| (0.07) | Mat 6:18 |
| supaya jangan dilihat oleh orang bahwa engkau sedang berpuasa, melainkan hanya oleh Bapamu yang ada di tempat tersembunyi. Maka Bapamu yang melihat yang tersembunyi akan membalasnya kepadamu. y " |
| (0.07) | Mat 10:21 |
| Orang akan menyerahkan saudaranya untuk dibunuh, demikian juga seorang ayah akan anaknya. Dan anak-anak akan memberontak terhadap orang tuanya u dan akan membunuh v mereka. |
| (0.07) | Mat 19:13 |
| Lalu orang membawa anak-anak kecil 1 kepada Yesus, supaya Ia meletakkan tangan-Nya atas mereka b dan mendoakan mereka; akan tetapi murid-murid-Nya memarahi orang-orang itu. |
| (0.07) | Mat 22:25 |
| Tetapi di antara kami ada tujuh orang bersaudara. Yang pertama kawin, tetapi kemudian mati. Dan karena ia tidak mempunyai keturunan, ia meninggalkan isterinya itu bagi saudaranya. |
| (0.07) | Mrk 1:16 |
| Ketika Yesus sedang berjalan menyusur danau Galilea, Ia melihat Simon dan Andreas, saudara Simon. Mereka sedang menebarkan jala di danau, sebab mereka penjala ikan. |
| (0.07) | Mrk 1:34 |
| Ia menyembuhkan banyak orang yang menderita bermacam-macam penyakit k dan mengusir banyak setan 1 ; Ia tidak memperbolehkan setan-setan itu berbicara, sebab mereka mengenal Dia. l |
| (0.07) | Mrk 4:17 |
| tetapi mereka tidak berakar dan tahan sebentar saja. Apabila kemudian datang penindasan atau penganiayaan karena firman itu, mereka segera murtad. |
| (0.07) | Mrk 7:33 |
| Dan sesudah Yesus memisahkan dia dari orang banyak, sehingga mereka sendirian, Ia memasukkan jari-Nya ke telinga orang itu, lalu Ia meludah d dan meraba lidah orang itu. |
| (0.07) | Mrk 10:52 |
| Lalu kata Yesus kepadanya: "Pergilah, imanmu telah menyelamatkan c engkau!" Pada saat itu juga melihatlah ia, lalu ia mengikuti d Yesus dalam perjalanan-Nya. |
| (0.07) | Mrk 11:3 |
| Dan jika ada orang mengatakan kepadamu: Mengapa kamu lakukan itu, jawablah: Tuhan memerlukannya. Ia akan segera mengembalikannya ke sini." |
| (0.07) | Luk 1:5 |
| Pada zaman Herodes, raja Yudea, h adalah seorang imam yang bernama Zakharia dari rombongan Abia. i Isterinya juga berasal dari keturunan Harun, namanya Elisabet. |
| (0.07) | Luk 2:46 |
| Sesudah tiga hari mereka menemukan Dia dalam Bait Allah; Ia sedang duduk di tengah-tengah alim ulama, sambil mendengarkan mereka dan mengajukan pertanyaan-pertanyaan kepada mereka. |
| (0.07) | Luk 10:25 |
| Pada suatu kali berdirilah seorang ahli Taurat untuk mencobai Yesus, katanya: "Guru, apa yang harus kuperbuat untuk memperoleh hidup yang kekal? q " |
| (0.07) | Luk 12:47 |
| Adapun hamba yang tahu akan kehendak tuannya, tetapi yang tidak mengadakan persiapan atau tidak melakukan apa yang dikehendaki tuannya, ia akan menerima banyak pukulan. i |
| (0.07) | Luk 15:22 |
| Tetapi ayah itu berkata kepada hamba-hambanya: Lekaslah bawa ke mari jubah i yang terbaik, pakaikanlah itu kepadanya dan kenakanlah cincin pada jarinya j dan sepatu pada kakinya. |
| (0.07) | Luk 16:16 |
| Hukum Taurat dan kitab para nabi berlaku sampai kepada zaman Yohanes; d dan sejak waktu itu Kerajaan Allah diberitakan e dan setiap orang menggagahinya berebut memasukinya. |
| (0.07) | Luk 18:43 |
| Dan seketika itu juga melihatlah ia, lalu mengikuti Dia sambil memuliakan Allah. Seluruh rakyat melihat hal itu dan memuji-muji Allah. u |
| (0.07) | Luk 24:5 |
| Mereka sangat ketakutan dan menundukkan kepala, tetapi kedua orang itu berkata kepada mereka: "Mengapa kamu mencari Dia yang hidup, di antara orang mati? |
| (0.07) | Yoh 4:5 |
| Maka sampailah Ia ke sebuah kota di Samaria, yang bernama Sikhar dekat tanah yang diberikan Yakub dahulu kepada anaknya, Yusuf. f |
| (0.07) | Yoh 8:31 |
| Maka kata-Nya kepada orang-orang Yahudi yang percaya kepada-Nya: "Jikalau kamu tetap dalam firman-Ku 1 , e kamu benar-benar adalah murid-Ku |





untuk memisahkan teks alkitab dan catatan secara horisontal atau vertikal. [