| (0.04) | Ef 5:27 |
| supaya dengan demikian Ia menempatkan jemaat di hadapan diri-Nya a dengan cemerlang tanpa cacat atau kerut atau yang serupa itu, tetapi supaya jemaat kudus dan tidak bercela. b |
| (0.04) | 1Ptr 2:23 |
| Ketika Ia dicaci maki, s Ia tidak membalas dengan mencaci maki; ketika Ia menderita, Ia tidak mengancam, t tetapi Ia menyerahkannya u kepada Dia, yang menghakimi dengan adil. v |
| (0.04) | Kej 23:6 |
| "Dengarlah kepada kami, tuanku. Tuanku ini seorang raja agung g di tengah-tengah kami; jadi kuburkanlah isterimu yang mati itu dalam kuburan kami yang terpilih, tidak akan ada seorangpun dari kami yang menolak menyediakan kuburannya bagimu untuk menguburkan isterimu yang mati itu." |
| (0.04) | Kej 38:16 |
| Lalu berpalinglah Yehuda mendapatkan perempuan yang di pinggir jalan itu serta berkata: "Marilah, aku mau menghampiri engkau, b " sebab ia tidak tahu, c bahwa perempuan itu menantunya. d Tanya perempuan itu: "Apakah yang akan kauberikan kepadaku, jika engkau menghampiri aku? e " |
| (0.04) | Kej 50:5 |
| bahwa ayahku telah menyuruh aku bersumpah, s katanya: Tidak lama lagi aku akan mati; t dalam kuburku yang telah kugali u di tanah Kanaan, v di situlah kaukuburkan aku. Oleh sebab itu, izinkanlah aku pergi ke sana, supaya aku menguburkan ayahku; w kemudian aku akan kembali." |
| (0.04) | Kej 50:24 |
| Berkatalah Yusuf kepada saudara-saudaranya: "Tidak lama lagi aku akan mati; m tentu Allah akan memperhatikan n kamu dan membawa kamu keluar dari negeri ini, ke negeri o yang telah dijanjikan-Nya dengan sumpah kepada Abraham, p Ishak q dan Yakub. r " |
| (0.04) | Kel 10:14 |
| Datanglah belalang meliputi seluruh tanah Mesir dan hinggap di seluruh daerah Mesir, sangat banyak; sebelum itu tidak pernah ada belalang l yang demikian banyaknya dan sesudah itupun tidak akan terjadi lagi yang demikian. |
| (0.04) | Kel 12:17 |
| Jadi kamu harus tetap merayakan hari raya makan roti yang tidak beragi 1 , t sebab tepat pada hari ini juga Aku membawa pasukan-pasukanmu keluar dari tanah Mesir. u Maka haruslah kamu rayakan hari ini turun-temurun; v itulah suatu ketetapan untuk selamanya. |
| (0.04) | Kel 12:22 |
| Kemudian kamu harus mengambil seikat hisop c dan mencelupkannya dalam darah yang ada dalam sebuah pasu, dan darah d itu kamu harus sapukan pada ambang atas dan pada kedua tiang pintu; seorangpun dari kamu tidak boleh keluar pintu rumahnya sampai pagi. |
| (0.04) | Kel 12:39 |
| Adonan yang dibawa mereka dari Mesir dibakarlah menjadi roti bundar yang tidak beragi, sebab adonan itu tidak diragi, karena mereka diusir j dari Mesir dan tidak dapat berlambat-lambat, dan mereka tidak pula menyediakan bekal baginya. |
| (0.04) | Im 1:3 |
| Jikalau persembahannya merupakan korban bakaran 1 e dari lembu, f haruslah ia mempersembahkan seekor jantan yang tidak bercela. g Ia harus membawanya ke pintu Kemah h Pertemuan, supaya TUHAN berkenan i akan dia. |
| (0.04) | Im 4:3 |
| maka jikalau yang berbuat dosa i itu imam j yang diurapi, sehingga bangsanya turut bersalah, haruslah ia mempersembahkan kepada TUHAN karena dosa yang telah diperbuatnya k itu, seekor lembu l jantan muda yang tidak bercela m sebagai korban penghapus dosa 1 . n |
| (0.04) | Im 6:6 |
| Sebagai korban penebus salahnya c haruslah ia mempersembahkan kepada TUHAN seekor domba jantan yang tidak bercela dari kambing domba, yang sudah dinilai, d menjadi korban penebus salah, dengan menyerahkannya kepada imam. |
| (0.04) | Im 10:1 |
| Kemudian anak-anak Harun, Nadab dan Abihu, b masing-masing mengambil perbaraannya, c membubuh api ke dalamnya d serta menaruh ukupan e di atas api itu. Dengan demikian mereka mempersembahkan ke hadapan TUHAN f api yang asing 1 yang tidak diperintahkan-Nya g kepada mereka. |
| (0.04) | Im 10:12 |
| Kemudian berkatalah Musa kepada Harun dan kepada Eleazar dan Itamar, anak-anak Harun yang tinggal itu: "Ambillah korban sajian f yang tinggal dari segala korban api-apian TUHAN, dan makanlah itu sebagai roti yang tidak beragi di samping mezbah, g karena itulah bagian maha kudus. |
| (0.04) | Bil 3:4 |
| Tetapi Nadab dan Abihu sudah mati di hadapan TUHAN y di padang gurun Sinai, z ketika mereka mempersembahkan api yang asing 1 ke hadapan TUHAN. Mereka tidak mempunyai anak. Jadi ketika Harun, a ayah mereka, masih hidup, yang memegang jabatan imam ialah Eleazar dan Itamar. b |
| (0.04) | Bil 5:6 |
| "Berbicaralah kepada orang Israel: Apabila seseorang, laki-laki atau perempuan, melakukan sesuatu dosa terhadap sesamanya manusia, dan oleh karena itu berubah setia h terhadap TUHAN, sehingga orang itu menjadi bersalah, i |
| (0.04) | Bil 5:8 |
| Tetapi apabila orang itu tidak ada kaumnya, kepada siapa dapat dibayar tebusan salah itu, maka tebusan salah yang harus dibayar itu menjadi kepunyaan TUHAN, dan adalah bagian imam, belum terhitung domba jantan l pendamaian yang dipakai untuk mengadakan pendamaian bagi orang itu. m |
| (0.04) | Bil 6:9 |
| Tetapi apabila seseorang mati di dekatnya dengan sangat tiba-tiba, sehingga ia menajiskan rambut kenazirannya, x maka haruslah ia mencukur rambutnya pada hari pentahirannya, y yaitu pada hari yang ketujuh haruslah ia mencukurnya. |
| (0.04) | Bil 28:3 |
| Katakanlah kepada mereka: Inilah korban api-apian yang harus kamu persembahkan kepada TUHAN: dua ekor domba berumur setahun yang tidak bercela s setiap hari 1 t sebagai korban bakaran yang tetap; |




