(0.10) | 2Raj 3:8 | Lagi ia bertanya: "Melalui jalan manakah kita akan maju?" Jawabnya: "Melalui padang gurun Edom!" |
(0.10) | 2Raj 2:2 | Berkatalah Elia kepada Elisa: "Baiklah tinggal di sini, z sebab TUHAN menyuruh aku ke Betel." Tetapi Elisa menjawab: "Demi TUHAN yang hidup dan demi hidupmu sendiri, sesungguhnya aku tidak akan meninggalkan engkau. a " Lalu pergilah mereka ke Betel. |
(0.10) | 2Raj 4:18 | Setelah anak itu menjadi besar, pada suatu hari keluarlah ia mendapatkan ayahnya, di antara penyabit-penyabit j gandum. |
(0.10) | 2Raj 7:14 | Sesudah itu mereka mengambil dua kereta kuda, kemudian raja menyuruh mereka menyusul tentara Aram sambil berkata: "Pergilah melihatnya!" |
(0.10) | 2Raj 2:21 | Kemudian pergilah ia ke mata air mereka dan melemparkan z garam itu ke dalamnya serta berkata: "Beginilah firman TUHAN: Telah Kusehatkan air ini, maka tidak akan terjadi lagi olehnya kematian atau keguguran bayi." |
(0.10) | 2Raj 3:23 | Lalu berserulah mereka: "Itu darah! Tentulah raja-raja itu telah berbunuh-bunuhan, yang seorang membunuh yang lain. Maka sekarang, marilah menjarah, hai orang-orang Moab!" |
(0.10) | 2Raj 4:35 | Sesudah itu ia berdiri kembali dan berjalan dalam rumah itu sekali ke sana dan sekali ke sini, kemudian meniarap pulalah ia di atas anak itu. Maka bersinlah anak itu sampai tujuh kali, t lalu membuka matanya. u |
(0.10) | 2Raj 7:5 | Lalu pada waktu senja bangkitlah mereka masuk ke tempat perkemahan orang Aram. Tetapi ketika mereka sampai ke pinggir tempat perkemahan orang Aram itu, tampaklah tidak ada orang di sana. |
(0.10) | 2Raj 8:7 | Elisa masuk ke Damsyik, e dan pada waktu itu Benhadad, f raja Aram, sedang sakit. Ketika dikabarkan kepada raja: "Sudah datang abdi Allah ke mari," |
(0.10) | 2Raj 9:1 | Kemudian nabi Elisa memanggil salah seorang dari rombongan k nabi dan berkata kepadanya: "Ikatlah pinggangmu, l bawalah buli-buli berisi minyak m ini dan pergilah ke Ramot-Gilead. n |
(0.10) | 2Raj 11:13 | Ketika Atalya mendengar suara bentara-bentara penunggu dan rakyat, pergilah ia mendapatkan rakyat itu ke dalam rumah TUHAN. |
(0.10) | 2Raj 18:37 | Kemudian pergilah Elyakim g bin Hilkia, kepala istana, dan Sebna, panitera negara, dan Yoah bin Asaf, bendahara negara, menghadap Hizkia, dengan pakaian yang dikoyakkan, h lalu memberitahukan kepadanya perkataan juru minuman agung. |
(0.10) | 2Raj 19:2 | Disuruhnyalah juga Elyakim, j kepala istana, Sebna, panitera negara, dan yang tua-tua di antara para imam, k dengan berselubungkan kain kabung, l kepada nabi Yesaya m bin Amos. |
(0.10) | 2Raj 19:14 | Hizkia menerima surat d itu dari tangan para utusan, lalu membacanya; kemudian pergilah ia ke rumah TUHAN dan membentangkan surat itu di hadapan TUHAN. |
(0.10) | 2Raj 25:26 | Maka bangkitlah seluruh rakyat, dari yang kecil sampai yang besar, serta panglima-panglima tentara, lalu larilah mereka ke Mesir, q sebab mereka takut terhadap orang Kasdim itu. |
(0.10) | 2Raj 4:12 | Kemudian berkatalah ia kepada Gehazi, bujangnya: "Panggillah perempuan Sunem h itu." Lalu dipanggilnyalah perempuan itu dan dia berdiri di depan Gehazi. |
(0.10) | 2Raj 5:4 | Lalu pergilah Naaman memberitahukan kepada tuannya, katanya: "Begini-beginilah dikatakan oleh gadis yang dari negeri Israel itu." |
(0.10) | 2Raj 6:3 | Lalu berkatalah seorang: "Silakan, ikutlah dengan hamba-hambamu ini." Jawabnya: "Baik aku akan ikut." |
(0.10) | 2Raj 17:5 | Kemudian majulah raja Asyur menjelajah seluruh negeri itu, ia menyerang Samaria dan mengepungnya l tiga tahun lamanya. |
(0.10) | 2Raj 25:6 | Mereka menangkap r raja dan membawa dia kepada raja Babel di Ribla, s yang menjatuhkan hukuman atas dia. |