| (0.40) | Kej 23:6 | 
  | "Dengarlah kepada kami, tuanku. Tuanku ini seorang raja agung g di tengah-tengah kami; jadi kuburkanlah isterimu yang mati itu dalam kuburan kami yang terpilih, tidak akan ada seorangpun dari kami yang menolak menyediakan kuburannya bagimu untuk menguburkan isterimu yang mati itu."  | 
| (0.39) | Kej 34:7 | 
  | Sementara itu anak-anak Yakub pulang dari padang, dan sesudah mendengar peristiwa itu orang-orang ini sakit hati 1 w dan sangat marah x karena Sikhem telah berbuat noda di antara orang Israel y dengan memperkosa anak perempuan Yakub, sebab yang demikian itu tidak patut dilakukan. z  | 
| (0.39) | Kej 27:46 | 
  | Kemudian Ribka berkata kepada Ishak: "Aku telah jemu hidup karena perempuan-perempuan Het h itu; jikalau Yakub juga mengambil seorang isteri dari antara perempuan negeri ini, i semacam perempuan Het itu, apa gunanya aku hidup lagi? j "  | 
| (0.39) | Kej 12:8 | 
  | Kemudian ia pindah dari situ ke pegunungan di sebelah timur Betel. a Ia memasang kemahnya b dengan Betel di sebelah barat dan Ai c di sebelah timur, lalu ia mendirikan di situ mezbah bagi TUHAN dan memanggil nama TUHAN. d  | 
| (0.39) | Kej 17:23 | 
  | Setelah itu Abraham memanggil Ismael, anaknya, dan semua orang yang lahir di rumahnya, y juga semua orang yang dibelinya dengan uang, yakni setiap laki-laki dari isi rumahnya, lalu ia mengerat kulit khatan mereka pada hari itu juga, seperti yang telah difirmankan Allah kepadanya. z  | 
| (0.11) | Kej 28:1 | 
  | Kemudian Ishak memanggil Yakub, lalu memberkati k dia serta memesankan kepadanya, katanya: "Janganlah mengambil isteri dari perempuan Kanaan. l  | 
| (0.11) | Kej 23:8 | 
  | serta berkata kepada mereka: "Jika kamu setuju, bahwa aku mengantarkan dan menguburkan isteriku yang mati itu, maka dengarkanlah aku dan tolonglah mintakan dengan sangat kepada Efron bin Zohar, h  | 
| (0.11) | Kej 28:2 | 
  | Bersiaplah, pergilah ke Padan-Aram, m ke rumah Betuel, n ayah ibumu, dan ambillah dari situ seorang isteri dari anak-anak Laban, saudara o ibumu.  | 
| (0.11) | Kej 36:2 | 
  | Esau mengambil perempuan-perempuan Kanaan q menjadi isterinya, yakni Ada, anak Elon orang Het, r dan Oholibama, s anak Ana t anak Zibeon orang Hewi, u  | 
| (0.11) | Kej 42:27 | 
  | Ketika seorang membuka karungnya untuk memberi makan keledainya r di tempat bermalam, dilihatnyalah uangnya ada di dalam mulut karungnya. s  | 
| (0.10) | Kej 49:14 | 
  | Isakhar g adalah seperti keledai yang kuat tulangnya, yang meniarap diapit h bebannya,  | 
| (0.10) | Kej 42:33 | 
  | Lalu kata orang itu, yakni yang menjadi tuan atas negeri itu, kepada kami: Dari hal ini aku akan tahu, apakah kamu orang jujur: dari kamu bersaudara haruslah kamu tinggalkan seorang padaku; kemudian bawalah gandum untuk meredakan lapar seisi rumahmu dan pergilah; c  | 
| (0.10) | Kej 34:30 | 
  | Yakub berkata kepada Simeon dan Lewi: "Kamu telah mencelakakan n aku dengan membusukkan o namaku kepada penduduk negeri ini, p kepada orang Kanaan dan orang Feris, padahal kita ini hanya sedikit jumlahnya; q apabila mereka bersekutu melawan kita, tentulah mereka akan memukul kita kalah, dan kita akan dipunahkan, aku beserta seisi rumahku."  | 
| (0.10) | Kej 24:4 | 
  | Tetapi engkau harus pergi ke negeriku dan kepada sanak saudaraku l untuk mengambil seorang isteri bagi Ishak, m anakku."  | 
| (0.10) | Kej 17:6 | 
  | Aku akan membuat engkau beranak cucu sangat banyak; f engkau akan Kubuat menjadi bangsa-bangsa, dan dari padamu g akan berasal raja-raja.  | 
| (0.10) | Kej 18:22 | 
  | Lalu berpalinglah orang-orang s itu dari situ dan berjalan ke Sodom, t tetapi Abraham masih tetap berdiri di hadapan TUHAN 1 . u  | 
| (0.10) | Kej 23:15 | 
  | "Tuanku, dengarkanlah aku: sebidang tanah dengan harga empat ratus syikal perak, m apa artinya itu bagi kita? Kuburkan sajalah isterimu yang mati itu."  | 
| (0.10) | Kej 31:47 | 
  | Laban menamai timbunan batu itu Yegar-Sahaduta, tetapi Yakub menamainya Galed. w  | 
| (0.10) | Kej 23:5 | 
  | Bani Het menjawab Abraham:  | 
| (0.10) | Kej 23:14 | 
  | Jawab Efron kepada Abraham:  | 




