(0.18) | Yos 17:15 | Jawab Yosua kepada mereka: "Kalau engkau bangsa yang banyak jumlahnya, pergilah ke hutan p dan bukalah tanah bagimu di sana di negeri orang Feris q dan orang Refaim, r jika pegunungan Efraim terlalu sesak bagimu." |
(0.18) | 2Sam 23:5 | Bukankah seperti itu keluargaku di hadapan Allah? Sebab Ia menegakkan bagiku suatu perjanjian z kekal, teratur dalam segala-galanya dan terjamin. Sebab segala keselamatanku dan segala kesukaanku bukankah Dia yang menumbuhkannya? |
(0.18) | Hak 9:16 | Maka sekarang, jika kamu berlaku setia dan tulus ikhlas dengan membuat Abimelekh menjadi raja, dan jika kamu berbuat yang baik kepada Yerubaal dan kepada keturunannya dan jika kamu membalaskan kepadanya seimbang dengan jasanya-- |
(0.18) | 1Sam 10:11 | Dan semua orang yang mengenalnya dari dahulu melihat dengan heran, bahwa ia bernubuat bersama-sama dengan nabi-nabi itu; lalu berkatalah orang banyak yang satu kepada yang lain: "Apakah gerangan j yang terjadi dengan anak Kish itu? Apa Saul juga termasuk golongan nabi? k " |
(0.18) | Yoh 7:40 | Beberapa orang di antara orang banyak, yang mendengarkan perkataan-perkataan itu, berkata: "Dia ini benar-benar nabi j yang akan datang." |
(0.18) | Yer 22:4 | Sebab jika kamu sungguh-sungguh melakukan semuanya itu, maka melalui pintu-pintu gerbang istana ini akan berarak masuk raja-raja o yang akan duduk di atas takhta Daud dengan mengendarai kereta dan kuda: mereka itu, pegawai-pegawainya dan rakyatnya. |
(0.18) | 1Tes 2:13 | Dan karena itulah kami tidak putus-putusnya d mengucap syukur juga kepada Allah, sebab kamu telah menerima firman Allah e yang kami beritakan itu, bukan sebagai perkataan manusia, tetapi--dan memang sungguh-sungguh demikian--sebagai firman Allah, yang bekerja juga di dalam kamu yang percaya. |
(0.18) | 2Kor 8:8 | Aku mengatakan hal itu bukan sebagai perintah, r melainkan, dengan menunjukkan usaha orang-orang lain untuk membantu, aku mau menguji keikhlasan kasih kamu. |
(0.17) | Bil 22:6 | Karena itu, datanglah dan kutuk e bangsa itu bagiku, sebab mereka lebih kuat dari padaku; mungkin aku sanggup mengalahkannya dan menghalaunya dari negeri f ini, sebab aku tahu: siapa yang kauberkati, dia beroleh berkat, dan siapa yang kaukutuk, dia kena kutuk." |
(0.17) | Yos 22:24 | Tetapi sesungguhnya, kami telah melakukannya karena cemas. Sebab pikir kami: Di kemudian hari anak-anak kamu mungkin berkata kepada anak-anak kami, demikian: Apakah sangkut pautmu dengan TUHAN, Allah Israel? |
(0.17) | Est 9:24 | Sesungguhnya Haman bin Hamedata, orang Agag, o seteru semua orang Yahudi itu, telah merancangkan hendak membinasakan orang Yahudi dan diapun telah membuang pur p --yakni undi q --untuk menghancurkan dan membinasakan r mereka, |
(0.17) | Yes 8:18 | Sesungguhnya, aku dan anak-anak yang telah diberikan TUHAN kepadaku h adalah tanda i dan alamat j di antara orang Israel dari TUHAN semesta alam yang diam di gunung Sion. k |
(0.17) | Yer 2:10 | Menyeberang sajalah ke tanah pesisir orang Kitim i dan lihatlah; suruhlah orang ke Kedar j dan perhatikanlah dengan sungguh-sungguh! Lihatlah apakah ada terjadi yang seperti ini: |
(0.17) | Za 9:16 | TUHAN, Allah mereka, akan menyelamatkan mereka 1 pada hari p itu; seperti kawanan domba umat-Nya itu, sungguh, mereka seperti permata-permata mahkota q yang berkilap-kilap, demikianlah mereka di tanah TUHAN. |
(0.17) | Mat 3:3 | Sesungguhnya dialah yang dimaksudkan nabi Yesaya ketika ia berkata: "Ada suara orang yang berseru-seru di padang gurun: Persiapkanlah jalan untuk Tuhan, luruskanlah jalan bagi-Nya. b " |
(0.17) | Mrk 8:25 | Yesus meletakkan lagi tangan-Nya pada mata orang itu, maka orang itu sungguh-sungguh melihat dan telah sembuh, sehingga ia dapat melihat 1 segala sesuatu dengan jelas. |
(0.17) | Luk 10:19 | Sesungguhnya Aku telah memberikan kuasa kepada kamu untuk menginjak ular k dan kalajengking 1 dan kuasa untuk menahan kekuatan musuh, sehingga tidak ada yang akan membahayakan kamu. |
(0.17) | Luk 16:28 | sebab masih ada lima orang saudaraku, supaya ia memperingati mereka o dengan sungguh-sungguh, agar mereka jangan masuk kelak ke dalam tempat penderitaan ini. |
(0.17) | Yoh 18:21 | Mengapakah engkau menanyai Aku? Tanyailah mereka, yang telah mendengar apa yang Kukatakan kepada mereka; sungguh, mereka tahu apa yang telah Kukatakan." |
(0.17) | Ibr 2:13 | dan lagi: "Aku akan menaruh kepercayaan kepada-Nya, e " dan lagi: "Sesungguhnya, inilah Aku dan anak-anak yang telah diberikan Allah kepada-Ku. f " |