| (0.10) | Kis 7:2 |
| Jawab Stefanus: "Hai saudara-saudara dan bapa-bapa, h dengarkanlah 1 ! Allah yang Mahamulia i telah menampakkan diri-Nya kepada bapa leluhur kita Abraham, ketika ia masih di Mesopotamia, sebelum ia menetap di Haran, j |
| (0.10) | Kis 7:29 |
| Mendengar perkataan itu, larilah Musa dan hidup sebagai pendatang di tanah Midian. Di situ ia memperanakkan dua orang anak laki-laki. n |
| (0.10) | Kis 7:30 |
| Dan sesudah empat puluh tahun tampaklah kepadanya seorang malaikat di padang gurun gunung Sinai di dalam nyala api yang keluar dari semak duri. |
| (0.10) | Kis 19:33 |
| Lalu seorang bernama Aleksander didorong ke depan oleh orang-orang Yahudi. Ia mendapat keterangan dari orang banyak tentang apa yang terjadi. Segera ia memberi isyarat u dengan tangannya dan mau memberi penjelasan sebagai pembelaan di depan rakyat itu. |
| (0.10) | Kis 24:18 |
| Sementara aku melakukan semuanya itu, beberapa orang Yahudi dari Asia mendapati aku di dalam Bait Allah, sesudah aku selesai mentahirkan diriku, s tanpa orang banyak dan tanpa keributan. t |
| (0.10) | Kis 21:24 |
| Bawalah mereka bersama-sama dengan engkau, lakukanlah pentahiran z dirimu bersama-sama dengan mereka dan tanggunglah biaya mereka, sehingga mereka dapat mencukurkan rambutnya; a maka semua orang akan tahu, bahwa segala kabar yang mereka dengar tentang engkau sama sekali tidak benar, melainkan bahwa engkau tetap memelihara hukum Taurat. |
| (0.10) | Kis 2:42 |
| Mereka bertekun dalam pengajaran x rasul-rasul dan dalam persekutuan. Dan mereka selalu berkumpul untuk memecahkan roti y dan berdoa 1 . z |
| (0.10) | Kis 4:20 |
| Sebab tidak mungkin bagi kami untuk tidak berkata-kata 1 u tentang apa yang telah kami lihat dan yang telah kami dengar. v " |
| (0.10) | Kis 5:2 |
| Dengan setahu isterinya ia menahan sebagian dari hasil penjualan itu w dan sebagian lain dibawa dan diletakkannya di depan kaki x rasul-rasul. |
| (0.10) | Kis 11:21 |
| Dan tangan Tuhan menyertai mereka s dan sejumlah besar orang menjadi percaya dan berbalik kepada Tuhan. t |
| (0.10) | Kis 14:6 |
| Setelah rasul-rasul itu mengetahuinya, menyingkirlah x mereka ke kota-kota di Likaonia, yaitu Listra dan Derbe dan daerah sekitarnya. |
| (0.10) | Kis 15:19 |
| Sebab itu aku berpendapat, bahwa kita tidak boleh menimbulkan kesulitan bagi mereka dari bangsa-bangsa lain yang berbalik kepada Allah, |
| (0.10) | Kis 16:29 |
| Kepala penjara itu menyuruh membawa suluh, lalu berlari masuk dan dengan gemetar tersungkurlah ia di depan Paulus dan Silas. l |
| (0.10) | Kis 24:20 |
| Namun biarlah orang-orang yang hadir di sini sekarang menyatakan kejahatan apakah yang mereka dapati, ketika aku dihadapkan di Mahkamah Agama. |
| (0.10) | Kis 5:36 |
| Sebab dahulu telah muncul si Teudas, yang mengaku dirinya seorang istimewa dan ia mempunyai kira-kira empat ratus orang pengikut; tetapi ia dibunuh dan cerai-berailah seluruh pengikutnya dan lenyap. |
| (0.10) | Kis 20:28 |
| Karena itu jagalah dirimu dan jagalah seluruh kawanan 1 , x karena kamulah yang ditetapkan Roh Kudus menjadi penilik y untuk menggembalakan jemaat Allah z yang diperoleh-Nya a dengan darah b Anak-Nya sendiri. |
| (0.10) | Kis 1:6 |
| Maka bertanyalah mereka yang berkumpul di situ: "Tuhan, maukah Engkau pada masa ini memulihkan m kerajaan bagi Israel?" |
| (0.10) | Kis 1:21 |
| Jadi harus ditambahkan kepada kami seorang dari mereka yang senantiasa datang berkumpul dengan kami selama Tuhan Yesus bersama-sama dengan kami, |
| (0.10) | Kis 5:35 |
| Sesudah itu ia berkata kepada sidang: "Hai orang-orang Israel, pertimbangkanlah baik-baik, apa yang hendak kamu perbuat terhadap orang-orang ini! |
| (0.10) | Kis 5:38 |
| Karena itu aku berkata kepadamu: Janganlah bertindak terhadap orang-orang ini. Biarkanlah mereka, sebab jika maksud dan perbuatan mereka berasal dari manusia, tentu akan lenyap, v |




