| (0.01) | Ams 30:9 |
| Supaya, kalau aku kenyang, aku tidak menyangkal-Mu y dan berkata: Siapa TUHAN z itu? Atau, kalau aku miskin, aku mencuri, dan mencemarkan nama Allahku. a |
| (0.01) | Pkh 1:3 |
| Apakah gunanya manusia berusaha dengan jerih payah di bawah matahari? d |
| (0.01) | Pkh 2:12 |
| Lalu aku berpaling untuk meninjau hikmat, kebodohan dan kebebalan 1 , k sebab apa yang dapat dilakukan orang yang menggantikan raja? Hanya apa yang telah dilakukan l orang. |
| (0.01) | Pkh 4:4 |
| Dan aku melihat bahwa segala jerih payah dan segala kecakapan dalam pekerjaan adalah iri hati seseorang terhadap yang lain. Inipun kesia-siaan dan usaha menjaring angin. j |
| (0.01) | Pkh 5:13 |
| (5-12) Ada kemalangan yang menyedihkan kulihat di bawah matahari: x kekayaan yang disimpan oleh pemiliknya menjadi kecelakaannya sendiri. |
| (0.01) | Pkh 5:16 |
| (5-15) Inipun kemalangan yang menyedihkan. Sebagaimana ia datang, demikianpun ia akan pergi. Dan apakah keuntungan orang tadi yang telah berlelah-lelah menjaring angin? b |
| (0.01) | Pkh 7:15 |
| Dalam hidupku yang sia-sia n aku telah melihat segala hal ini: ada orang saleh yang binasa dalam kesalehannya, ada orang fasik yang hidup lama dalam kejahatannya. o |
| (0.01) | Pkh 8:16 |
| Ketika aku memberi perhatianku untuk memahami hikmat s dan melihat kegiatan yang dilakukan orang di dunia t tanpa mengantuk siang malam, |
| (0.01) | Pkh 12:4 |
| dan pintu-pintu di tepi jalan tertutup, dan bunyi penggilingan menjadi lemah, dan suara menjadi seperti kicauan burung, dan semua penyanyi perempuan tunduk, d |
| (0.01) | Kid 7:13 |
| Semerbak bau buah dudaim 1 ; w dekat pintu kita ada pelbagai buah-buah yang lezat, yang telah lama dan yang baru saja dipetik. Itu telah kusimpan bagimu, kekasihku! x |
| (0.01) | Kid 8:7 |
| Air yang banyak tak dapat memadamkan cinta, sungai-sungai tak dapat menghanyutkannya. Sekalipun orang memberi segala harta benda rumahnya untuk cinta, namun ia pasti akan dihina 1 . f |
| (0.01) | Kid 8:11 |
| Salomo mempunyai kebun anggur g di Baal-Hamon. Diserahkannya kebun anggur itu kepada para penjaga, masing-masing memberikan seribu keping h perak untuk hasilnya. |
| (0.01) | Yes 1:15 |
| Apabila kamu menadahkan tanganmu h untuk berdoa, Aku akan memalingkan i muka-Ku, bahkan sekalipun kamu berkali-kali berdoa, Aku tidak akan mendengarkannya 1 , j sebab tanganmu k penuh dengan darah. l |
| (0.01) | Yes 1:18 |
| Marilah, baiklah kita berperkara 1 ! u --firman TUHAN--Sekalipun dosamu merah seperti kirmizi, akan menjadi putih seperti salju; v sekalipun berwarna merah seperti kain kesumba, akan menjadi putih seperti bulu w domba. |
| (0.01) | Yes 3:7 |
| maka pada waktu itu o saudaranya akan menjawab: "Aku tidak mau menjadi tabib; p di rumahku tidak ada roti q dan tidak ada jubah; janganlah angkat aku menjadi pemimpin bangsa. r " |
| (0.01) | Yes 4:2 |
| Pada waktu itu t tunas yang ditumbuhkan TUHAN 1 u akan menjadi kepermaian v dan kemuliaan, dan hasil w tanah menjadi kebanggaan dan kehormatan x bagi orang-orang Israel yang terluput. y |
| (0.01) | Yes 5:10 |
| Sebab kebun anggur yang luasnya sepuluh hari membajak akan menghasilkan hanya satu bat anggur; dan satu homer benih akan menghasilkan hanya satu efa gandum. o " |
| (0.01) | Yes 6:8 |
| Lalu aku mendengar suara e Tuhan berkata: "Siapakah yang akan Kuutus 1 , f dan siapakah yang mau pergi untuk Aku? g " Maka sahutku: "Ini aku, h utuslah aku!" |
| (0.01) | Yes 7:18 |
| Pada hari itu s akan terjadi: TUHAN bersuit t memanggil lalat yang ada di ujung anak-anak sungai Nil, dan memanggil lebah yang ada di tanah Asyur. u |
| (0.01) | Yes 7:21 |
| Pada hari itu d setiap orang akan memiara seekor lembu betina yang muda dan dua ekor domba, e |




