| (0.01) | Ob 1:13 |
| Janganlah masuk ke pintu gerbang umat-Ku pada hari sialnya, bahkan janganlah memandang ringan malapetaka b yang menimpanya pada hari sialnya; dan janganlah merenggut kekayaannya pada hari sialnya. |
| (0.01) | Yun 4:10 |
| Lalu Allah berfirman: "Engkau sayang kepada pohon jarak itu, yang untuknya sedikitpun engkau tidak berjerih payah dan yang tidak engkau tumbuhkan, yang tumbuh dalam satu malam dan binasa dalam satu malam pula. |
| (0.01) | Mi 1:6 |
| Sebab itu Aku akan membuat Samaria menjadi timbunan puing 1 di padang, menjadi tempat penanaman pohon anggur. s Aku akan menggulingkan batu-batunya t ke dalam lembah dan akan menyingkapkan dasar-dasarnya. u |
| (0.01) | Mi 2:2 |
| yang apabila menginginkan ladang-ladang, u mereka merampasnya, v dan rumah-rumah, mereka menyerobotnya; yang menindas w orang dengan rumahnya, manusia dengan milik pusakanya! x |
| (0.01) | Mi 2:13 |
| Penerobos akan maju di depan q mereka; mereka akan menerobos dan berjalan melewati pintu r gerbang dan akan keluar dari situ. Raja mereka akan berjalan terus di depan mereka, TUHAN sendiri di kepala barisan mereka! |
| (0.01) | Mi 3:3 |
| mereka memakan daging bangsaku 1 , dan mengupas kulit u dari tubuhnya; mereka meremukkan v tulang-tulangnya, dan mencincangnya w seperti daging dalam kuali, seperti potongan-potongan daging di dalam belanga. x |
| (0.01) | Mi 6:7 |
| Berkenankah TUHAN kepada ribuan domba jantan, e kepada puluhan ribu curahan minyak? f Akan kupersembahkankah anak sulungku g karena pelanggaranku dan buah kandunganku karena dosaku h sendiri?" |
| (0.01) | Mi 7:2 |
| Orang saleh sudah hilang dari negeri, d dan tiada e lagi orang jujur di antara manusia. Mereka semuanya mengincar f darah, g yang seorang mencoba menangkap yang lain h dengan jaring. i |
| (0.01) | Nah 2:8 |
| Niniwe sendiri seperti kolam air yang airnya mengalir ke luar 1 . "Berhenti! Berhenti!" teriak orang, tetapi tidak ada yang berpaling. |
| (0.01) | Hab 1:6 |
| Sebab, sesungguhnya, Akulah yang membangkitkan orang Kasdim, n bangsa yang garang dan tangkas itu, yang melintasi lintang bujur bumi o untuk menduduki tempat kediaman, yang bukan kepunyaan p mereka. |
| (0.01) | Hab 2:2 |
| Lalu TUHAN menjawab aku, demikian: "Tuliskanlah r penglihatan itu 1 dan ukirkanlah itu pada loh-loh, supaya orang sambil lalu dapat membacanya. |
| (0.01) | Hab 3:6 |
| Ia berdiri, maka bumi dibuat-Nya bergoyang; Ia melihat berkeliling, maka bangsa-bangsa dibuat-Nya melompat terkejut, hancur z gunung-gunung yang ada sejak purba, merendah a bukit-bukit b yang berabad-abad; itulah perjalanan-Nya berabad-abad. c |
| (0.01) | Zef 2:11 |
| TUHAN akan mendahsyatkan a mereka, sebab Ia akan melenyapkan para allah b di bumi, c dan kepada-Nya d akan sujud menyembah setiap bangsa daerah pesisir, masing-masing dari tempatnya. |
| (0.01) | Zef 3:9 |
| "Tetapi sesudah itu Aku akan memberikan bibir lain kepada bangsa-bangsa, yakni bibir yang bersih, supaya sekaliannya mereka memanggil t nama TUHAN 1 , u beribadah v kepada-Nya dengan bahu-membahu. |
| (0.01) | Hag 1:8 |
| Jadi naiklah ke gunung, bawalah kayu t dan bangunlah Rumah itu; maka Aku akan berkenan u kepadanya dan akan menyatakan kemuliaan-Ku v di situ, firman TUHAN. |
| (0.01) | Hag 2:3 |
| (2-4) Masih adakah di antara kamu yang telah melihat Rumah z ini dalam kemegahannya semula 1 ? Dan bagaimanakah kamu lihat keadaannya sekarang? Bukankah keadaannya di matamu seperti tidak ada artinya? a |
| (0.01) | Hag 2:7 |
| (2-8) Aku akan menggoncangkan segala bangsa, sehingga barang yang indah-indah k kepunyaan segala bangsa datang mengalir, maka Aku akan memenuhi Rumah l ini dengan kemegahan, m firman TUHAN semesta alam. |
| (0.01) | Hag 2:19 |
| (2-20) apakah benih masih tinggal tersimpan dalam lumbung, dan apakah pohon anggur dan pohon ara, pohon delima l dan pohon zaitun belum berbuah? m Mulai dari hari ini Aku akan memberi berkat! n " |
| (0.01) | Hag 2:22 |
| (2-23) dan akan menunggangbalikkan s takhta raja-raja; Aku akan memunahkan kekuasaan kerajaan t bangsa-bangsa dan akan menjungkirbalikkan kereta u dan pengendaranya v ; kuda dan pengendaranya akan mati rebah, masing-masing oleh pedang temannya. w |
| (0.01) | Za 1:12 |
| Berbicaralah Malaikat TUHAN itu 1 , katanya: Ya TUHAN semesta alam, berapa lama y lagi Engkau tidak menyayangi z Yerusalem dan kota-kota Yehuda a yang telah tujuh puluh b tahun lamanya Kaumurkai itu? |




