(0.11) | 1Taw 27:31 | Yang mengawasi kambing domba ialah Yazis, orang Hagri. m Mereka ini sekalian ialah para pengawas harta milik raja Daud. |
(0.11) | 1Taw 23:24 | Itulah bani Lewi menurut puak mereka, kepala-kepala puak mereka, pada waktu mereka dicatat seorang-seorang sesuai dengan bilangan nama mereka, orang demi orang, yang berumur dua puluh tahun atau lebih, c merekalah yang harus melakukan pekerjaan untuk ibadah di rumah TUHAN. |
(0.11) | 1Taw 14:14 | maka bertanyalah lagi Daud kepada Allah 1 , lalu Allah menjawab: "Janganlah maju di belakang mereka, tetapi buatlah gerakan lingkaran terhadap mereka, sehingga engkau dapat menyerang mereka dari jurusan pohon-pohon kertau. |
(0.11) | 1Taw 2:7 | Keturunan Karmi ialah Ahar, f yang mencelakakan orang Israel karena ia tidak taat dalam hal barang-barang g yang dikhususkan itu. |
(0.11) | 1Taw 7:14 | Keturunan Manasye x ialah Asriel yang dilahirkan oleh gundiknya, perempuan Aram itu; perempuan ini melahirkan Makhir, bapa Gilead. y |
(0.11) | 1Taw 9:9 | dengan sanak saudara mereka menurut keturunan mereka, sembilan ratus lima puluh enam orang. Semua orang itu adalah kepala puak. |
(0.11) | 1Taw 11:8 | Ia memperkuat kota itu sekelilingnya, mulai dari Milo, t bahkan sekelilingnya seluruhnya, sedang Yoab membangun kembali selebihnya dari kota itu. |
(0.11) | 1Taw 12:29 | Dari bani Benyamin, k saudara-saudara sesuku Saul, ada tiga ribu orang; sampai pada waktu itu kebanyakan l dari mereka masih tetap patuh kepada keluarga Saul. |
(0.11) | 1Taw 12:30 | Dari bani Efraim dua puluh ribu delapan ratus orang pahlawan yang gagah perkasa, orang-orang yang kenamaan di antara puak-puak mereka. |
(0.11) | 1Taw 16:8 | Bersyukurlah i kepada TUHAN, panggillah nama-Nya, perkenalkanlah perbuatan-Nya di antara bangsa-bangsa! j |
(0.11) | 1Taw 16:15 | Ia ingat r untuk selama-lamanya akan perjanjian-Nya, akan firman yang diperintahkan-Nya kepada seribu angkatan, |
(0.11) | 1Taw 17:4 | "Pergilah, katakanlah kepada hamba-Ku Daud: Beginilah firman TUHAN: Bukanlah engkau e yang akan mendirikan rumah bagi-Ku untuk didiami. |
(0.11) | 1Taw 29:8 | Siapa yang mempunyai batu permata s menyerahkannya kepada Yehiel, orang Gerson t itu, untuk perbendaharaan rumah TUHAN. |
(0.11) | 1Taw 1:1 |
(0.11) | 1Taw 6:56 | tetapi tanah ladang kota tadi dengan desa-desanya telah diberikan kepada Kaleb bin Yefune. t |
(0.11) | 1Taw 9:30 | sedangkan beberapa t orang imam menyediakan campuran rempah-rempah. |
(0.11) | 1Taw 11:13 | Ia ada bersama-sama Daud di Pas-Damim, ketika orang Filistin berkumpul di sana untuk berperang. Ada sebidang tanah ladang penuh jelai di sana; ketika tentara melarikan diri dari hadapan orang Filistin, |
(0.11) | 1Taw 12:38 | Sekaliannya itu, prajurit-prajurit, orang-orang dalam barisan tempur, datang ke Hebron dengan tulus hati untuk mengangkat Daud menjadi raja atas seluruh Israel; n memang juga seluruh orang Israel yang lain dengan bulat hati hendak mengangkat Daud menjadi raja. |
(0.11) | 1Taw 20:7 | Ia mengolok-olok orang Israel, maka Yonatan, anak Simea kakak Daud, menewaskannya. |
(0.11) | 1Taw 21:9 |