| Maka titah raja: "Suruhlah Haman datang dengan segera, supaya kami memenuhi permintaan Ester." Lalu raja datang dengan Haman ke perjamuan yang diadakan oleh Ester. |
| (0.40) | Yes 5:1 |
| Aku hendak menyanyikan nyanyian tentang kekasihku, nyanyian kekasihku tentang kebun r anggurnya 1 : Kekasihku itu mempunyai kebun anggur di lereng bukit yang subur. |
| (0.40) | Yer 44:13 |
| Aku mau menghukum r mereka yang diam di tanah Mesir, sama seperti Aku telah menghukum Yerusalem, yaitu dengan pedang, s dengan kelaparan dan dengan penyakit sampar, t |
| (0.40) | Yer 50:17 |
| Israel adalah seperti domba t yang diceraiberaikan 1 , dihalaukan oleh singa-singa. u Mula-mula raja v Asyur memakan w dia, dan sekarang pada akhirnya Nebukadnezar, x raja y Babel, mengerumit tulang-tulangnya. z |
| (0.40) | Yer 51:50 |
| Kamu, orang-orang yang terluput dari pedang, pergilah, a janganlah berhenti! Ingatlah b dari jauh c kepada TUHAN dan biarlah Yerusalem 1 timbul lagi dalam hatimu: |
| (0.40) | Yeh 27:7 |
| Layarmu diperbuat dari lenan halus h yang berwarna-warni dari tanah Mesir; itulah tandamu. Dan tendamu diperbuat dari kain ungu tua dan kain ungu muda i dari pantai Elisa. j |
| (0.40) | Yeh 36:28 |
| Dan kamu akan diam di dalam negeri yang telah Kuberikan kepada nenek moyangmu dan kamu akan menjadi umat-Ku p dan Aku akan menjadi Allahmu. q |




