| (0.10) | Luk 3:8 |
| Jadi hasilkanlah buah-buah yang sesuai dengan pertobatan 1 . Dan janganlah berpikir dalam hatimu: Abraham adalah bapa kami! r Karena aku berkata kepadamu: Allah dapat menjadikan anak-anak bagi Abraham dari batu-batu ini! |
| (0.10) | Luk 6:38 |
| Berilah 1 dan kamu akan diberi: suatu takaran yang baik, yang dipadatkan, yang digoncang dan yang tumpah ke luar akan dicurahkan ke dalam ribaanmu. o Sebab ukuran yang kamu pakai untuk mengukur, akan diukurkan kepadamu. p " |
| (0.10) | Luk 8:18 |
| Karena itu, perhatikanlah cara kamu mendengar. Karena siapa yang mempunyai, kepadanya akan diberi 1 , tetapi siapa yang tidak mempunyai, dari padanya akan diambil, juga apa yang ia anggap ada padanya. j " |
| (0.10) | Luk 13:35 |
| Sesungguhnya rumahmu ini akan ditinggalkan dan menjadi sunyi. x Tetapi Aku berkata kepadamu: Kamu tidak akan melihat Aku lagi hingga pada saat kamu berkata: Diberkatilah Dia yang datang dalam nama Tuhan! y " |
| (0.10) | Luk 16:9 |
| 1 Dan Aku berkata kepadamu: Ikatlah persahabatan dengan mempergunakan Mamon u yang tidak jujur, supaya jika Mamon itu tidak dapat menolong lagi, kamu diterima di dalam kemah abadi. v " |
| (0.10) | Luk 18:16 |
| Tetapi Yesus memanggil mereka dan berkata: "Biarkanlah anak-anak itu datang kepada-Ku, dan jangan kamu menghalang-halangi mereka, sebab orang-orang yang seperti itulah yang empunya Kerajaan Allah. |
| (0.10) | Luk 21:34 |
| "Jagalah dirimu, supaya hatimu jangan sarat oleh pesta pora dan kemabukan serta kepentingan-kepentingan duniawi i dan supaya hari Tuhan jangan dengan tiba-tiba j jatuh ke atas dirimu 1 seperti suatu jerat. |
| (0.10) | Luk 1:8 |
| Pada suatu kali, waktu tiba giliran rombongannya, Zakharia melakukan tugas keimaman di hadapan Tuhan. k |
| (0.10) | Luk 22:65 |
| Dan banyak lagi hujat yang diucapkan mereka kepada-Nya. n |
| (0.10) | Luk 4:40 |
| Ketika matahari terbenam, semua orang membawa kepada-Nya orang-orang sakitnya, yang menderita bermacam-macam penyakit. Iapun meletakkan tangan-Nya atas mereka masing-masing o dan menyembuhkan mereka 1 . p |
| (0.10) | Luk 9:1 |
| Maka Yesus memanggil kedua belas murid-Nya, lalu memberikan tenaga dan kuasa kepada mereka untuk menguasai setan-setan 1 k dan untuk menyembuhkan penyakit-penyakit. l |
| (0.10) | Luk 10:11 |
| Juga debu kotamu yang melekat pada kaki kami, kami kebaskan di depanmu; y tetapi ketahuilah ini: Kerajaan Allah sudah dekat. z |
| (0.10) | Luk 20:20 |
| Ahli-ahli Taurat dan imam-imam kepala mengamat-amati Yesus. Mereka menyuruh kepada-Nya mata-mata yang berlaku seolah-olah orang jujur, supaya mereka dapat menjerat-Nya dengan suatu pertanyaan u dan menyerahkan-Nya kepada wewenang dan kuasa wali negeri. v |
| (0.10) | Luk 20:37 |
| Tentang bangkitnya orang-orang mati, Musa telah memberitahukannya dalam nas tentang semak duri, di mana Tuhan disebut Allah Abraham, Allah Ishak dan Allah Yakub. d |
| (0.10) | Luk 3:18 |
| Dengan banyak nasihat lain Yohanes memberitakan Injil kepada orang banyak. |
| (0.10) | Luk 4:32 |
| Mereka takjub mendengar pengajaran-Nya, d sebab perkataan-Nya penuh kuasa. e |
| (0.10) | Luk 4:44 |
| Dan Ia memberitakan Injil dalam rumah-rumah ibadat di Yudea. u |
| (0.10) | Luk 9:2 |
| Dan Ia mengutus mereka untuk memberitakan Kerajaan Allah m dan untuk menyembuhkan orang 1 , |
| (0.10) | Luk 22:64 |
| Mereka menutupi muka-Nya dan bertanya: "Cobalah katakan siapakah yang memukul Engkau?" |
| (0.10) | Luk 3:3 |
| Maka datanglah Yohanes ke seluruh daerah Yordan dan menyerukan: "Bertobatlah dan berilah dirimu dibaptis dan Allah akan mengampuni dosamu, n |




