(0.10) | Yos 16:10 | Tetapi orang Kanaan yang diam di Gezer tidaklah dihalau mereka. Jadi orang Kanaan itu masih tetap tinggal di tengah-tengah suku Efraim sampai sekarang, tetapi menjadi budak rodi. h |
(0.10) | Yos 24:31 | Orang Israel beribadah kepada TUHAN sepanjang zaman Yosua dan sepanjang zaman para tua-tua b yang hidup lebih lama dari pada Yosua, dan yang mengenal segenap perbuatan yang dilakukan TUHAN bagi orang Israel. |
(0.10) | Yos 1:10 | Lalu Yosua memberi perintah kepada pengatur-pengatur pasukan bangsa e itu, katanya: |
(0.10) | Yos 8:28 | Yosua membakar q Ai r dan membuatnya menjadi timbunan puing s untuk selama-lamanya, menjadi tempat yang tandus sampai sekarang. t |
(0.10) | Yos 6:25 | Demikianlah Rahab, perempuan sundal y itu dan keluarganya serta semua orang yang bersama-sama dengan dia dibiarkan z hidup oleh Yosua. Maka diamlah perempuan itu di tengah-tengah orang Israel sampai sekarang, karena ia telah menyembunyikan orang suruhan yang disuruh Yosua mengintai Yerikho. a |
(0.10) | Yos 7:14 | Besok pagi kamu harus tampil m ke muka suku demi suku dan suku yang ditunjuk n oleh TUHAN harus tampil ke muka kaum demi kaum, dan kaum yang ditunjuk oleh TUHAN harus tampil ke muka keluarga demi keluarga dan keluarga yang ditunjuk oleh TUHAN harus tampil ke muka seorang demi seorang. |
(0.10) | Yos 3:5 | Berkatalah Yosua kepada bangsa itu: "Kuduskanlah dirimu 1 , e sebab besok TUHAN akan melakukan perbuatan f yang ajaib di antara kamu." |
(0.10) | Yos 6:11 | Demikianlah tabut TUHAN mengelilingi kota itu, mengedarinya sekali saja. Kemudian kembalilah mereka ke tempat perkemahan dan bermalam di tempat perkemahan itu. |
(0.10) | Yos 8:10 | Keesokan harinya Yosua bangun pagi-pagi, v lalu diperiksanyalah barisan bangsa itu dan berjalanlah ia maju beserta para tua-tua orang Israel w di depan bangsa itu ke Ai. |
(0.10) | Yos 10:34 | Kemudian Yosua dengan seluruh Israel berjalan terus dari Lakhis ke Eglon, q lalu mereka berkemah mengepung kota itu dan berperang melawannya. |
(0.10) | Yos 17:13 | Setelah orang Israel menjadi kuat, orang Kanaan itu dibuatnya menjadi orang rodi, tetapi tidaklah sama sekali n mereka itu dihalaunya 1 . |
(0.10) | Yos 10:27 | Tetapi menjelang matahari terbenam, j atas perintah Yosua mayat mereka diturunkan dari tiang-tiang itu, dan dilemparkan ke dalam gua, tempat mereka bersembunyi. Lalu mulut gua itu ditutupi orang dengan batu-batu besar, yang masih ada sampai sekarang. k |
(0.10) | Yos 22:31 | Kemudian berkatalah imam Pinehas bin Eleazar kepada bani Ruben, bani Gad dan bani Manasye: "Sekarang tahulah kami bahwa TUHAN ada di tengah-tengah kita, g sebab tidaklah kamu berubah setia terhadap TUHAN. Dengan demikian kamu telah melepaskan orang Israel dari hukuman TUHAN." |
(0.10) | Yos 1:5 | Seorangpun tidak akan dapat bertahan menghadapi engkau m seumur hidupmu; seperti Aku menyertai n Musa, demikianlah Aku akan menyertai engkau 1 ; Aku tidak akan membiarkan engkau dan tidak akan meninggalkan o engkau. |
(0.10) | Yos 3:15 | Segera sesudah para pengangkat tabut itu sampai ke sungai Yordan x , dan para imam pengangkat tabut itu mencelupkan kakinya ke dalam air di tepi sungai itu--sungai Yordan itu sebak y sampai meluap sepanjang tepinya selama musim menuai z -- |
(0.10) | Yos 4:24 | supaya semua bangsa di bumi tahu, s bahwa kuat t tangan TUHAN, dan supaya mereka selalu takut kepada TUHAN, Allahmu. u " |
(0.10) | Yos 5:2 | Pada waktu itu berfirmanlah TUHAN kepada Yosua: "Buatlah pisau x dari batu dan sunatlah 1 y lagi orang Israel itu, untuk kedua kalinya." |
(0.10) | Yos 5:8 | Setelah seluruh bangsa itu selesai disunat, maka tinggallah mereka di tempatnya masing-masing di perkemahan itu, sampai mereka sembuh. f |
(0.10) | Yos 5:12 | Lalu berhentilah manna itu, pada keesokan harinya setelah mereka makan hasil negeri itu. Jadi orang Israel tidak beroleh manna lagi, tetapi dalam tahun itu mereka makan yang dihasilkan tanah Kanaan. m |
(0.10) | Yos 23:1 | Lama setelah TUHAN mengaruniakan keamanan k kepada orang Israel ke segala penjuru terhadap semua musuhnya, dan ketika Yosua telah tua dan lanjut umur, l |