(0.01) | Bil 26:12 | Bani Simeon, menurut kaum mereka, ialah: dari Nemuel o kaum orang Nemuel; dari Yamin p kaum orang Yamin; dari Yakhin kaum orang Yakhin; |
(0.01) | Bil 26:15 | Bani Gad, menurut kaum mereka, ialah: dari Zefon kaum orang Zefon; t dari Hagi kaum orang Hagi; dari Syuni kaum orang Syuni; |
(0.01) | Bil 26:26 | Bani Zebulon, h menurut kaum mereka, ialah: dari Sered kaum orang Sered; dari Elon kaum orang Elon dan dari Yahleel kaum orang Yahleel. |
(0.01) | Bil 26:38 | Bani Benyamin, w menurut kaum mereka, ialah: dari Bela kaum orang Bela; dari Asybel kaum orang Asybel; dari Ahiram kaum orang Ahiram; |
(0.01) | Bil 26:44 | Bani Asyer, c menurut kaum mereka, ialah: dari Yimna kaum orang Yimna; dari Yiswi kaum orang Yiswi dan dari Beria kaum orang Beria. |
(0.01) | Bil 28:2 | "Perintahkanlah kepada orang Israel dan katakanlah kepada mereka: Dengan setia dan pada waktu p yang ditetapkan haruslah kamu mempersembahkan persembahan-persembahan kepada-Ku sebagai santapan-Ku, q berupa korban api-apian yang baunya menyenangkan bagi-Ku. r |
(0.01) | Bil 28:8 | Dan domba yang lain haruslah kauolah pada waktu senja; e sama seperti korban sajian pada waktu pagi f dan sama seperti korban curahannya haruslah engkau mengolahnya sebagai korban api-apian yang baunya menyenangkan bagi TUHAN. g " |
(0.01) | Bil 28:13 | serta sepersepuluh u efa tepung yang terbaik sebagai korban sajian, v diolah dengan minyak, untuk tiap-tiap domba; itulah suatu korban bakaran, w bau yang menyenangkan, suatu korban api-apian bagi TUHAN. x |
(0.01) | Bil 28:15 | Dan seekor kambing jantan a haruslah diolah menjadi korban penghapus dosa b bagi TUHAN, serta dengan korban curahannya, di samping korban bakaran c yang tetap." |
(0.01) | Bil 28:28 | juga sebagai korban sajiannya: tepung yang terbaik, diolah dengan minyak, yakni tiga persepuluh efa untuk setiap ekor lembu jantan, dua persepuluh t efa untuk domba jantan yang seekor itu, |
(0.01) | Bil 28:31 | Selain dari korban bakaran w yang tetap dan korban sajiannya, haruslah kamu mengolah semuanya itu, serta dengan korban-korban curahannya. Haruslah kamu ambil yang tidak bercela. |
(0.01) | Bil 32:14 | Dan sekarang kamu bangkit ganti bapa-bapamu, suatu kawanan orang-orang berdosa, untuk menambah lagi murka TUHAN yang menyala-nyala kepada orang Israel i itu. |
(0.01) | Ul 1:11 | TUHAN, Allah nenek moyangmu, kiranya menambahi i kamu seribu kali lagi dari jumlahmu sekarang dan memberkati kamu seperti yang dijanjikan-Nya j kepadamu. |
(0.01) | Ul 1:25 | Maka mereka mengambil buah-buahan negeri itu dan membawanya kepada kita. Pula mereka membawa kabar i kepada kita, demikian: Negeri yang diberikan j TUHAN, Allah kita, kepada kita itu baik. k |
(0.01) | Ul 1:27 | Kamu menggerutu n di dalam kemahmu serta berkata: Karena TUHAN membenci kita, maka Ia membawa kita keluar dari tanah Mesir untuk menyerahkan kita ke dalam tangan orang Amori, supaya dimusnahkan. |
(0.01) | Ul 1:42 | Tetapi TUHAN berfirman kepadaku: Katakanlah kepada mereka: Janganlah kamu maju dan janganlah kamu berperang, sebab Aku tidak ada di tengah-tengahmu, nanti kamu terpukul kalah oleh musuhmu. o |
(0.01) | Ul 2:28 | Juallah makanan u kepadaku dengan bayaran uang, supaya aku dapat makan, dan berikanlah air kepadaku ganti uang, supaya aku dapat minum; hanya izinkanlah aku lewat dengan berjalan kaki v -- |
(0.01) | Ul 4:1 | "Maka sekarang, hai orang Israel, dengarlah ketetapan n dan peraturan yang kuajarkan o kepadamu untuk dilakukan, supaya kamu hidup 1 p dan memasuki serta menduduki negeri yang diberikan kepadamu oleh TUHAN, Allah nenek moyangmu. |
(0.01) | Ul 5:26 | Sebab makhluk manakah yang telah mendengar suara dari Allah yang hidup yang berbicara dari tengah-tengah api, seperti kami dan tetap hidup? e |
(0.01) | Ul 6:2 | supaya seumur hidupmu q engkau dan anak cucumu takut r akan TUHAN, Allahmu, dan berpegang pada segala ketetapan dan perintah-Nya s yang kusampaikan kepadamu, dan supaya lanjut umurmu. t |