| (0.70) | 1Kor 15:49 |
| Sama seperti kita telah memakai rupa dari yang alamiah, y demikian pula kita akan memakai rupa dari yang sorgawi. z |
| (0.70) | 2Kor 8:5 |
| Mereka memberikan lebih banyak dari pada yang kami harapkan. Mereka memberikan diri mereka, pertama-tama kepada Allah, kemudian oleh karena kehendak Allah juga kepada kami. |
| (0.70) | 2Kor 8:6 |
| Sebab itu kami mendesak m kepada Titus, n supaya ia mengunjungi kamu dan menyelesaikan o pelayanan kasih itu sebagaimana ia telah memulainya. |
| (0.70) | 2Kor 8:15 |
| Seperti ada tertulis: "Orang yang mengumpulkan banyak, tidak kelebihan dan orang yang mengumpulkan sedikit, tidak kekurangan. b " |
| (0.70) | 2Kor 9:7 |
| Hendaklah masing-masing memberikan f menurut kerelaan hatinya, jangan dengan sedih hati atau karena paksaan, g sebab Allah mengasihi orang yang memberi dengan sukacita. h |
| (0.70) | 2Kor 9:9 |
| Seperti ada tertulis: "Ia membagi-bagikan, Ia memberikan k kepada orang miskin, kebenaran-Nya tetap untuk selamanya. l " |
| (0.70) | Gal 2:7 |
| Tetapi sebaliknya, setelah mereka melihat bahwa kepadaku telah dipercayakan k pemberitaan Injil untuk orang-orang tak bersunat, l sama seperti kepada Petrus m untuk orang-orang bersunat |
| (0.70) | Ef 1:4 |
| Sebab di dalam Dia Allah telah memilih 1 kita i sebelum dunia j dijadikan, supaya kita kudus dan tak bercacat k di hadapan-Nya. |
| (0.70) | Ef 4:4 |
| satu tubuh, z dan satu Roh, a sebagaimana kamu telah dipanggil kepada satu pengharapan yang terkandung dalam panggilanmu, b |
| (0.70) | Ef 4:21 |
| Karena kamu telah mendengar tentang Dia dan menerima pengajaran di dalam Dia menurut kebenaran yang nyata dalam Yesus, |
| (0.70) | Ef 4:32 |
| Tetapi hendaklah kamu ramah seorang i terhadap yang lain, penuh kasih mesra dan saling mengampuni, sebagaimana Allah di dalam Kristus telah mengampuni kamu. j |
| (0.70) | Flp 3:17 |
| Saudara-saudara, ikutilah teladanku v dan perhatikanlah mereka, yang hidup sama seperti kami yang menjadi teladanmu. w |
| (0.70) | Kol 1:7 |
| Semuanya itu telah kamu ketahui dari Epafras, n kawan pelayan yang kami kasihi, yang bagi kamu adalah pelayan o Kristus yang setia. |
| (0.70) | Kol 2:7 |
| Hendaklah kamu berakar k di dalam Dia dan dibangun di atas Dia, hendaklah kamu bertambah teguh dalam iman yang telah diajarkan l kepadamu, dan hendaklah hatimu melimpah dengan syukur. |
| (0.70) | 1Tes 3:4 |
| Sebab, juga waktu kami bersama-sama dengan kamu, telah kami katakan kepada kamu, bahwa kita akan mengalami kesusahan. Dan hal itu, seperti kamu tahu, b telah terjadi. |
| (0.70) | 1Tes 4:11 |
| Dan anggaplah sebagai suatu kehormatan untuk hidup tenang, untuk mengurus persoalan-persoalan sendiri dan bekerja dengan tangan, p seperti yang telah kami pesankan kepadamu, |
| (0.70) | 1Tim 1:3 |
| Ketika aku hendak meneruskan perjalananku ke wilayah Makedonia, g aku telah mendesak engkau supaya engkau tinggal di Efesus h dan menasihatkan orang-orang tertentu, agar mereka jangan mengajarkan ajaran lain 1 i |
| (0.70) | 1Ptr 4:10 |
| Layanilah seorang akan yang lain, k sesuai dengan karunia yang telah diperoleh tiap-tiap orang sebagai pengurus yang baik l dari kasih karunia Allah. |
| (0.70) | 1Yoh 3:3 |
| Setiap orang yang menaruh pengharapan itu kepada-Nya, menyucikan diri u sama seperti Dia yang adalah suci. v |
| (0.70) | 1Yoh 3:7 |
| Anak-anakku, c janganlah membiarkan seorangpun menyesatkan d kamu. Barangsiapa yang berbuat kebenaran adalah benar, sama seperti Kristus adalah benar; e |




