| (0.08) | Luk 16:5 |
| Lalu ia memanggil seorang demi seorang yang berhutang kepada tuannya. Katanya kepada yang pertama: Berapakah hutangmu kepada tuanku? |
| (0.08) | Mat 18:28 |
| Tetapi ketika hamba itu keluar, ia bertemu dengan seorang hamba lain yang berhutang seratus dinar kepadanya. Ia menangkap dan mencekik kawannya itu, katanya: Bayar hutangmu! |
| (0.08) | Mat 25:40 |
| Dan Raja itu akan menjawab mereka: Aku berkata kepadamu, sesungguhnya segala sesuatu yang kamu lakukan untuk salah seorang dari saudara-Ku yang paling hina ini, kamu telah melakukannya untuk Aku. e |
| (0.08) | Mat 25:45 |
| Maka Ia akan menjawab mereka: Aku berkata kepadamu, sesungguhnya segala sesuatu yang tidak kamu lakukan untuk salah seorang dari yang paling hina ini, kamu tidak melakukannya juga untuk Aku. i |
| (0.08) | Mrk 9:37 |
| "Barangsiapa menyambut seorang anak seperti ini dalam nama-Ku, ia menyambut Aku. Dan barangsiapa menyambut Aku, bukan Aku yang disambutnya, tetapi Dia yang mengutus Aku. q " |
| (0.08) | Rm 12:16 |
| Hendaklah kamu sehati sepikir h dalam hidupmu bersama; janganlah kamu memikirkan perkara-perkara yang tinggi, tetapi arahkanlah dirimu kepada perkara-perkara yang sederhana. Janganlah menganggap dirimu pandai! i |
| (0.08) | Mat 14:17 |
| Jawab mereka: "Yang ada pada kami di sini hanya lima roti h dan dua ikan." |
| (0.08) | Yoh 13:22 |
| Murid-murid itu memandang seorang kepada yang lain, mereka ragu-ragu siapa yang dimaksudkan-Nya 1 . |
| (0.08) | Mat 17:12 |
| dan Aku berkata kepadamu: Elia sudah datang, d tetapi orang tidak mengenal dia, dan memperlakukannya menurut kehendak e mereka. Demikian juga Anak Manusia akan menderita f oleh mereka." |
| (0.08) | Mrk 10:14 |
| Ketika Yesus melihat hal itu, Ia marah dan berkata kepada mereka: "Biarkan anak-anak itu datang kepada-Ku, jangan menghalang-halangi mereka, sebab orang-orang yang seperti itulah r yang empunya Kerajaan Allah 1 . |
| (0.08) | Luk 14:9 |
| supaya orang itu, yang mengundang engkau dan dia, jangan datang dan berkata kepadamu: Berilah tempat ini kepada orang itu. Lalu engkau dengan malu harus pergi duduk di tempat yang paling rendah. |
| (0.08) | Yoh 16:19 |
| Yesus tahu, bahwa mereka hendak menanyakan sesuatu kepada-Nya, lalu Ia berkata kepada mereka: "Adakah kamu membicarakan seorang dengan yang lain apa yang Kukatakan tadi, yaitu: Tinggal sesaat saja dan kamu tidak melihat Aku dan tinggal sesaat saja pula dan kamu akan melihat Aku? |
| (0.08) | Mat 4:7 |
| Yesus berkata kepadanya: "Ada pula tertulis: Janganlah engkau mencobai e Tuhan, Allahmu!" |
| (0.08) | Mat 14:4 |
| Karena Yohanes pernah menegornya, katanya: "Tidak halal engkau mengambil Herodias! b " |
| (0.08) | Mat 15:15 |
| Lalu Petrus berkata kepada-Nya: "Jelaskanlah perumpamaan itu kepada kami. a " |
| (0.08) | Mat 20:11 |
| Ketika mereka menerimanya, mereka bersungut-sungut x kepada tuan itu, |
| (0.08) | Mat 21:39 |
| Mereka menangkapnya dan melemparkannya ke luar kebun anggur itu, lalu membunuhnya. |
| (0.08) | Mat 22:20 |
| Maka Ia bertanya kepada mereka: "Gambar dan tulisan siapakah ini?" |
| (0.08) | Mrk 3:24 |
| Kalau suatu kerajaan terpecah-pecah, kerajaan itu tidak dapat bertahan, |
| (0.08) | Mrk 3:25 |
| dan jika suatu rumah tangga terpecah-pecah, rumah tangga itu tidak dapat bertahan. |




