(0.39) | Mat 21:32 | Sebab Yohanes datang untuk menunjukkan jalan kebenaran u kepadamu, dan kamu tidak percaya kepadanya. Tetapi pemungut-pemungut cukai v dan perempuan-perempuan sundal w percaya kepadanya. Dan meskipun kamu melihatnya, tetapi kemudian kamu tidak menyesal x dan kamu tidak juga percaya kepadanya." |
(0.39) | Mat 21:28 | "Tetapi apakah pendapatmu tentang ini: Seorang mempunyai dua anak laki-laki. Ia pergi kepada anak yang sulung dan berkata: Anakku, pergi dan bekerjalah hari ini dalam kebun anggur. r |
(0.39) | Mat 1:18 | Kelahiran Yesus Kristus adalah seperti berikut: Pada waktu Maria, ibu-Nya, bertunangan dengan Yusuf, ternyata ia mengandung dari Roh Kudus, p sebelum mereka hidup sebagai suami isteri. |
(0.39) | Mat 28:15 | Mereka menerima uang itu dan berbuat seperti yang dipesankan kepada mereka. Dan ceritera ini tersiar di antara orang Yahudi sampai sekarang ini. |
(0.39) | Mat 2:8 | Kemudian ia menyuruh mereka ke Betlehem, katanya: "Pergi dan selidikilah dengan seksama hal-hal mengenai Anak itu dan segera sesudah kamu menemukan Dia, kabarkanlah kepadaku supaya akupun datang menyembah Dia." |
(0.39) | Mat 11:7 | Setelah murid-murid Yohanes 1 v pergi, mulailah Yesus berbicara kepada orang banyak itu tentang Yohanes: "Untuk apakah kamu pergi ke padang gurun? w Melihat buluh yang digoyangkan angin kian ke mari? |
(0.39) | Mat 18:19 | Dan lagi Aku berkata kepadamu: Jika dua orang dari padamu di dunia ini sepakat 1 meminta apapun juga, permintaan mereka itu akan dikabulkan i oleh Bapa-Ku yang di sorga. |
(0.39) | Mat 12:45 | Lalu ia keluar dan mengajak tujuh roh lain yang lebih jahat dari padanya dan mereka masuk dan berdiam di situ. Maka akhirnya keadaan orang itu lebih buruk dari pada keadaannya semula. q Demikian juga akan berlaku atas angkatan yang jahat ini." |
(0.39) | Mat 10:19 | Apabila mereka menyerahkan kamu, janganlah kamu kuatir akan bagaimana dan akan apa yang harus kamu katakan, s karena semuanya itu akan dikaruniakan kepadamu 1 pada saat itu juga. |
(0.39) | Mat 9:18 | Sementara Yesus berbicara demikian kepada mereka, datanglah seorang kepala rumah ibadat, lalu menyembah Dia b dan berkata: "Anakku perempuan baru saja meninggal, tetapi datanglah dan letakkanlah tangan-Mu atasnya, c maka ia akan hidup." |
(0.39) | Mat 24:3 | 1 Ketika Yesus duduk di atas Bukit Zaitun, h datanglah murid-murid-Nya kepada-Nya untuk bercakap-cakap sendirian dengan Dia. Kata mereka: "Katakanlah kepada kami, bilamanakah itu akan terjadi dan apakah tanda kedatangan-Mu i dan tanda kesudahan dunia 2 ? j " |
(0.11) | Mat 24:27 | Sebab sama seperti kilat e memancar dari sebelah timur dan melontarkan cahayanya sampai ke barat, demikian pulalah kelak kedatangan f Anak Manusia. g |
(0.10) | Mat 27:18 | Ia memang mengetahui, bahwa mereka telah menyerahkan Yesus karena dengki. |
(0.10) | Mat 12:48 | Tetapi jawab Yesus kepada orang yang menyampaikan berita itu kepada-Nya: "Siapa ibu-Ku? Dan siapa saudara-saudara-Ku?" |
(0.10) | Mat 22:28 | Siapakah di antara ketujuh orang itu yang menjadi suami perempuan itu pada hari kebangkitan? Sebab mereka semua telah beristerikan dia." |
(0.10) | Mat 3:3 | Sesungguhnya dialah yang dimaksudkan nabi Yesaya ketika ia berkata: "Ada suara orang yang berseru-seru di padang gurun: Persiapkanlah jalan untuk Tuhan, luruskanlah jalan bagi-Nya. b " |
(0.10) | Mat 12:34 | Hai kamu keturunan ular beludak, e bagaimanakah kamu dapat mengucapkan hal-hal yang baik, sedangkan kamu sendiri jahat? Karena yang diucapkan mulut f meluap dari hati. |
(0.10) | Mat 20:25 | Tetapi Yesus memanggil mereka lalu berkata: "Kamu tahu, bahwa pemerintah-pemerintah bangsa-bangsa memerintah rakyatnya dengan tangan besi dan pembesar-pembesar menjalankan kuasanya dengan keras atas mereka. |
(0.10) | Mat 22:23 | Pada hari itu datanglah kepada Yesus beberapa orang Saduki, a yang berpendapat, bahwa tidak ada kebangkitan. b Mereka bertanya kepada-Nya: |
(0.10) | Mat 20:24 | Mendengar itu marahlah o kesepuluh murid yang lain kepada kedua saudara itu. |