| (0.15) | Yoh 15:23 |
| Barangsiapa membenci Aku, ia membenci juga Bapa-Ku. |
| (0.12) | Mzm 109:3 |
| dengan kata-kata kebencian o mereka menyerang aku dan memerangi aku tanpa alasan. p |
| (0.11) | Yoh 15:18 |
| "Jikalau dunia membenci kamu, t ingatlah bahwa ia telah lebih dahulu membenci Aku dari pada kamu. |
| (0.09) | Kej 37:4 |
| Setelah dilihat oleh saudara-saudaranya, bahwa ayahnya lebih mengasihi Yusuf dari semua saudaranya, maka bencilah mereka itu kepadanya k dan tidak mau menyapanya dengan ramah. |
| (0.09) | Ul 19:4 |
| Inilah ketentuan mengenai pembunuh yang melarikan diri ke sana dan boleh tinggal hidup: apabila ia membunuh sesamanya manusia dengan tidak sengaja dan dengan tidak membenci dia sebelumnya, |
| (0.09) | Am 5:21 |
| "Aku membenci, k Aku menghinakan perayaanmu 1 l dan Aku tidak senang kepada perkumpulan rayamu. m |
| (0.09) | Mat 5:43 |
| Kamu telah mendengar firman: Kasihilah sesamamu manusia z dan bencilah musuhmu. a |
| (0.08) | Yoh 7:7 |
| Dunia tidak dapat membenci kamu, tetapi ia membenci Aku 1 , n sebab Aku bersaksi tentang dia, bahwa pekerjaan-pekerjaannya jahat. o |
| (0.08) | Im 26:17 |
| Aku sendiri akan menentang x kamu 1 , sehingga kamu akan dikalahkan y oleh musuhmu, z dan mereka yang membenci kamu akan menguasai kamu, a dan kamu akan lari, sungguhpun tidak ada orang mengejar kamu. b |
| (0.08) | Ul 4:42 |
| supaya orang yang membunuh sesamanya manusia dengan tidak sengaja j dan dengan tidak memusuhinya lebih dahulu, dapat melarikan diri ke sana, sehingga ia, apabila melarikan diri ke salah satu kota itu, dapat tetap hidup. |
| (0.07) | Mat 24:10 |
| dan banyak orang akan murtad dan mereka akan saling menyerahkan dan saling membenci. |
| (0.07) | Yoh 15:25 |
| Tetapi firman yang ada tertulis dalam kitab Taurat e mereka harus digenapi: Mereka membenci Aku tanpa alasan. f |
| (0.07) | Mzm 25:19 |
| Lihatlah, betapa banyaknya musuhku, o dan bagaimana mereka membenci aku p dengan sangat mendalam. |
| (0.07) | Mzm 50:17 |
| padahal engkaulah yang membenci t teguran, dan mengesampingkan u firman-Ku? |
| (0.07) | Mzm 120:6 |
| Cukup lama aku tinggal bersama-sama dengan orang-orang yang membenci perdamaian. |
| (0.07) | Mzm 139:22 |
| Aku sama sekali membenci mereka, mereka menjadi musuhku. v |
| (0.07) | Za 8:17 |
| Janganlah merancang kejahatan n dalam hatimu seorang terhadap yang lain dan janganlah mencintai sumpah palsu. o Sebab semuanya itu Kubenci, demikianlah firman TUHAN." |
| (0.07) | Yoh 12:25 |
| Barangsiapa mencintai nyawanya, ia akan kehilangan nyawanya, tetapi barangsiapa tidak mencintai nyawanya di dunia ini 1 , ia akan memeliharanya k untuk hidup yang kekal. l |
| (0.06) | Luk 6:27 |
| "Tetapi kepada kamu, yang mendengarkan Aku, Aku berkata: Kasihilah musuhmu 1 , berbuatlah baik kepada orang yang membenci kamu; b |
| (0.06) | 1Yoh 3:15 |
| Setiap orang yang membenci saudaranya, y adalah seorang pembunuh z manusia. Dan kamu tahu, bahwa tidak ada seorang pembunuh yang tetap memiliki hidup yang kekal 1 di dalam dirinya. a |




