| (0.40) | Luk 1:58 | 
  | Ketika tetangga-tetangganya serta sanak saudaranya mendengar, bahwa Tuhan telah menunjukkan rahmat-Nya yang begitu besar kepadanya, bersukacitalah mereka bersama-sama dengan dia.  | 
| (0.40) | Luk 19:30 | 
  | dengan pesan: "Pergilah ke kampung yang di depanmu itu: Pada waktu kamu masuk di situ, kamu akan mendapati seekor keledai muda tertambat, yang belum pernah ditunggangi orang. Lepaskanlah keledai itu dan bawalah ke mari.  | 
| (0.40) | Luk 19:15 | 
  | Dan terjadilah, ketika ia kembali, setelah ia dinobatkan menjadi raja, ia menyuruh memanggil hamba-hambanya, yang telah diberinya uang itu, untuk mengetahui berapa hasil dagang mereka masing-masing.  | 
| (0.40) | Luk 2:22 | 
  | Dan ketika genap waktu pentahiran, menurut hukum Taurat Musa, h mereka membawa Dia ke Yerusalem untuk menyerahkan-Nya kepada Tuhan 1 ,  | 
| (0.40) | Luk 10:11 | 
  | Juga debu kotamu yang melekat pada kaki kami, kami kebaskan di depanmu; y tetapi ketahuilah ini: Kerajaan Allah sudah dekat. z  | 
| (0.39) | Luk 9:16 | 
  | Dan setelah Ia mengambil lima roti dan dua ikan itu, Ia menengadah ke langit, mengucap berkat, lalu memecah-mecahkan y roti itu dan memberikannya kepada murid-murid-Nya supaya dibagi-bagikannya kepada orang banyak.  | 
| (0.39) | Luk 19:8 | 
  | Tetapi Zakheus berdiri dan berkata kepada Tuhan: z "Tuhan, setengah dari milikku akan kuberikan kepada orang miskin 1 dan sekiranya ada sesuatu yang kuperas a dari seseorang akan kukembalikan empat kali lipat. b "  | 
| (0.11) | Luk 22:65 | 
  | Dan banyak lagi hujat yang diucapkan mereka kepada-Nya. n  | 
| (0.10) | Luk 11:53 | 
  | Dan setelah Yesus berangkat dari tempat itu, ahli-ahli Taurat dan orang-orang Farisi terus-menerus mengintai dan membanjiri-Nya dengan rupa-rupa soal.  | 
| (0.10) | Luk 19:28 | 
  | 1 Dan setelah mengatakan semuanya itu Yesus mendahului mereka dan meneruskan perjalanan-Nya ke Yerusalem. n  | 
| (0.10) | Luk 10:31 | 
  | Kebetulan ada seorang imam turun melalui jalan itu; ia melihat orang itu, tetapi ia melewatinya dari seberang jalan. v  | 
| (0.10) | Luk 10:32 | 
  | Demikian juga seorang Lewi datang ke tempat itu; ketika ia melihat orang itu, ia melewatinya dari seberang jalan.  | 
| (0.10) | Luk 12:6 | 
  | Bukankah burung pipit dijual lima ekor dua duit? Sungguhpun demikian tidak seekorpun dari padanya yang dilupakan Allah,  | 
| (0.10) | Luk 16:12 | 
  | Dan jikalau kamu tidak setia dalam harta orang lain, siapakah yang akan menyerahkan hartamu sendiri kepadamu?  | 
| (0.10) | Luk 16:20 | 
  | Dan ada seorang pengemis i bernama Lazarus, badannya penuh dengan borok, berbaring dekat pintu rumah orang kaya itu,  | 
| (0.10) | Luk 21:10 | 
  | Ia berkata kepada mereka: "Bangsa akan bangkit melawan bangsa dan kerajaan melawan kerajaan, m  | 
| (0.10) | Luk 23:31 | 
  | Sebab jikalau orang berbuat demikian dengan kayu hidup, apakah yang akan terjadi dengan kayu kering 1 ? q "  | 
| (0.10) | Luk 2:9 | 
  | Tiba-tiba berdirilah seorang malaikat v Tuhan di dekat mereka dan kemuliaan Tuhan bersinar meliputi mereka dan mereka sangat ketakutan.  | 
| (0.10) | Luk 8:39 | 
  | "Pulanglah ke rumahmu dan ceriterakanlah segala sesuatu yang telah diperbuat Allah atasmu." Orang itupun pergi mengelilingi seluruh kota dan memberitahukan segala apa yang telah diperbuat Yesus atas dirinya.  | 
| (0.10) | Luk 10:1 | 
  | Kemudian dari pada itu Tuhan p menunjuk tujuh puluh murid yang lain, q lalu mengutus mereka berdua-dua 1 r mendahului-Nya ke setiap kota dan tempat yang hendak dikunjungi-Nya. s  | 




