| (0.10) | Bil 26:43 |
| Segala kaum orang Suham, orang-orang yang dicatat dari mereka berjumlah enam puluh empat ribu empat ratus orang. |
| (0.10) | Bil 26:45 |
| Mengenai bani Beria: dari Heber kaum orang Heber dan dari Malkiel kaum orang Malkiel. |
| (0.10) | Bil 26:60 |
| Pada Harun lahir Nadab dan Abihu, Eleazar dan Itamar. s |
| (0.10) | Bil 27:11 |
| Dan apabila ayahnya tidak mempunyai saudara-saudara lelaki, maka haruslah kamu memberikan milik pusakanya itu kepada kerabatnya yang terdekat dari antara kaumnya, supaya dimilikinya." Itulah yang harus menjadi ketetapan v hukum bagi orang Israel, seperti yang diperintahkan TUHAN kepada Musa. |
| (0.10) | Bil 4:34 |
| Demikianlah Musa dan Harun dengan para pemimpin umat Israel mencatat bani Kehat s menurut kaum-kaum yang ada dalam puak mereka, |
| (0.10) | Bil 25:8 |
| mengejar orang Israel itu sampai ke ruang tengah, dan menikam mereka berdua, yakni orang Israel dan perempuan itu, pada perutnya. Maka berhentilah b tulah itu menimpa orang Israel. |
| (0.10) | Bil 26:2 |
| "Hitunglah w jumlah segenap umat Israel 1 , yang berumur dua puluh tahun ke atas menurut suku mereka, semua orang yang sanggup berperang x di antara orang Israel." |
| (0.10) | Bil 30:8 |
| Tetapi apabila suaminya y itu, pada waktu mendengarnya, melarang dia, maka ia telah membatalkan nazar yang menjadi hutang isterinya dan janji yang diucapkan begitu saja dan yang mengikat isterinya; dan TUHAN akan mengampuni isterinya itu. z |
| (0.10) | Bil 30:12 |
| Tetapi jika suaminya itu membatalkannya dengan tegas pada waktu mendengarnya, maka ucapan apapun yang keluar dari mulutnya, baik nazar maupun janji, tidak akan berlaku; a suaminya telah membatalkannya, dan TUHAN akan mengampuni isterinya itu. |
| (0.10) | Bil 30:16 |
| Itulah ketetapan-ketetapan yang diperintahkan TUHAN kepada Musa, yakni antara seorang suami dengan isterinya, dan antara seorang ayah dengan anaknya perempuan pada waktu ia masih gadis di rumah ayahnya. |
| (0.10) | Bil 3:3 |
| Itulah nama anak-anak Harun, imam-imam x yang diurapi 1 , yang telah ditahbiskan untuk memegang jabatan imam. |
| (0.10) | Bil 3:29 |
| Kaum-kaum bani Kehat ini berkemah pada sisi Kemah Suci sebelah selatan. r |
| (0.10) | Bil 3:42 |
| Maka Musa mencatat semua anak sulung yang ada pada orang Israel, seperti yang diperintahkan TUHAN kepadanya. |
| (0.10) | Bil 3:48 |
| Berikanlah perak itu kepada Harun dan anak-anaknya g sebagai uang tebusan h untuk orang-orang yang kelebihan itu." |
| (0.10) | Bil 3:51 |
| maka Musa memberikan uang tebusan itu kepada Harun dan anak-anaknya sesuai dengan titah TUHAN, seperti yang diperintahkan TUHAN kepada Musa. |
| (0.10) | Bil 4:2 |
| "Hitunglah jumlah l bani Kehat sebagai suatu golongan tersendiri di antara bani Lewi, menurut kaum-kaum yang ada dalam puak mereka. |
| (0.10) | Bil 6:23 |
| "Berbicaralah kepada Harun dan anak-anaknya: Beginilah harus kamu memberkati e orang Israel 1 , katakanlah kepada mereka: |
| (0.10) | Bil 22:9 |
| Kemudian datanglah Allah kepada Bileam i serta berfirman: j "Siapakah orang-orang yang bersama-sama dengan engkau itu?" |
| (0.10) | Bil 26:7 |
| Itulah kaum-kaum orang Ruben, dan orang-orang yang dicatat dari mereka berjumlah empat puluh tiga ribu tujuh ratus tiga puluh orang. |
| (0.10) | Bil 26:20 |
| Bani Yehuda, menurut kaum mereka, ialah: dari Syela y kaum orang Syela; dari Peres z kaum orang Peres dan dari Zerah kaum a orang Zerah. |




