(0.97) | 1Sam 14:52 | Hebat peperangan melawan orang Filistin selama zaman Saul. Dan semua pahlawan dan orang gagah perkasa, yang dilihat Saul, dikumpulkannya<x id="g" /> kepadanya. |
(0.97) | 1Sam 15:15 | Jawab Saul: "Semuanya itu dibawa dari pada orang Amalek, sebab rakyat menyelamatkan kambing domba dan lembu-lembu yang terbaik dengan maksud untuk mempersembahkan korban kepada TUHAN, Allahmu; tetapi selebihnya telah kami tumpas." |
(0.97) | 1Sam 15:17 | Sesudah itu berkatalah Samuel: "Bukankah engkau, walaupun engkau kecil<x id="w" /> pada pemandanganmu sendiri, telah menjadi kepala atas suku-suku Israel? Dan bukankah TUHAN telah mengurapi engkau menjadi raja atas Israel? |
(0.97) | 1Sam 15:26 | Tetapi jawab Samuel kepada Saul: "Aku tidak akan kembali bersama-sama dengan engkau, sebab engkau telah menolak<x id="g" /> firman TUHAN; sebab itu TUHAN telah menolak engkau, sebagai raja atas Israel." |
(0.97) | 1Sam 15:28 | Kemudian berkatalah Samuel kepadanya: "TUHAN telah mengoyakkan<x id="j" /> dari padamu jabatan raja<x id="k" /> atas Israel pada hari ini dan telah memberikannya kepada orang lain yang lebih baik dari padamu.<x id="l" /> |
(0.97) | 1Sam 17:5 | Ketopong tembaga ada di kepalanya, dan ia memakai baju zirah yang bersisik; berat baju zirah ini lima ribu syikal tembaga. |
(0.97) | 1Sam 17:32 | Berkatalah Daud kepada Saul: "Janganlah seseorang menjadi tawar hati<x id="k" /> karena dia; hambamu ini akan pergi melawan orang Filistin itu." |
(0.97) | 1Sam 17:38 | Lalu Saul mengenakan baju<x id="s" /> perangnya kepada Daud, ditaruhnya ketopong tembaga di kepalanya dan dikenakannya baju zirah kepadanya. |
(0.97) | 1Sam 18:4 | Yonatan menanggalkan jubah<x id="v" /> yang dipakainya, dan memberikannya kepada Daud, juga baju perangnya, sampai pedangnya, panahnya dan ikat<x id="w" /> pinggangnya. |
(0.97) | 1Sam 20:15 | janganlah engkau memutuskan kasih setiamu terhadap keturunanku<x id="e" /> sampai selamanya. Dan apabila TUHAN melenyapkan setiap orang dari musuh Daud dari muka bumi, |
(0.97) | 1Sam 20:25 | Raja duduk di tempatnya seperti biasa, dekat dinding. Yonatan berhadapan dengan dia, Abner duduk di sisi Saul, tetapi tempat Daud tinggal kosong.<x id="p" /> |
(0.97) | 1Sam 20:33 | Lalu Saul melemparkan tombaknya kepada Yonatan untuk membunuhnya. Maka tahulah Yonatan, bahwa ayahnya telah mengambil keputusan<x id="w" /> untuk membunuh Daud. |
(0.97) | 1Sam 21:13 | Sebab itu ia berlaku seperti orang yang sakit ingatan<x id="t" /> di depan mata mereka dan berbuat pura-pura gila di dekat mereka; ia menggores-gores pintu gerbang dan membiarkan ludahnya meleleh ke janggutnya. |
(0.97) | 1Sam 21:15 | Kekurangan orang gilakah aku, maka kamu bawa orang ini kepadaku supaya ia menunjukkan gilanya dekat aku? Patutkah orang yang demikian masuk ke rumahku?" |
(0.97) | 1Sam 23:9 | Ketika diketahui Daud, bahwa Saul berniat jahat terhadap dia, berkatalah ia kepada imam Abyatar:<x id="k" /> "Bawalah efod<x id="l" /> itu ke mari." |
(0.97) | 1Sam 23:28 | Maka berhentilah Saul mengejar Daud dan pergi menghadapi orang Filistin. Itulah sebabnya orang menyebut tempat itu: Gunung Batu Keluputan. |
(0.97) | 1Sam 24:2 | (24-3) Kemudian Saul mengambil tiga ribu orang yang terpilih dari seluruh orang Israel, lalu pergi mencari<x id="j" /> Daud dan orang-orangnya di gunung batu Kambing Hutan. |
(0.97) | 1Sam 24:5 | (24-6) Kemudian berdebar-debarlah hati<x id="p" /> Daud, karena ia telah memotong punca Saul; |
(0.97) | 1Sam 24:22 | (24-23) Lalu bersumpahlah Daud kepada Saul. Kemudian pulanglah Saul ke rumahnya, sedang Daud dan orang-orangnya pergi ke kubu gunung.<x id="v" /> |
(0.97) | 1Sam 25:16 | Mereka seperti pagar tembok<x id="q" /> sekeliling kami siang malam, selama kami menggembalakan domba-domba di dekat mereka. |