| (0.01) | Kis 28:26 |
| Pergilah kepada bangsa ini, dan katakanlah: Kamu akan mendengar dan mendengar, namun tidak mengerti, kamu akan melihat dan melihat, namun tidak menanggap. |
| (0.01) | Mat 26:54 |
| Jika begitu, bagaimanakah akan digenapi f yang tertulis dalam Kitab Suci, yang mengatakan, bahwa harus terjadi demikian?" |
| (0.01) | Kej 19:4 |
| Tetapi sebelum mereka tidur, orang-orang lelaki dari kota Sodom v itu, dari yang muda sampai yang tua, bahkan seluruh kota, tidak ada yang terkecuali, datang mengepung rumah itu. |
| (0.01) | Kej 29:20 |
| Jadi bekerjalah Yakub tujuh tahun lamanya untuk mendapat Rahel z itu, tetapi yang tujuh tahun itu dianggapnya seperti beberapa hari saja, karena cintanya kepada Rahel. a |
| (0.01) | Kej 42:20 |
| Tetapi saudaramu yang bungsu itu haruslah kamu bawa kepadaku, c supaya perkataanmu itu ternyata benar dan kamu jangan mati." Demikianlah diperbuat mereka. |
| (0.01) | Kel 2:23 |
| Lama sesudah itu e matilah f raja Mesir. Tetapi orang Israel masih mengeluh karena perbudakan, g dan mereka berseru-seru, sehingga teriak h mereka minta tolong karena perbudakan itu sampai kepada Allah 1 . |
| (0.01) | Kel 3:20 |
| Tetapi Aku akan mengacungkan tangan-Ku h dan memukul Mesir dengan segala perbuatan i yang ajaib, yang akan Kulakukan di tengah-tengahnya; sesudah itu ia akan membiarkan kamu pergi. j |
| (0.01) | Kel 21:18 |
| Apabila ada orang bertengkar dan yang seorang memukul yang lain dengan batu atau dengan tinjunya, sehingga yang lain itu memang tidak mati, tetapi terpaksa berbaring di tempat tidur, |
| (0.01) | Kel 37:25 |
| Dibuatnyalah mezbah pembakaran ukupan l itu dari kayu penaga, sehasta panjangnya dan sehasta lebarnya, empat persegi, tetapi dua hasta tingginya; tanduk-tanduknya m seiras dengan mezbah itu. |
| (0.01) | Im 7:19 |
| Bila daging itu kena kepada sesuatu yang najis, janganlah dimakan, tetapi haruslah dibakar habis dengan api. Tiap-tiap orang yang tahir boleh memakan dari daging korban itu. |
| (0.01) | Ul 10:15 |
| tetapi hanya oleh nenek moyangmulah hati TUHAN terpikat sehingga Ia mengasihi i mereka, dan keturunan merekalah, yakni kamu, yang dipilih-Nya j dari segala bangsa, seperti sekarang ini. k |
| (0.01) | Ul 12:14 |
| tetapi di tempat yang akan dipilih q TUHAN di daerah salah satu sukumu, di sanalah harus kaupersembahkan korban bakaranmu, dan di sanalah harus kaulakukan segala yang kuperintahkan kepadamu. |
| (0.01) | Hak 1:21 |
| Tetapi orang Yebus, penduduk kota Yerusalem, g tidak dihalau h oleh bani Benyamin, jadi orang Yebus itu masih diam bersama-sama dengan bani Benyamin di Yerusalem sampai sekarang. |
| (0.01) | Hak 3:25 |
| Lalu mereka menunggu-nunggu sampai menjadi bingung, i tetapi raja tidak membuka pintu kamar atas itu. Kemudian mereka mengambil kunci, membuka pintu, maka tampaklah tuan mereka mati tergeletak di lantai. |
| (0.01) | Hak 7:21 |
| Sementara itu tinggallah mereka berdiri, masing-masing di tempatnya, sekeliling perkemahan itu, tetapi seluruh tentara musuh menjadi kacau balau, berteriak-teriak dan melarikan diri. w |
| (0.01) | 1Sam 10:14 |
| Dan paman n Saul berkata kepadanya dan bujangnya: "Dari mana kamu?" Jawabnya: "Mencari keledai-keledai o itu, tetapi ketika tidak terlihat, maka kami pergi kepada Samuel." |
| (0.01) | 1Sam 14:19 |
| Tetapi sedang Saul berbicara kepada imam r itu, maka kian lama kian bertambahlah keributan di perkemahan orang Filistin, sehingga Saul berkata pula kepada imam itu: "Biarlah!" |
| (0.01) | 1Sam 20:19 |
| Tetapi lusa engkau pasti akan dicari; engkau harus datang ke tempat engkau bersembunyi k pada hari peristiwa itu, dan duduklah dekat bukit batu. |
| (0.01) | 1Sam 26:23 |
| TUHAN akan membalas i kebenaran j dan kesetiaan setiap orang, sebab TUHAN menyerahkan k engkau pada hari ini ke dalam tanganku, tetapi aku tidak mau menjamah orang yang diurapi TUHAN. |
| (0.01) | 1Sam 27:12 |
| Tetapi Akhis mempercayai Daud, sebab pikirnya: "Tentulah ia telah membuat diri dibenci z di antara orang Israel, bangsanya; ia akan menjadi hambaku sampai selamanya. a " |




