| (0.01) | 1Kor 13:3 |
| Dan sekalipun aku membagi-bagikan segala sesuatu yang ada padaku, t bahkan menyerahkan tubuhku untuk dibakar, u tetapi jika aku tidak mempunyai kasih, sedikitpun tidak ada faedahnya bagiku. |
| (0.01) | 1Kor 13:8 |
| Kasih tidak berkesudahan; nubuat d akan berakhir; bahasa roh e akan berhenti 1 ; pengetahuan akan lenyap. |
| (0.01) | 1Kor 14:11 |
| Tetapi jika aku tidak mengetahui arti bahasa itu, aku menjadi orang asing bagi dia yang mempergunakannya dan dia orang asing bagiku. f |
| (0.01) | 1Kor 14:24 |
| Tetapi kalau semua bernubuat, lalu masuk orang yang tidak beriman atau orang baru, ia akan diyakinkan oleh semua 1 dan diselidiki oleh semua; |
| (0.01) | 1Kor 15:2 |
| Oleh Injil itu kamu diselamatkan, y asal kamu teguh berpegang z padanya, seperti yang telah kuberitakan kepadamu 1 --kecuali kalau kamu telah sia-sia saja menjadi percaya. |
| (0.01) | 1Kor 15:48 |
| Makhluk-makhluk alamiah sama dengan dia yang berasal dari debu tanah dan makhluk-makhluk sorgawi sama dengan Dia yang berasal dari sorga. x |
| (0.01) | 2Kor 1:9 |
| Bahkan kami merasa, seolah-olah kami telah dijatuhi hukuman mati. Tetapi hal itu terjadi, supaya kami jangan menaruh kepercayaan pada diri kami sendiri, tetapi hanya kepada Allah p yang membangkitkan orang-orang mati. q |
| (0.01) | 2Kor 1:13 |
| Sebab kami hanya menuliskan kepada kamu apa yang dapat kamu baca dan pahamkan. Dan aku harap, mudah-mudahan kamu akan memahaminya sepenuhnya, |
| (0.01) | 2Kor 1:14 |
| seperti yang telah kamu pahamkan sebagiannya dari kami, yaitu bahwa pada hari Tuhan Yesus z kamu akan bermegah atas kami seperti kami juga akan bermegah atas kamu. |
| (0.01) | 2Kor 1:20 |
| Sebab Kristus adalah "ya" bagi semua janji m Allah. Itulah sebabnya oleh Dia kita mengatakan "Amin 1 n " untuk memuliakan Allah. o |
| (0.01) | 2Kor 1:24 |
| Bukan karena kami mau memerintahkan v apa yang harus kamu percayai, karena kamu berdiri teguh w dalam imanmu. Sebaliknya, kami mau turut bekerja untuk sukacitamu. |
| (0.01) | 2Kor 4:10 |
| Kami senantiasa membawa kematian Yesus d di dalam tubuh kami, e supaya kehidupan Yesus juga menjadi nyata di dalam tubuh kami. |
| (0.01) | 2Kor 4:14 |
| Karena kami tahu, bahwa Ia, yang telah membangkitkan j Tuhan Yesus, akan membangkitkan kami juga bersama-sama dengan Yesus. k Dan Ia akan menghadapkan kami bersama-sama dengan kamu kepada diri-Nya. l |
| (0.01) | 2Kor 5:14 |
| Sebab kasih Kristus yang menguasai kami, karena kami telah mengerti, bahwa jika satu orang sudah mati untuk semua orang, maka mereka semua sudah mati. i |
| (0.01) | 2Kor 7:2 |
| Berilah tempat bagi kami di dalam hati kamu! l Kami tidak pernah berbuat salah terhadap seorangpun, tidak seorangpun yang kami rugikan, dan tidak dari seorangpun kami cari untung. |
| (0.01) | 2Kor 7:13 |
| Sebab itulah kami menjadi terhibur. Dan selain penghiburan yang kami peroleh itu, kami lebih lagi bersukacita oleh karena sukacita Titus, a sebab kamu semua menyegarkan hatinya. |
| (0.01) | 2Kor 8:24 |
| Karena itu tunjukkanlah kepada mereka di hadapan jemaat-jemaat bukti kasihmu dan bukti kemegahanku atas kamu. q |
| (0.01) | 2Kor 9:11 |
| kamu akan diperkaya o dalam segala macam 1 kemurahan hati, p yang membangkitkan syukur kepada Allah q oleh karena kami. |
| (0.01) | 2Kor 12:1 |
| Aku harus bermegah, r sekalipun memang hal itu tidak ada faedahnya, namun demikian aku hendak memberitakan penglihatan-penglihatan dan penyataan-penyataan s yang kuterima dari Tuhan. |
| (0.01) | 2Kor 12:3 |
| Aku juga tahu tentang orang itu, --entah di dalam tubuh entah di luar tubuh, aku tidak tahu, Allah yang mengetahuinya w -- |





. [