| (0.09) | Yoh 3:27 |
| Jawab Yohanes: "Tidak ada seorangpun yang dapat mengambil sesuatu bagi dirinya, kalau tidak dikaruniakan kepadanya dari sorga. |
| (0.09) | Yoh 3:34 |
| Sebab siapa yang diutus x Allah, Dialah yang menyampaikan firman Allah, karena Allah mengaruniakan Roh-Nya y dengan tidak terbatas 1 . |
| (0.09) | Yoh 4:7 |
| Maka datanglah seorang perempuan Samaria 1 hendak menimba air. Kata Yesus kepadanya: "Berilah Aku minum. g " |
| (0.09) | Yoh 5:26 |
| Sebab sama seperti Bapa mempunyai hidup w dalam diri-Nya sendiri, demikian juga diberikan-Nya Anak mempunyai hidup dalam diri-Nya sendiri 1 . |
| (0.09) | Yoh 6:52 |
| Orang-orang Yahudi g bertengkar antara sesama mereka h dan berkata: "Bagaimana Ia ini dapat memberikan daging-Nya kepada kita untuk dimakan." |
| (0.09) | Yoh 8:4 |
| Mereka menempatkan perempuan itu di tengah-tengah lalu berkata kepada Yesus: "Rabi, perempuan ini tertangkap basah ketika ia sedang berbuat zinah. |
| (0.09) | Yoh 10:11 |
| Akulah w gembala x yang baik 1 . Gembala yang baik memberikan nyawanya bagi domba-dombanya; y |
| (0.09) | Yoh 11:22 |
| Tetapi sekarangpun aku tahu, bahwa Allah akan memberikan kepada-Mu segala sesuatu yang Engkau minta n kepada-Nya." |
| (0.09) | Yoh 12:5 |
| "Mengapa minyak narwastu ini tidak dijual tiga ratus dinar dan uangnya diberikan kepada orang-orang miskin?" |
| (0.09) | Yoh 13:15 |
| sebab Aku telah memberikan suatu teladan kepada kamu, supaya kamu juga berbuat sama seperti yang telah Kuperbuat kepadamu. n |
| (0.09) | Yoh 16:8 |
| Dan kalau Ia datang, Ia akan menginsafkan dunia 1 akan dosa, kebenaran dan penghakiman; |
| (0.09) | Yoh 18:14 |
| dan Kayafaslah yang telah menasihatkan orang-orang Yahudi: "Adalah lebih berguna jika satu orang mati untuk seluruh bangsa. z " |
| (0.09) | Yoh 5:41 |
| Aku tidak memerlukan hormat dari manusia. v |
| (0.09) | Yoh 1:12 |
| 1 Tetapi semua orang yang menerima-Nya diberi-Nya kuasa supaya menjadi anak-anak Allah 2 , q yaitu mereka yang percaya 3 r dalam nama-Nya; s |
| (0.09) | Yoh 3:12 |
| Kamu tidak percaya, waktu Aku berkata-kata dengan kamu tentang hal-hal duniawi, bagaimana kamu akan percaya, kalau Aku berkata-kata dengan kamu tentang hal-hal sorgawi? |
| (0.09) | Yoh 4:5 |
| Maka sampailah Ia ke sebuah kota di Samaria, yang bernama Sikhar dekat tanah yang diberikan Yakub dahulu kepada anaknya, Yusuf. f |
| (0.09) | Yoh 4:12 |
| Adakah Engkau lebih besar dari pada bapa kami Yakub, yang memberikan sumur ini k kepada kami dan yang telah minum sendiri dari dalamnya, ia serta anak-anaknya dan ternaknya?" |
| (0.09) | Yoh 4:15 |
| Kata perempuan itu kepada-Nya: "Tuhan, berikanlah aku air itu, supaya aku tidak haus o dan tidak usah datang lagi ke sini untuk menimba air." |
| (0.09) | Yoh 6:31 |
| Nenek moyang kami telah makan manna d di padang gurun, seperti ada tertulis: Mereka diberi-Nya makan e roti dari sorga." |
| (0.09) | Yoh 6:37 |
| Semua yang diberikan Bapa kepada-Ku l akan datang kepada-Ku, dan barangsiapa datang kepada-Ku, ia tidak akan Kubuang 1 . |




