| (0.10) | Luk 1:1 |
| Teofilus a yang mulia b , Banyak orang telah berusaha menyusun suatu berita tentang peristiwa-peristiwa yang telah terjadi di antara kita, |
| (0.10) | Luk 1:44 |
| Sebab sesungguhnya, ketika salammu sampai kepada telingaku, anak yang di dalam rahimku melonjak kegirangan. |
| (0.10) | Rm 6:2 |
| Sekali-kali tidak! Bukankah kita telah mati bagi dosa 1 , a bagaimanakah kita masih dapat hidup di dalamnya? |
| (0.10) | 1Kor 6:6 |
| Adakah saudara k yang satu mencari keadilan terhadap saudara yang lain, dan justru pada orang-orang yang tidak percaya? l |
| (0.10) | 1Kor 10:2 |
| Untuk menjadi pengikut Musa mereka semua telah dibaptis dalam awan v dan dalam laut. |
| (0.10) | 1Kor 14:8 |
| Atau, jika nafiri tidak mengeluarkan bunyi yang terang, siapakah yang menyiapkan diri untuk berperang 1 ? e |
| (0.10) | Ibr 7:18 |
| Memang suatu hukum yang dikeluarkan dahulu dibatalkan, kalau hukum itu tidak mempunyai kekuatan dan karena itu tidak berguna, x |
| (0.10) | Yoh 15:16 |
| Bukan kamu yang memilih Aku, tetapi Akulah yang memilih kamu. Dan Aku telah menetapkan kamu, p supaya kamu pergi dan menghasilkan buah 1 q dan buahmu itu tetap, supaya apa yang kamu minta kepada Bapa dalam nama-Ku, r diberikan-Nya kepadamu. |
| (0.10) | Ibr 11:13 |
| Dalam iman mereka semua ini telah mati sebagai orang-orang yang tidak memperoleh apa yang dijanjikan 1 i itu, tetapi yang hanya dari jauh j melihatnya dan melambai-lambai kepadanya dan yang mengakui, bahwa mereka adalah orang asing dan pendatang di bumi ini. k |
| (0.10) | Kel 3:18 |
| Dan bilamana mereka mendengarkan b perkataanmu, maka engkau harus beserta para tua-tua Israel pergi kepada raja Mesir, dan kamu harus berkata kepadanya: TUHAN, Allah orang Ibrani c , telah menemui d kami; oleh sebab itu, izinkanlah kiranya kami pergi ke padang gurun tiga hari perjalanan e jauhnya untuk mempersembahkan korban f kepada TUHAN, Allah kami. |
| (0.10) | Mzm 60:1 |
| Untuk pemimpin biduan. Menurut lagu: Bunga bakung kesaksian. Miktam dari Daud untuk diajarkan, (60-2) ketika ia memerangi orang Aram-Mesopotamia dan orang Aram-Zoba, dan ketika Yoab pada waktu pulang telah memukul kalah dua belas ribu orang Edom di Lembah Asin. k (60-3) Ya Allah, Engkau telah membuang kami, l menembus pertahanan kami; Engkau telah murka 1 ; m pulihkanlah kami! n |
| (0.10) | Ibr 4:12 |
| Sebab firman Allah 1 i hidup j dan kuat k dan lebih tajam dari pada pedang l bermata dua manapun; ia menusuk amat dalam sampai memisahkan jiwa dan roh, sendi-sendi dan sumsum; ia sanggup membedakan pertimbangan dan pikiran hati m kita. |
| (0.09) | Mat 26:53 |
| Atau kausangka, bahwa Aku tidak dapat berseru kepada Bapa-Ku, supaya Ia segera mengirim lebih dari dua belas pasukan malaikat e membantu Aku? |
| (0.09) | Mrk 5:4 |
| karena sudah sering ia dibelenggu dan dirantai, tetapi rantainya diputuskannya dan belenggunya dimusnahkannya, sehingga tidak ada seorangpun yang cukup kuat untuk menjinakkannya. |
| (0.09) | Mrk 12:32 |
| Lalu kata ahli Taurat itu kepada Yesus: "Tepat sekali, Guru, benar kata-Mu itu, bahwa Dia esa, dan bahwa tidak ada yang lain kecuali Dia. o |
| (0.09) | Luk 18:3 |
| Dan di kota itu ada seorang janda yang selalu datang kepada hakim itu dan berkata: Belalah hakku g terhadap lawanku. |
| (0.09) | Yoh 4:12 |
| Adakah Engkau lebih besar dari pada bapa kami Yakub, yang memberikan sumur ini k kepada kami dan yang telah minum sendiri dari dalamnya, ia serta anak-anaknya dan ternaknya?" |
| (0.09) | Kis 13:36 |
| Sebab Daud melakukan kehendak Allah pada zamannya, lalu ia mangkat s dan dibaringkan di samping nenek moyangnya, t dan ia memang diserahkan kepada kebinasaan. |
| (0.09) | Rm 8:24 |
| Sebab kita diselamatkan c dalam pengharapan. Tetapi pengharapan yang dilihat, bukan pengharapan lagi; d sebab bagaimana orang masih mengharapkan apa yang dilihatnya? |
| (0.09) | Rm 15:28 |
| Apabila aku sudah menunaikan tugas itu dan sudah menyerahkan hasil usaha bangsa-bangsa lain itu kepada mereka, aku akan berangkat ke Spanyol r melalui kota kamu. |




